SISTEM BASIS DATA I
[email protected] Teknik Informatika Universitas Islam Kalimantan Banjarmasin
Garis Besar Mata Kuliah SBD:
Pengertian Dasar Basis Data Sistem Basis Data Basis Data Relasional Normalisasi Data Model Data Implementasi dan Aplikasi
Grading (nilai)
UTS : 30% UAS : 40% Tugas dan Kuis: 20% (Wajib!!!) Plus Absen : 10%
Apa itu Basis Data?
Pengertian Dasar
Basis : sebuah markas atau gudang, tempat bersarang/berkumpul Data : representasi fakta dunia nyata yang mewakili suatu objek (ex. manusia, hewan, barang, dsb)
Basis Data : Kumpulan data (file/tabel/arsip) yang saling berhubungan yang diorganisasikan sedemikian rupa dan di simpan dalam sebuah media penyimpanan elektronis.
TETAPI, tidak semua bentuk penyimpanan data secara elektronis bisa disebut basis data, MENGAPA???
SEBAB didalamnya tidak ada pengaturan/pemilahan/pengelompo kkan/pengorganisasian data sesuai jenis/fungsi data, sehingga akan menyulitkan pencarian data kelak. Ex. file teks (program pengolah kata), file spread sheet, dll.
Analogi
Basis data dapat dibayangkan sebagai sebuah lemari arsip (karena mempunyai prinsip kerja dan tujuan yang sama) Prinsip kerja utamanya : pengaturan atau pengorganisasian data/arsip. Tujuan : kemudahan dan kecepatan dalam pengambilan data/arsip. Perbedaan : media penyimpanan yang digunakan
Apa yang dibutuhkan?
Operasi Dasar Basis Data
Create (buat) Insert (tambah) Drop (pindah) Delete (hapus) Update (perbaharui) Search (cari)
Penerapan Basis Data
Perbankan Rumah Sakit Asuransi Industri Manufaktur Pendidikan/Sekolah Dll.