Pemasaran Produk

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pemasaran Produk as PDF for free.

More details

  • Words: 154
  • Pages: 1
Pemasaran produk Sasaran Sasaran pemasaran dari produk Liur Naga ini mencakup semua umur dan jenis kelamin. Karena pada dasarnya, produk ini merupakan produk kesehatan yang dikemas dalam bentuk lain. Produk ini lebih diutamakan untuk mahasiswa yang tinggal di tempat kost, karena simpel dan mudah dipadukan dengan makanan lain. Namun tidak menutup kemungkinan bagi orang-orang sibuk yang tidak memiliki banyak waktu untuk mengkonsumsi produk ini juga. Semua orang, baik dari dalam negri maupun luar negri pasti mengetahui khasiat yang terkandung di dalam buah naga, sehingga ada kemungkinan Liur Naga ini juga diminati oleh turis-turis mancanegara. Cara penyajian Produk Liur Naga ini adalah buah naga yang sudah dibuat menjadi selai. Tentunya selai dapat digunakan dalam berbagai cara. Baik untuk makan roti, dicampur dengan es krim, atau cara-cara lainnya yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Tempat pemasaran Produk ini adalah produk yg fleksibel. Produk ini dapat dipasarkan di supermarket, dan di pasar tradisional. Atau bahkan di tempat-tempat umum.

Related Documents