Pert4 Ukuran Pemusatan 1

  • Uploaded by: Muhammad Haviz Irfani
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pert4 Ukuran Pemusatan 1 as PDF for free.

More details

  • Words: 491
  • Pages: 12
STATISTIK DESKRIPTIF

UKURAN PEMUSATAN M. Haviz Irfani, S.Si - STMIK MDP PALEMBANG

1

UKURAN PEMUSATAN - DIAGRAM

Ukuran Pemusatan

Rata-rata

Ratarata Hitung

Ratarata Ukur

Median

Ratarata Harmoni s

Modus

Kuartil

Ukuran Letak

Desil

Persentil

2 UKU RAN PEM USA TAN

UKURAN PEMUSATAN - DEFINISI

Ukuran Pemusatan: Merupakan nilai tunggal yang memusat dan mewakili suatu kumpulan data untuk memperlihatkan karakteristik data.

3

UKURAN PEMUSATAN – Definisi dan Jenis Mean

RATA-RATA / MEAN Merupakan nilai yang berada ditengah data terurut/tersusun.

ra s i Jen

a t a r ta-

1.Rata-rata hitung (arithmatic mean) 2. Rata-rata ukur (geometric mean) 3. Rata-rata harmonis (harmonic mean)

4

UKURAN PEMUSATAN – Rata-rata Hitung

Rata-rata Hitung untuk Populasi

µ

= 1 Σ Xi N = 1 ( X1 + X2 + …. + XN ) N

Note : Nilainya adalah nilai asli/ sebenarnya.

Rata-rata Hitung untuk Sampel

_ x

= 1

n

= 1

n

Σ

xi

( x1 + x2 + …. + xn )

Note : Nilainya berupa perkiraan

UKURAN PEMUSATAN – Contoh Mean

Contoh: Diketahui data sampel data tunggal 7, 9, 8, 13, 12, 9, 6, 5 n=8 Rata-rata Hitung Sampel _ x = (5+6+7+8+9+9+12+13)/8 = 8,625

UKURAN PEMUSATAN – Mean Data Berkelompok

RATA-RATA HITUNG UNTUK DATA BERKELOMPOK

fx ∑ x= ∑f

i i i

contoh : Tinggi

xi

fi

fi.xi

151-155

153

5

725

156-160

158

20

3160

161-165

163

42

6846

166-170

168

26

4368

171-175

173

7

1211

100

16350

Jumlah

_ X = 16350 / 100 = 163,5

UKURAN PEMUSATAN – Mean dengan Coding/Sandi Bila dengan cara sandi/coding :

x = x0

fd ∑ + c* ∑f i

i

i

Tinggi

xi

fi

di

fi.di

151-155

153

5

-2

-10

156-160

158

20

-1

-20

161-165

163

42

0

0

166-170

168

26

1

26

171-175

173

7

2

14

Jumlah

100

10

xo = T ac ua enga n h c ke = la s P an fi jan = gK Fre d ela ku i = e s ns Ha i r ga ke –I co di n g

_ X = 163 + 5.(10/100) = 163 + 0,50 = 163,50

UKURAN PEMUSATAN – Rata-rata Tertimbang

RATA-RATA HITUNG TERTIMBANG Definisi:

Rata-rata dengan bobot atau kepentingan dari setiap data berbeda. Besar dan kecilnya bobot tergantung pada alasan ekonomi dan teknisnya. Rumus:

wx ∑ x= ∑w

i i

w1.x1 + w2 .x2 + ... + wn .xn = w1 + w2 + ... + wn

i Wi : besar bobot

9

UKURAN PEMUSATAN – Contoh Rata-rata Tertimbang

CONTOH : Pada Tahun 1980 pendapatan perkapita warga kecamatan ilir barat dua adalah Rp.12.000 perbulan, sedang penduduk di kecamatan lain Rp. 13.000 per bulan. Bila penduduk IB II adalah 35% dari seluruh warga palembang, berapa pendapatan perkapita warga palembang ?

Penyelesaian :

x .w ∑ x= ∑w i

i

i

12000.35% + 13000.65% = = 4208.45 100% 10

UKURAN PEMUSATAN – Contoh Rata-rata Tertimbang

Rata-rata Hitung Terbobot = 16.000/10 = 1600.

11

TERIMA KASIH

Related Documents


More Documents from "Faisal Risor Legacy"