Perbaikan Spo Skrining Pasien Didalam Rs.docx

  • Uploaded by: Sri Wahyuni Sulkifli
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Perbaikan Spo Skrining Pasien Didalam Rs.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 282
  • Pages: 3
RSIA SITTI KHADIJAH III MAMAJANG

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL SKRINING PASIEN DARI LUAR RS No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

002/KHIII/2014

0

1 dari 2

Tanggal Terbit SPO

Ditetapkan, Direktur RSIA Sitti Khadijah III

25/01/2016 dr . Hj Darmawati Djalil.MM,DPDK NB: 972 620

Pengertian

Skrining di rumah sakit merupakan suatu proses memeriksa pasien pada kontak pertama baik didalam rumah

sakit

terjaminnya

maupun kebutuhan

diluar

rumah

pasien

sakit

sesuai

agar

dengan

kemampuan rumah sakit Tujuan

Menjamin

terpenuhinya

kebutuhan

pelayanan

kesehatan pasien sesuai dengan misi dan sumber daya rumah sakit. Kebijakan

Surat keputusan nomor 103/IV.6AU/H/2014 tentang pemberlakuan standar prosedur operasional rumah sakit Ibu dan Anak Sitti Khadijah III Mamajang

Prosedur

A. Persiapan Penampilan petugas : a. Periksa kerapihan pakaian seragam b. Periksa kelengkapan atribut B. Pelaksanaan 1. Lakukan pengamatan sejak awal pasien tiba dirumah sakit atau pasien berada ditempat kejadian 2. Lakukan

anamnesis

terhadap

kebutuhan dan keluhan pasien

keluhan

RSIA SITTI KHADIJAH III MAMAJANG

Prosedur

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL SKRINING PASIEN DARI LUAR RS No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

002/KHIII/2014

0

2 dari 2

3. Lakukan pemeriksaan fisik, bila diperlukan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi pasien 4. Lakukan pemeriksaan penunjang (laboratorium, radiologi, EKG, dll) sesuai kebutuhan, kamar tujuan dan kondisi pasien 5. Lakukan

tindakan

medis

sesuai

kondisi

pasien 6. Tegakkan

Diagnosis

pada

pasien

tersebut

berdasarkan data yang diperoleh. 7. Sesuaikan pelayanan yang dibutuhkan pasien dengan fasilitas pelayanan yang ada di RSIA Sitti Khadijah III Mamajang 8. Putuskan untuk dapat dipulangkan, dirawat, atau dirujuk ketempat lain sesuai dengan kebutuhan pasien. 9. Pasien dirawat jika RSIA Sitti Khadijah III Mamajang mampu menyediakan kebutuhan pelayanan pasien.

Unit Terkait

1. Unit Gawat Darurat 2. Unit Rawat Jalan 3. Unit Rawat Inap 4. Unit Rekam Medis 5. Unit Laboraturium 6. Unit Gizi

Related Documents


More Documents from "Riska Kurniawati"