Notulen Rapat Pemilihan Indikator Mutu.docx

  • Uploaded by: ilfa lapono
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Notulen Rapat Pemilihan Indikator Mutu.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 352
  • Pages: 3
PEMERINTAH KABUPATEN MOROWALI UTARA DINAS KESEHATAN DAN KB DAERAH

PUSKESMAS

MOLINO

JLN. TRANS SULAWESI DESA MOLINO KEC. PETASIA TIMUR KP. 94671 E-mail. [email protected]

NOTULEN PERTEMUAN

PERTEMUAN PEMILIHAN DAN PENETAPAN INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS Tanggal :

Susunan Acara

Pukul :

Pembukaan Pembahasan Penutup

Notulen Sebelumnya Pembahasan

Karyawan Puskesmas memilih dan mentapkan indikator mutu layanan klinis sebagai berikut: No. 1.

Jenis Pelayanan

Indikator

Standar

Rawat Jalan

Pemberi pelayanan adalah

100%

Klinik Umum

dokter

MTBS

Penatalaksanaan diare akut

100%

non spesifik sesuai SOP

2.

UGD

Kepuasan pelanggan

≥90%

Kejadian infeksi luka pasca

≤1,5%

tindakan jahit luka

3.

Klinik Gigi

Kepuasan pelanggan

≥70%

Penatalaksanaan caries dentis

100%

sesuai SOP

4.

5.

Rawat Inap

Klinik Bersalin

Kepuasan pelanggan

≥90%

Kejadian Phlebitis

≤1,5%

Kepuasan pelanggan

≥90%

Penatalaksanaan Eklampsia

sesuai

Pre

100%

dengan

SOP Kejadian

kematian

ibu

0%

karena persalinan ≥80%

Kepuasan pelanggan 6.

Klinik KB

Prosentase

tindakan

KB

100%

MKJP yang dilakukan oleh dokter atau bidan terlatih Kepuasan Pelanggan

≥80%

7.

Farmasi

Waktu tunggu pelayanan a. Non

≤20

racikan

menit b. Racikan

100% 100%

non

OAT

100%

≤25 menit c. Racikan OAT

≤30

menit 8.

Gizi

Tidak

adanya

kesalahan

kejadian

pemberian

≥90%

diet

pasien rawat inap 9.

Klinik Sanitasi

Kunjungan ulang pada pasien yang

dirujuk

ke

≤ 1,5%

Klinik

Sanitasi dengan kasus yang

≥80%

sama Kepuasan pelanggan 10.

Rekam Medis

Waktu penyediaan dokumen

100%

rekam medis ≤10 menit 11.

Laboratorium

Waktu

tunggu

pemeriksaan

hasil

100%

pelayanan

laboratorium ≤140 menit Tidak

adanya

kesalahan

100%

pemberian hasil pemeriksaan laboratorium Pengukuran indikator dilakukan oleh petugas dari masing – masing bagian setiap bulan. Setiap penanggung jawab unit pelayanan bertanggung jawab

untuk mengumpulkan hasil pengukuran indikator

dan menyerahkan hasil pengukuran kepada Tim Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien. Tim Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien melakukan rekap terhadap hasil pengukuran dan melaporkan hasil tersebut kepada Kepala Puskesmas. Kesimpulan

Indikator Mutu Layanan Klinis yang telah dipilih dan ditetapkan diukur setiap bulan dan dianalisa oleh Tim Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien untuk kemudian dilaporkan kepada Kepala Puskemas dan disosialisasikan kepada karyawan Puskesmas.

Rekomendasi

No

DAFTAR HADIR Nama

Tanda tangan

Kepala Puskesmas Molino

ANDI WITRA RAMON, SKM NIP. 19761214 200502 1 001

Related Documents


More Documents from "Adi Prasetyo"