Ppk Hfmd.docx

  • Uploaded by: Dado Armawan
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ppk Hfmd.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 541
  • Pages: 3
PANDUAN PRAKTEK KLINIS SMF ILMU KESEHATAN ANAK HAND MOUTH AND FOOT DISEASE 2016

RSUP SANGLAH DENPASAR

No. Dokumen

No Revisi 00

Halaman 1/3

Ditetapkan oleh : Direktur Utama PPK ……………………

Tanggal terbit : Dr. I Wayan Sudana, M.Kes NIP 19650409 199509 1 001

No. ICD 10 Pengertian

Anamnesis

Pemeriksaan Fisik

Kriteria Diagnosis

Diagnosis Banding

Pemeriksaan Penunjang

B 08.4 Hand foot and mouth disease Merupakan penyakit infeksi akut, disebabkan enterovirus yang biasanya bersifat ringan, namun komplikasi seperti meningitis, ensefalitis dan edema pulmonum dapat berakhir dengan kematian Keluhan demam yang tidak tinggi (umumya 380C390C), usia <10 tahun, nyeri perut, gangguan pernafasan atas, lesi di mulut (lidah, mukosa pipi, palatum durum), lesi kulit berupa makula, papula yang kemudian menjadi vesikel, serta riwayat kontak dengan penderita HFMD sebelumnya. 1. Demam atau riwayat demam. 2. lesi di mulut (lidah, mukosa pipi, palatum durum), lesi kulit berupa makula, papula yang kemudian menjadi vesikel terutama pada tangan dan kaki 3. Lesi kulit dimulai sebagai makula eritematus berukuran 2–8 mm yang menjadi vesikel berbentuk oval, elips atau segitiga berisi cairan jernih dengan dikelilingi halo eritematus. 1. Demam 2. Lesi makula eritematus berukuran 2–8 mm yang menjadi vesikel berbentuk oval, elips atau segitiga berisi cairan jernih dengan dikelilingi halo eritematus dimulai dari mulut kemudian menyebar terutama pada daerah tangan dan kaki 1. eritema multiforme 2. varisela, 3. stomatitis aphthosa 4. erupsi obat 5. herpes ginggivostomatitis Tidak rutin dilakukan

PANDUAN PRAKTEK KLINIS SMF ILMU KESEHATAN ANAK HAND MOUTH AND FOOT DISEASE 2016 No. Dokumen

RSUP SANGLAH DENPASAR

No Revisi 00

Halaman 2/3

Konsultasi

-

Perawatan Rumah Sakit

 Rawat jalan atau poliklinis  Jika tidak bisa makan dan minum maka harus dirawat di rumah sakit

Terapi/tindakan (ICD 9 CM)

 Tirah baring di tempat tidur  Pemberian cairan yang cukup, suplemen nutrisi dengan kalori yang memadai.  Antibiotik topikal atau oral dapat diberikan terutama jika terjadi infeksi sekunder  Nyeri dapat diobati dengan dosis standar asetaminofen atau ibuprofen

Tempat Pelayanan

Ruang isolasi jika dirawat di rumah sakit

Penyulit

 Eczema coxsackium  Meningitis aseptik Lisan dan Tertulis

Informed Consent Tenaga Standar

 Dokter Spesialis Anak  Residen dibawah pengawasan Dokter Spesialis Anak atau Dokter Spesialis Anak Konsultan Infeksi dan Penyakit Tropis

Lama Perawatan

3-5 hari

Masa Pemulihan

10-15 hari

Hasil Patologi

-

Otopsi

-

Prognosis

Dubius ad Bonam

Tindak Lanjut

Bila terjadi gangguan SSP maka penanganganan harus adekuat karena progresivitas penyakit cenderung cepat dan dapat berakhir dengan kematian.

Tingkat Eviden & Rekomendasi

Tingkat eviden I A, rekomendasi A untuk prognosis

Indikator Medis

Intake adekuat, lesi kulit mongering, tidak terdapat penyulit

Edukasi

Penularan, Perawatan lesi kulit, lama penyembuhan

PANDUAN PRAKTEK KLINIS SMF ILMU KESEHATAN ANAK HAND MOUTH AND FOOT DISEASE 2016

RSUP SANGLAH DENPASAR Kepustakaan

No. Dokumen

No Revisi 00

Halaman 3/3

1. IDAI. Pedoman pelayanan medis IDAI. Edisi 1, Jakarta: Badan Penerbit IDAI. 2010. h.33-6. 2. Yang B. et al. Seroprevalence of Enterovirus 71 Antibody Among Children in China: A Systematic Review and Meta-analysis. Pediatr Infect Dis J. 2015 Dec;34(12):1399-406 3. Koh M. et al. The Epidemiology of Hand, Foot and Mouth Disease in Asia: A Systematic Review and Analysis, Pediatr Infect Dis J. 2016;35(10):e285-300. 4. Yang T. et al. Diagnostic uncertainty of herpangina and hand foot and mouth disease and its impact on national enterovirus syndromic monitoring. Epidemiol Infect. 2016;144(7):1512-9.

Related Documents

Ppk
May 2020 30
Ppk
June 2020 19
Ppk Dbd.docx
December 2019 29
Ppk Paru.docx
July 2020 6
Ppk Ppok.docx
May 2020 27
Ppk Anestesi.docx
July 2020 10

More Documents from "dini apriliani"