Pengantar Geo 2

  • Uploaded by: Ahmed Babay
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pengantar Geo 2 as PDF for free.

More details

  • Words: 588
  • Pages: 10
Perkembangan Geografi dari masa ke masa

Perkembangan Geografi • Geografi Klasik – Bersifat Historis : Banyak dikemukakan sebagai laporan perjalanan/perdagangan oleh para pelancong. – Bersifat Matematis : dalam bentuk tulisan tentang pembuatan peta bumi atau lukisan fisis daerah tertentu.

Perkembangan Geografi •

Sesudah pertengahan abad ke 18. = Revolusi Geografi. Perjalanan lebih ditujukan pada tujuan : 1. Menemukan daerah baru : Sumber Ekonomi dan koloni. 2. Tugas Suci penyebaran Agama 3. Peperangan akibat dari perebutan daerah sumber bahan mentah, pemasaran dan bentrok daerah penyebaran agama

– Tokoh-tokoh : 1. Bartholomeus Diaz (1486) : melakukan perjalanan sampai Tg. Harapan. 2. Vasco da Gama (1489) sampai ke India. 3. Columbus (1492) : menemukan benua Amerika 4. Magelhaens (1519) : berlayar ke Amerika Selatan terus ke Filipina. 5. N. Copernicus (1473-1543) : Teori Bumi Bulat dan Rotasi Bumi. 6. Galileo Galilei (1564-1642) : Melanjutkan teori Copernicus 7. J. Keppler (1571-1630) : Posisi Bumi di Tata Surya (Heliosentris).

Perkembangan Geografi • Pertengahan abad ke 18 – 20  Geografi sudah mendekati sudut praktis. Tokoh-tokohnya : – Immanuel Kant (1756-1796) dari Univ. Koningsburg  Sistematika Geografi : • Mathematical Geography (Geografi Matematis) : bumi sebagai suatu massa dari sistem tata surya. • Moral Geography (Geografi Moral) : Adat istiadat di muka bumi • Political Geography (Geografi Politik) : penggambaran negara-negara berdasarkan sistem pemerintahan.

• Physical Geography (Geografi Fisik) : Bumi dan bagian-bagiannya termasuk Flora dan fauna • Mercantile Geography (Geografi Perdagangan) : Hubungan Ekonomi penduduk. • Theological Geography (Geografi Ketuhanan/ Geografi Agama) : Agama-agama di dunia

• Alexander Baron Van Humboldt (1769-1859) = Bapak Geografi Fisika modern, bukunya : Cosmos : Iklim, geologi, flora. • Carl Ritter (1779-1859) = Bapak Geografi Sosial  Penggagas Teori : Fisis Determinis – Bumi diciptakan Tuhan agar manusia dapat belajar dan memanfaatkannya untuk tempat tinggal. – Manusia adalah cermin dari buminya – Manusia dipengaruhi oleh lingkungan alamnya

• Ernst Knapp  Culture Geography (Geografi Budaya) • F. Ratzel (1844-1904)  Anthropogeography. Geografi mempelajari : – Daerah yang didiami manusia & pemetaannya – Gerak perpindahan penduduk & sebabnya – Pengaruh alam thd. Jasmani dan Rohani Manusia

• Paul Vidal de la Blache (1854-1918) “Manusia memilih apa yang disediakan alam”. (Possibilisme). Geografi bukan pengetahuan buku semata; Posisi Geografi : antara Natural Science & Human Studies. Pandangan de la Blache : – Pentingnya Geologi dalam mencari hubungan alam dan manusia sebagai dasar “Areal Differentiation”. – Manusia memerankan peran aktif dan pasif. – Hub. Manusia dinamis sesuai dengan penyesuaiannya dgn alam atau stimulus dari pengaruh alam kepadanya

de la Blache  : “Tugas geografi adalah menyelidiki dan mempelajari akibat usaha manusia thd permukaan bumi & peninggalannya sesudah daerah tsb dipakai sbg tempat tinggal, baik penyebaran, kepadatan, gerak horizontal penduduk, sistem transportasi dan akhirnya memberikan suatu perencanaan untuk kemajuan daerah tersebut”. Pandangan tsb  setiap habitat memberi sejumlah kemungkinan (Possibilities) yang berbeda dan human society yang menentukannya. De la Blache  Manusia “free agent”. Geografi = Ilmu Pengetahuan ttg tempat2 yang berhubungan dgn kualitas produksi dari daerahdaerah serta ciri-ciri khas daerah tsb dinyatakan oleh keseluruhan gejala dan keragaman tempat (Regio).

• Jean Brunhes (1896-1930)  pengertian regio lebih luas : regio tanah, regio fisiografi, regio ekonomi dll. Geografi harus berisi : – Pola settlement di muka bumi, bentuk rumah, desa, kota dll. – Pengusahaan dan penyesuaian vegetasi dan hewan dgn tehnik pertanian. – Uraian ttg. Ekonomi penduduk.

• Di Indonesia, Geografi baru dkenal pada saat pendudukan Belanda dgn Istilah “Aardrisjskunde”. Saat Jepang Istilah tersebut diganti, Tokoh-tokoh Indonesia : Adinegoro dan Adam Bachtiar  Ilmu Bumi. • Th. 1955  dipergunakan istilah Geografi

Related Documents

Pengantar Geo 2
May 2020 15
Pengantar Geo 1
May 2020 20
Geo 2
May 2020 5
Geo 2
May 2020 2
Geo
June 2020 38
Geo
November 2019 68

More Documents from ""

Pengantar Geo 1
May 2020 20
Qasdussabiel
May 2020 12
Teori Pendidikan
May 2020 28
Pengantar Geo 2
May 2020 15