UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Kuliah Kerja Nyata Alternatif Periode XX TA 2008/2009 Dukuh Pandean, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon, Bantul, Yogyakarta
1.
Nama Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Alternatif Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan Periode XX Semester Genap Tahun Akademik 2008/2009
2.
Tema Kegiatan Tema dari kegiatan Kuliah Kerja Nyata Alternatif Universitas Ahmad Dahlan periode XX ini adalah “Pembelajaran mahasiswa dan pemberdayaan masyarakat pada sektor Home Industri,
Kekayaan Seni, dan Tradisi di
Dukuh Pandean, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon Bantul dalam Rangka Pengembangan Desa, Pendidikan, Jiwa Kewirausahaan dan Keterampilan.” 3.
Latar Belakang Kegiatan a. Jelaskan secara rinci potensi unggulan atau masalah di masyarakat sehingga perlu dilakukan pengatasan masalah. Identifikasikan dan rumuskan potensi/masalah utama terkait dengan keadaan yang ingin diperbaiki oleh KKN Alternatif Universitas Ahmad Dahlan. b. Jelaskan usulan penyelesaian permasalahan, dan bagaimana cara pemberdayaan masyarakat agar kegiatan dapat berlangsung secara berkelanjutan. c. Sebutkan teknologi/metoda/kebijakan/konsep yang akan digunakan untuk mengatasi permasalahan. Uraikan alasannya. Sebutkan lembaga yang menjadi mitra Program KKN Alternatif, disertai dengan profil
1
Desa/Kelurahan,
Profil
Dusun/Pedukuhan,
Profil
Ranting
Muhammadiyah, serta bidang usaha/permasalahan yang akan diangkat dan
diselesaikan
selama
pelaksanaan
program
KKN
Alternatif
berlangsung. d. Susun
secara
lengkap
profil
kelompok
sasaran
beserta
potensi/permasalahannya dari berbagai aspek.
4.
Tujuan Kegiatan a. Mengembangkan dan mempromosikan potensi masyarakat dan potensi Dukuh Pandean umumnya RT 04 Khususnya. b. Menggali dan mengoptimalkan potensi sumber daya lokal yang dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Dukuh Pandean umumnya RT 04 Khususnya. c. Mendorong masyarakat untuk mandiri dengan kekuatan lokal tanpa harus bergantung sepenuhnya terhadap pihak lain. d. Meningkatkan
pertumbuhan
ekonomi
dengan
jalan
memperluas
kesempatan berwirausaha, terutama usaha kecil dan menengah. e. Meningkatkan kesadaran, peran, dan tanggungjawab masyarakat terhadap pembangunan di Dukuh Pandean
5.
Waktu Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Alternatif periode XX Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta dilaksanakan tanggal 20 April s/d 10 Juni 2009.
2
6.
Tempat Kegiatan Lokasi Kegiatan di RT. 04 Dukuh Pandean, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon Bantul, Yogyakarta
7.
Peserta Kegiatan Peserta kegiatan Kuliah Kerja Nyata adalah Mahasiswa KKN Universitas Ahmad
Dahlan Yogyakarta
masyarakat setempat yaitu Warga
melibatkan
seluruh
lapisan
RT 04/Dukuh Pandean, Kelurahan
Bangunharjo, Pemerintah Daerah, dan Perguruan Tinggi. 8.
Panitia Kegiatan (Lampiran 1) Susunan panitia kegiatan Kuliah Kerja Nyata Terlampir.
9.
Bentuk Kegiatan (Lampiran 2) Bentuk kegiatan meliputi berbagai macam bidang, diantaranya bidang Keilmuan, bidang Keagamaan, bidang Seni dan Olahraga serta bidang Pendukung.
10. Jadwal dan Materi (Lampiran pada Matrix ) Terlampir 11. Rencana Anggaran Biaya (Lampiran 3) Uraian sumber dan jumlah dana yang digunakan, rencana pengeluaran, dan rincian pembiayaan.
3
12. Penutup Demikian proposal ini kami buat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya. Hal-hal yang belum tercantum dalam usulan ini akan diatur kemudian. Dengan semestinya memohon dan mengharap bimbingan serta Ridho Allah SWT, semoga kegiatan ini dapat memberikan sumbangsih kepada Agama, Bangsa dan Negara serta Masyarakat sekitar.
Ketua
Yogyakarta, 13 April 2009 Sekretaris
Eki Candra
Neivy Dewi Diniyar
Mengetahui/Mengesahkan
Dra. H. Sudarmini
4
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Kuliah Kerja Nyata Alternatif Periode XX TA 2008/2009 Dukuh Pandean, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon, Bantul, Yogyakarta
Lampiran I PANITIA KEGIATAN Penanggung Jawab: 1. Rektor Universitas Ahmad Dahlan
: Drs. H. Kasiyarno, M.Hum
2. Kepala LPM Universitas Ahmad Dahlan : Drs. H. Markum
Pembimbing: 1. Dosen Pembimbing Lapangan
: Dra. H. Sudarmini
2. Ketua PRM Dukuh Pandean
: Muhamad Aris
Ketua
: Eki Candra
Sekertaris
: Neivy Dewi Diniyar
Bendahara
: Sri Fatmawati
Anggota
: -
Akmad Bintarto
-
Sudartini
-
Anggriawan Tri P
-
Rizki Amaliyah
-
Martin Prajoko
-
Egri Inti Widayati
5
6
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Kuliah Kerja Nyata Alternatif Periode XX TA 2008/2009 Dukuh Pandean, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon, Bantul, Yogyakarta
Lampiran 2 PROGRAM KEGIATAN
BIDANG Inti Keilmuwan
RENCANA KEGIATAN Pengenalan Ms Exel (SD, SMP) Pengenalan perakitan komputer (SMA, Umum) Pengenalan Internet Pembuatan sabun colek Pembuatan balsem Penyuluhan Swamedikasi Menggalakan Apotik Hidup Pembuatan Jamu Instan Pengajaran Atau Penyuluhan Tender (Pengadaan) Pembuatan Profil Perusahaan Untuk Proyek
PELAKSANA KEGIATAN Akhmad Bintarto Akhmad Bintarto Akhmad Bintarto Anggri Anggri Egri Inti W Egri Inti W Egri Inti W Eki Candra Eki Candra
Penunjukan Secara Langsung & Kartu Nama Pembuatan Web untuk e-Marketing online Pembuatan Lilin Pembuatan Briket dari tempurung kelapa Psikologi parenting (dewasa) Psikologi Positif (remaja) Brain Gym Bimbel Bahasa Inggris Remaja Outbond Bahasa Inggris Remaja Nonton Film Bahasa Inggris Pengadaan Media Belajar Bahasa Inggris PAUD Konseling Psikologi Remaja
Eki Candra Martin Martin Neivy Dewi Diniyar Neivy Dewi Diniyar Neivy Dewi Diniyar Rizki Amaliyah Rizki Amaliyah Rizki Amaliyah Rizki Amaliyah Sri Fatmawaty Sri Fatmawaty
Psikologi Usia Lanjut Pengenalan Ms Word (SD) Pengenalan Corel (SD, SMP, SMA)
Sri Fatmawaty Sudartini Sudartini
7
Keagamaan
Seni dan Olahraga
Pendukung
TPA
Tim KKN
FAS (Festival Anak Sholeh)
Tim KKN
Jam Mengaji Lansia
Tim KKN
Outbond TPA
Tim KK`N
Pengajian remaja dan tahsin Alqur’an
Tim KKN
Pendampingan remaja masjid (pembentukan organisasi remaja masjid)
Tim KKN
Perawatan jenazah
Tim KKN
Pengajian Akbar
Tim KKN
Origami
Tim KKN
Pengenalan membuat mahar
Tim KKN Putri
Pengenalan dongeng
Tim KKN
Aneka kerajinan
Tim KKN Putri
Perbaikan mutu gizi bagi anak
Tim KKN
Mengikuti kerja bakti
Tim KKN
Pengadaan buku perpustakaan
Tim KKN
Pembuatan peyek dari daun ketela
Tim KKN Putri
Neonnisasi
Tim KKN
Pendampingan pemerataan jalan
Tim KKN
Plangisasi
Tim KKN
Perpustakaan keliling
Tim KKN
Penomoran rumah
Tim KKN
Fasilitator pembentukan IRM Ranting
Tim KKN
8