Proposal Kegiatan Baksos We Sharity.docx

  • Uploaded by: Dhia Fadhilah
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Proposal Kegiatan Baksos We Sharity.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,329
  • Pages: 9
PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA BAKSOS “WE SHARITY”

UNIVERSITAS CIPUTRA SURABAYA 2019

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

BAB I PENDAHULUAN 2.1.

Latar Belakang Generasi

muda

saat

ini

semakin

hari

semakin

menunjukkan

sifat

individualitasnya, dimana semakin banyak anak muda lebih sering bermain gadget tanpa mempedulikan lingkungan sekitarnya. Gadget seakan-akan telah mengalihkan segala urusan dunianya yang akhirnya kita semakin sulit fokus dan lupa hakikat manusia sebenarnya. Manusia sendiri hakikatnya adalah makhluk ciptaan Tuhan sekaligus makhluk sosial yang sudah sewajarnya saling perduli dan saling tolong menolong antar sesama. Sudah menjadi fitrah manusia untuk saling berhubungan satu sama lain untuk keberlangsungan hidupnya, karena manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat hanya menggantungkan dirinya sendiri. Sehingga sebagai makhluk sosial tidak mungkin menutup mata dengan keadaan yang ada disekeliling kita. Karena sebagaimana kita tahu ternyata masih banyak orang-orang disekeliling kita yang sangat membutuhkan bantuan, baik bantuan moriil (semangat dan kepercayaan diri), materiil, dan jenis bantuan lainnya. Selain itu keberadaan manusia dalam lingkungan sosial dipenuhi dengan perbedaan, mulai dari perbedaa warna kulit, agama, kepercayaan, hingga perbedaan jalan kehidupan. Namun begitu diantara banyaknya perbedaan, terdapat persamaan kita sebagai manusia, yaitu “Kemanusiaan”. Untuk membangkitkan nilai kemanusiaan empati, serta nilai kebersamaan dalam diri, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kerohanian yang terdiri dari Moslem Community Universitas Ciputra (MCUC), Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK), Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK), Univesitas Ciputra Budhhist Community (UCBC) dan Hindu berinisiatif untuk melakukan kegiatan bakti sosial “We Sharity”. Hal tersebut yang menjadikan latar belakang diadakannya kegiatan ini.

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN 2.1.

Tujuan Kegiatan 1. Tujuan Umum 

Meningkatkan nilai kemanusiaan dan rasa empati.



Menjadikan pengalaman baru, pengetahuan baru untuk meningkatkan kepekaan terhadap kehidupan sosial.

2. Tujuan Khusus 

Menyalurkan bantuan Moril, Materiil dan bantuan lainnya kepada anak-anak dan yayasan panti asuhan.

2.2.



Mendekatkan relasi antar UKM Kerohanian di Universitas Ciputra.



Meningkatkan rasa kebersamaan antara sesama manusia.

Jadwal & Tempat Kegiatan Hari

: Minggu, 4 Mei 2019

Waktu

: 09.00 - Selesai

Tempat: Plaza Universitas Ciputra 2.3.

Gambaran Kegiatan Kegiatan “We Sharity” dilakukan dengan bermain bersama anak-anak panti asuhan. Dimulai dari sharing-sharing oleh pembicara dan kelompok, kemudian dilanjutkan dengan kegiatan bermain bersama disekitar wilayah Universitas Ciputra. Dan diakhiri dengan makan bersama, performance, doa bersama hingga pembagian bingkisan.

2.4.

Peserta Kegiatan 1. Target Anak-anak panti asuhan di Surabaya dan pengurus panti asuhan yang terlibat. 2. Kuantitas 3 - 5 Panti Asuhan, dengan jumlah anak 10 – 20 orang untuk setiap panti. 3. Kualitas Anak-anak beserta pengurus panti asuhan merasakan kebermanfaatan dari kegiatan “We Sharity”

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

2.5. No.

Susunan Kepanitiaan Nama

Jurusan

NIM

Jabatan

Jobdesk

1.

Kurniawan Tanjung

IBM

10117247

Sekben UCBC

Ketua Panitia

2.

Dhia Fadhilah Harny

IBM

10116291

Ketua Keputrian MCUC

Sekretaris

3.

Bryant Cristian Fonda

IBM

10116016

Ketua UCBC

Bendahara

3.

Putu Irpad Mahad Patra

IBM

10117312

Sekben Hindu Dharma

LO

4.

Cindy Fiona

IBM

0106011810097

Acara UCBC

LO

5.

Anak Agung Ngurah T.S.

IBM

10117168

Anggota Hindu Dharma

LO

6.

Felix Onward

INA

20617032

Anggota KMK

LO

7.

Rossy Fairuz Azzahra

CB

0406021810131

Anggota PPSDM MCUC

LO

8.

Ivan Aditya Tjahjono

BMI

0106021810069

Anggota PPSDM MCUC

Konsumsi

9.

Stefany

IBM

10117103

Anggota KMK

Konsumsi

10.

Leonardo Irawan

CB

40216011

Ketua KMK

Konsumsi

11.

Bagus Khrisna Aditya

IBM

10116332

Dokumentasi Hindu Dharma

Publikasi dan Dokumentasi

12.

Laura Hestia Cendriawan

IBM

0106011810343

Anggota KMK

Publikasi dan Dokumentasi

13.

Gede Pramana Putra Wijaya

IBM

10117144

Anggota Hindu Dharma

Publikasi dan Dokumentasi

14.

Monica Adelya Putri

ISB

20517013

Sekben PMK

Acara

15.

Cindy Natalia

PSY

30117023

Acara PMK

Acara

16

Amelia Valentina

IBM

0106011810002

Pemerhati PMK

Acara

17.

Adam Hilman

MED

60116029

Ketua MCUC

Acara

18.

Natasya Santosa

CB

40216053

Sekben KMK

Kesehatan

19.

Willyngham Chrisopthomus

Fikom

0506011810035

Anggota PMK

Kesehatan

20.

Made Reno Artha

IBM

10116189

Ketua Hindu Dharma

Perlengkapan

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

21.

Irvan Riadi

IBM

10117304

Anggota Hindu Dharma

Perlengkapan

22.

Danial Daffa

IBM

0106011810387

Anggota PPSDM MCUC

Perlengkapan

23.

Paramitta

CB

0406021810032

Acara UCBC

Perlengkapan

24.

Florensia Vivin Ardisa

CB

0406021810097

Anggota KMK

Perlengkapan

25.

Octavianus Bastian Adhitama

IBM

10116304

Ketua PMK

Fundraising

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

BAB III DETAIL ACARA 3.1

3.2

Materi Acara 

Sharing session dengan pembicara tentang kegiatan “We Sharity”.



Sharing session dengan panitia di setiap kelompok kelompok kecil.



Games bersama seluruh anak panti asuhan.



Makan bersama.



Berdoa bersama.



Kegiatan pembagian goodie bags dan donasi kepada panti asuhan.

Susunan Acara Jam

06.30 - 07.00

Durasi 30"

07.00 - 09.00

120"

09.00 - 09.30

30"

09.30 - 10.00

30"

11.00 - 12.30 12.30 - 13.00 13.00 - 14.00

90" 30" 60"

14.00 - 14.30 14.30 - 15.00

30" 30"

Rundown Panitia berkumpul dan melakukan persiapan Menjemput anak panti asuhan Pembukaan

15.00 - 16.00

60"

16.00 - 17.00

60"

Foto bersama Sharing Game ISHOMA performance by (*band anak uc) Closing Mengantar anak panti kembali Evaluasi

Ket Panitia akomodasi berkumpul paling lambat jam 07.00, dan langsung berangkat. panitia lain segera berkumpul dan memersiapkan acara Panitia akomodasi segera menjemput anak - anak panti asuhan dan panitia lain segera menyelesaikan dan memersiapkan acara MC menyambut dan mengatur dan memeberi arahan untuk pembagian kelompok kecil dan Wawan membuka acara sebagai ketupel Anak panti foto bersama panitia dan kelompok" kecil ataupun bersama seluruh anak dari pantinya akan ada sharing dari pembicara, sharing kelompok kecil dan setiap klompok membuat yel" nya game bersama seluruh anak panti dan panitia makan siang bersama seluruh panitia dan anak panti anak" panti bisa diarahkan untuk ikut bernyanyi bersama dan bisa diarahkan untk tampil di depan Doa bersama, pembagian Goodie Bag setelah mengantar panitia akomodasi bisa kembali dan mengikuti evaluasi. panitia yang tinggal di UC membereskan tempat saling memberi saran dan apresiasi untuk kedepannya

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

BAB IV ANGGARAN 4.1 No 1

4.2 No 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Pemasukan Keterangan Bazaar

Unit Satuan 1 Paket TOTAL

Rp

Harga 5.610.000,-

Rp Rp

Nilai 5.610.000,5.610.000,-

Pengeluaran Keterangan Nasi bungkus Daun Pisang Air mineral @300ml Kertas Foto Rembers Transpor Goodie Bag Sourvenir Hadiah games Bantuan Operasional

Unit 100 40 7 25 15 50 50 5

Satuan Bungkus Lembar

Rp Rp

5.000,500,-

Rp Rp

Nilai 500.000,20.000,-

Karton Lembar Mobil Unit Unit Paket

Rp Rp Rp Rp Rp Rp

30.000,4.000,75.000,6.500,30.000,50.000,-

Rp Rp Rp Rp Rp Rp

210.000,100.000,1.125.000,325.000,1.500.000,250.000,-

Rp

1.250.000,-

Rp Rp

1.250.000,5.280.000,-

Rp Rp Rp

5.610.000,5.280.000,330.000,-

1 Paket TOTAL

Total Pemasukan Total Pengeluaran GRAND TOTAL

BAB V

Harga

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

PENUTUP Demikian “Proposal Kegiatan UKM Kerohanian” ini dibuat dengan sebenarbenarnya. Besar harapan kami agar Proposal Kegiatan ini dapat diproses dengan baik dan mendapatkan tanggapan yang positif, serta memiliki manfaat dan kegunaan bagi seluruh pihak yang terlibat dalam terselenggaranya kegiatan ini.

LEMBAR PENGESAHAN

UNIVERSITAS CIPUTRA PROPOSAL KEGIATAN UKM MOSLEM COMMUNITY UNIVERSITAS CIPUTRA CitraLand CBD Boulevard, Surabaya, 60219 Jawa Timur – Indonesia Telepon: (031) 7451699; Fax: (031) 7451698 Email: [email protected]

Surabaya, 15- 03- 2019 Hormat Kami,

Kurniawan Tanjung

Adam Hilman Wibisono

Ketua Panitia

Ketua UKM MCUC Mengetahui,

Prof Burhan Bungin PhD Pembina UKM MCUC

A. Nopran Dwi Aryanto

Elisa Yuliani Kristanto

Presiden SC

Ketua Departemen III-SC Menyetujui,

Ida Kristin Sianipar, S. Th., M. M.

Solagratica Gloryandi, S.TP

Kepala BMA UC

Pembina UKM

Related Documents

Proposal Baksos
November 2019 15
Baksos
June 2020 13
Baksos
July 2020 11
Proposal Kegiatan
April 2020 53

More Documents from ""