Profil Budiman Hendropurnomo.docx

  • Uploaded by: Lukman Hakim
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Profil Budiman Hendropurnomo.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 450
  • Pages: 5
Profil Budiman Hendropurnomo

Di Indonesia terdapat salah satu arsitek terkenal yang karya - karyanya sudah cukup banyak, dia adalah Budiman Hendropurnomo. Pada 1987, sepulang dari Negeri Kanguru, Budiman mendirikan PT Duta Cermat Mandiri (DCM), yang merupakan bagian dari grup internasional yang berkantor pusat di Melbourne. Hotel Tugu Malang, Jawa Timur menjadi bangunan pertama yang dirancangnya. Budiman memulai karir sebagai arsitek di Australia. Saat belajar rancang bangun di Universitas Melbourne, pria kelahiran Malang, Jawa Timur, 1954 ini, mendapat kesempatan magang di sebuah biro arsitek. Usai menyelesaikan kuliah, ia pun bergabung dengan Denton Corker Marshall, sebuah biro arsitek terkenal di Melbourne. Setelah itu sederet proyek bangunan menumpuk di meja kerja ayah dua anak ini. Hotel Novotel Surabaya, Maya Ubud Resort & Spa Bali, EX Plaza Jakarta, Kantor Kementerian Perdagangan RI, Perpustakaan Universitas Indonesia, serta Gedung UOB Jakarta, adalah hasil rancangan Budiman. Sebagai arsitek, ia berharap agar arsitek muda dapat semakin memajukan dan melestarikan bangunan-bangunan tradisional khas Indonesia. “Seorang arsitek Indonesia harus memiliki konsep bangunan yang berwawasan Nusantara,” tegasnya. Merancang sebuah bangunan, entah berkonsep tradisional maupun modern, menurut Budiman, sebaiknya tidak menghilangkan sentuhan Indonesia yang modern. “Sentuhan tradisional harus ada, tapi juga jangan mengesampingkan unsur modern. Karena bangunan harus mencerminkan sikap masyarakat di masa yang akan datang,” jelas Budiman.

Budiman Hendropurnomo juga mempunyai ciri khas dalam desain arsitekturnya yang selalu menyisapkan kesan nusantara, tapi selain itu Budiman juga mempunyai ciri khas dalam desain futuristik, contohnya desain Budiman yang mengangkat konsep futuristik adalah perpustakan pusat Universitas Indonesia.Berikut karya – karya Budiman Hendropurnomo yang terkenal di Indonesia :

1.

Maya Ubud Resort and Spa

1.1 Gambar Pool Maya Resort Ubud (Sumber : mayaresort.com) Jalan Gunung Sari Peliatan Po Box 1001, Ubud, Gianyar, Bali, Indonesia, 80571

2.

Ex Plaza Jakarta

2.1 Gambar Ex Plaza Jakarta (Sumber : http://www.wikipedia.org/wiki/entertainment_X’nter#) Jln Gatot Subroto Kav. 2-3, Jakarta | 12930

3. Kantor Kementrian Perdagangan RI

2.1 Gambar Kantor Kementrian Perdagangan RI (Sumberhttp://www.indesignindonesia.com) Alamat: Jl. Raya Bogor KM.26,RT.2/RW.8, Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13740

4.

Hotel Novotel Surabaya

4.1 Gambar Hotel Novotel Surabaya (Sumber : http://www.novotel.com)

5.

Perpustakaan Pusat UI

5.1 Gambar Perpustakaan Pusat UI (Sumber : http://www.tindaktandukarsitek.com)

6.

Anatara Hotel Uluwatu

6.1 Gambar Anatara Hotel Uluwatu (Sumber : http://www.bali-uluwatu.anantara.com)

III.

PENUTUP

Arsitektur adalah suatu seni yang dilakukan oleh individual untuk berimajinasikan diri mereka dan ilmu dalam merancang bangunan. Dari zaman primitif sampai zaman modern saat ini atau sampai masa mendatang nanti pasti desain arsitektur akan mengalami kemajuan. Di Indonesia sendiri sudah banyak sekali bangunan bangunan yang berdesain modern, bangunan modern - modern itu tidak lepas dengan adanya banyak arsitek – arsitek berbakat di Indonesia, salah satunya adalah Budiman Hendropurnomo yang sudah menghasilkan banyak karya arsitektur di Tanah Air.

IV.

DAFTAR PUSTAKA a. https://id.wikipedia.org/wiki/Arsitektur b. http://edupaint.com/jelajah/arsitektur-nusantara/6856-desain-arsitektur-perpustakaan-uithe-crystal-of-knowledge.html c. https://andypriawan.wordpress.com/category/arsitek-indonesia-dan-karyanya-budimanhendropurnomo/

Related Documents

Budiman
November 2019 22
Profil=
December 2019 59
Profil
November 2019 69
Profil
December 2019 57
Profil
December 2019 58

More Documents from "ogy"