MEMBUAT JANUR
Janur merupakan kerajinan tangan tanpa bantuan alat mesin. Membuat janur juga tidak membutuhkan waktu yang cukup lama, mambuatnya pun menggunakan atau manfaatkan bahan yang ada disekitar lingkungan kita. Daun kelapa muda dan pohon pisang jadi bahan yang uatama untuk membuat kerjinan janur ini sangat mudah untuk kita dapatkan guna mambuat janur yaitu untuk menyimpulkan suatu presepsi pernikahan atau sunatan. Seperti orang kota mereka jarang membuat sendiri melainkan membeli atau menyuruh orang lain untuk mambuat Janur. Padahal membuat janur itu sangat mudah. Membuat janur tidak harus menggunakan bahan dan alat yang sederhana saja. Berikut adapaun alat dan bahan yang diperlukan untuk membuat janur. Sebagai berikut :
Bahan : - Pohon Pisang - Daun kelapa yang masih muda - Bambu 5 cm
Alat : - Pisau/kater - Gunting - Benang wol - Hekter
Langkah – langkah pembuatan janur sebagai berikut : Pertama : siapkan alat dan bahan Kedua : potonglah ujung daun kelapa
Ketiga : potong pohon pisang sepanjang 50 cm kemudian, gunting daun kelapa sesuai keinginanmu
Keempat : pasangkan daun kelapa pada pohon pisang dan hias sesuai keinginanmu
Setelah melalui langkah-langkah tersebut kini janur yang kamu buat sekarang sudah bisa digunakan resepsi.
Ternyata membuat janur untuk repsesi pernikahan tidaklah sulit, selain menghemat biaya juga dapat membuat kita lebih kreatif. Bahan – bahan yang digunakan terdapat dilingkungan sekitar.