Ppt Proposal Ahmad Yani.pptx

  • Uploaded by: leddy
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ppt Proposal Ahmad Yani.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 524
  • Pages: 12
PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA MONEY POLITICS PADA PEMILU PILKADA DI PALEMBANG Ahmad Yani 17.44.00002

PROGRAM PASCA SARJANA MAGISTER ILMU HUKUM UNIVERSITAS KADER BANGSA PALEMBANG

http://www.free-powerpoint-templates-design.com

PROPOSAL TESIS PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA MONEY POLITICS PADA PEMILU PILKADA DI PALEMBANG

A

LATAR BELAKANG

B

RUMUSAN MASALAH

C

TUJUAN DAN MANFAAT

D

KERANGKA TEORI DAN KONSEPTUAL

E

METODE PENELITIAN DAN SISTEMATIKA PENULISAN .

.

LATAR BELAKANG

LATAR BELAKANG

Politik uang adalah suatu bentuk pemberian atau janji menyuap seseorang baik supaya orang itu tidak menjalankan haknya untuk memilih maupun supaya ia menjalankan haknya dengan cara tertentu pada saat pemilihan umum. Pembelian bisa dilakukan menggunakan uang atau barang. Politik uang adalah sebuah bentuk pelanggaran kampanye . Politik uang umumnya dilakukan simpatisan, kader atau bahkan pengurus partai politik menjelang hari H pemilihan umum. Praktik politik uang dilakukan dengan cara pemberian berbentuk uang, sembako antara lain beras, minyak dan gula kepada masyarakat dengan tujuan untuk menarikik simpati masyarakat agar mereka memberikan su aranya untuk partai yang bersangkutan. Your Text Here I hope and I believe that this Template will your Time, Money and Reputation. Get a modern PowerPoint Presentation that is beautifully designed.

RUMUSAN MASALAH

RUMUSAN MASALAH

01 Bagaimana bentuk- bentuk money politic pada pemilu pilkada yang terjadi di Palembang ?

03

02 Bagaimana penanganan kasus money politics yang dilakukan oleh aparat kepolisian ?

04

TUJUAN PENELITIAN Insert the title of your subtitle Here TUJUAN DESKRIPTIF Tujuan yang dimaksudkan untuk memaparkan identifikasi dan efektivitas hukum, bentuk- bentuk money politics dalam pemilu pilkada yang terjadi di Palembang.

TUJUAN INOVATIF Tujuan yang dimaksudkan untuk mengetahui cara penanggulangan kasus money politics sehingga pemilu pilkada tidak ada kecurangan apapun.

TUJUAN KREATIF Tujuan yang dimaksudkan untuk menganalisis atau menilai bentuk perlindungan penanganan kasus money politics yang dilakukan oleh aparat kepolisian yang terjadi di palembang

MANFAAT PENELITIAN Insert the title of your subtitle Here MANFAAT TEORITIS Hasil penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan , dan penelitian selanjutnya di bidang hukum pidana.

MANFAAT INOVATIF Sebagai bahan untuk penanggulangan money politics yang dilakukan oleh aparat kepolisian di Palembang

MANFAAT PRAKTIS Sebagai bahan informasi bagi aparat pemerintah agar meminimalisasikan money politics dalam pemilu pilkada di Palembang

KERANGKA TEORITIS Insert the title of your subtitle Here

01

Teori Penegakan Hukum Penegakan hukum pada hakekatnya merupakan upaya menyelaraskan nilai- nilai hukum dengan merefleksikan di dalam bersikap dan bertindak di dalam pergaulan, demi terwujudnya keadilan, kepastian hukum dan kemanfaat keadilan dengan menerapkan sanksi- sanksi.

02

Faktor Penegakan Hukum • • • • •

Faktor hukumnya Faktor penegak hukum Faktor sarana Faktor masyarakat Faktor kebudayaan

KERANGKA KONSEPTUAL Insert the title of your subtitle Here

PENEGAKAN HUKUM

TINDAK PIDANA

Penegakan hukum adalah proses pemungsian normanorma hukum secara nyata dalam kehidupan masyarakat

Perbuatan yang dilarang oleh suatu aturan hukum dan larangan dimana disertai ancaman berupa sanksi tertentu.

MONEY POLITICS Suatu bentuk pemberian atau janji menyuap seseorang baik seupaya orang tidak menjalanan haknya dalam pemilihan umum

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TIN DAK PIDANA MONEY POLITICS PADA PEMILU PILKADA DI PALEMBANG ..

SISTEMATIKA PENULISAN Insert the title of your subtitle Here

Your Text Here

BAB I

BAB II

BAB III

BAB IV

PENDAHULUAN

TINJAUAN PUSTAKA

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENUTUP.

TERIMA KASIH ATAS PERHATIAN NYA

Related Documents

Ppt Proposal Ahmad Yani.pptx
November 2019 16
Proposal(ppt)2003
November 2019 7
Ppt Proposal Tiku.pptx
April 2020 8
Ppt Proposal Fariz.pptx
December 2019 21
Ahmad
October 2019 49

More Documents from ""

Undang.doc
November 2019 10
Kuesioner.pdf
November 2019 15
Surat Permohonan Issn.doc
November 2019 20
Ppt Proposal Ahmad Yani.pptx
November 2019 16