Observasi Praktek.docx

  • Uploaded by: siti nur habsyah
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Observasi Praktek.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 308
  • Pages: 4
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS SISWA

No

Mata Pelajaran

: Pendidikan Kewarganegaraan

Kelas / Semester

: VI / Genap

Hari / Tanggal

:

Perilaku Siswa yang di Observasi

Kemunculan Ada

1.

Lima menit sebelum guru memasuki kelas, siswa sudah duduk rapi di kelas

2.

Siswa berdo’ a dengan seksama

3.

Siswa sudah menyiapkan alat tulis di meja

4.

Siswa menyambut pelajaran dengan semangat

5.

Siswa mendengarkan guru menyampaikan tujuan dalam proses pembelajaran

6.

Siswa melakukan proses pembelajaran sesuai dengan instruksi guru

7.

Siswa melakukan kegiatan pembelajaran dengan gembira dan menyenangkan

8.

Masing – masing siswa melakukan proses pembelajaran dengan tidak terpaksa

9.

Siswa dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan kelompok dan dapat menyesuaikan diri.

10. Siswa meletakkan gambar yang sesuai dengan yang diperintahkan 11. Siswa melakukan evaluasi 12. Siswa terlihat termotivasi setelah materi pembelajaran

Tidak

Komentar

Pengamat Supervisor 2

RAMADHONA, S.Pd NIP. 19830617 201001 1 019 HP: : 0852 7096 9949

LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU

No

Mata Pelajaran

: Pendidikan Kewarganegaraan

Kelas / Semester

: VI / Genap

Hari / Tanggal

:

Perilaku Guru yang di Observasi

Kemunculan Ada

1.

Guru mengondisikan siswa untuk belajar aktif, misalnya berdo’a, mengabsen, dan mempersiapkan alat tulis.

2.

Guru melaksanakan apersepsi

3.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

4.

Guru menggunakan media pembelajaran

5.

Guru melibatkan siswa dalam menggunakan alat peraga

6.

Guru menjelaskan materi pembelajaran

7.

Guru mampu menguasai kelas ketika memberikan pelajaran

8.

Guru memberikan kartu bergambar kepada setiap kelompok

9.

Guru menjelaskan tugas masing – masing kelompok

10. Guru menempelkan kertas karton di papan tulis yang berisi kolom nama anggota Negara ASEAN dan benderanya. 11. Guru dengan siswa menyimpulkan hasil pembelajaran 12. Guru memberi penguatan kepada kelompok yang meletakkan kartu bergambar di kolom yang tepat. 13. Guru memberi tes tertulis secara individu

Tidak

Komentar

(evaluasi) 14. Guru menutup pembelajaran

Pengamat Supervisor 2

RAMADHONA, S.Pd NIP. 19830617 201001 1 019 HP: : 0852 7096 9949

Related Documents

Observasi
June 2020 49
Tabel Observasi
June 2020 31
Observasi Viks.docx
December 2019 43
Observasi Smplb.docx
June 2020 40

More Documents from "siti nur habsyah"