Lumbal Ap Pima-ciads.docx

  • Uploaded by: DEVI ANDRIANI
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lumbal Ap Pima-ciads.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,056
  • Pages: 5
Assessment of Radiograph / Evaluasi Radiograf (PIMA-CIADS) Lumbal AP Projection is that requested : Proyeksi yang diminta : Proyeksi AP

Projection : (PROYEKSI)~ P Is it the correct projection? Apakah proyeksi yang dibuat itu benar? Assess projection for: Evaluasi proyeksi untuk : Patient position Apakah posisi pasien benar atau salah?

REMARK Evaluasi

Benar

Clarify reasons for negative or positive answer. Klarifikasi alasan untuk jawaban negatif dan positif Salah

Yaitu radiograf Lumbal proyeksi AP

Salah

Karena terdapat rotasi pada tubuh dilihat dari posisi processus spinosus pada vertebrae lumbal tidak pada satu garis lurus. Sebagian vertebrae lumbal juga tidak tepat berada pada pertengahan film Titik bidik yatu setinggi L3 tepat pada pertengahan film saat ditarik garis perpotongan Yaitu proyeksi lateral



Benar



Correct centering point Apakah titik bidik sinar yang diatur tepat?

Ya

Is there a need for further projections? Adakah dibutuhkan proyeksi lanjutan pada pemeriksaan ini ? If YES, why and what projections are necessary? Jika Saudara menjawab ya, mengapa dan proyeksi apa yang Saudara perlukan?

Ya

Identification (identifikasi)~I Correct name, see request card Apakah nama pasien telah sama? (lihat lembar permintaan foto) Correct dept ID (Hospital information & Patient Number) Apakah pendataan indentitas departemen ? (informasi RS & No. Pasien, no CM, no Foto) Date / Hari, Tanggal, tahun

Tidak

 Tidak

 Proyeksi lateral. Karena untuk melihat patologi pada pasien minimal membutuhkan dua proyeksi. Alasannya karena posisi anatomi yang tampak pada posisi AP dan Lateral akan berbeda. Ya

Tidak

 Benar

Salah

 Ada

Tidak

Ya

Tidak

Ya

Tidak

 Is it legible?/apakah sudah yakin dengan keseluruhan informasi ID Does it obscure any detail on the radiograph? Adakah ID yang dicetak di film menghalangi

 

Karena tidak terdapat ID pasien dalam radiograf Karena tidak terdapat ID pasien dalam radiograf

Karena tidak terdapat ID pasien dalam radiograf Karena tidak terdapat ID pasien dalam radiograf Karena tidak terdapat ID pasien dalam radiograf

obyek radiograf? Markers~M Has the correct marker been applied and at the time of exposure? Apakah marker telah dipasang dan masuk dalam penyinaran? Is it in the correct position? Apakah posisi marker telah benar?

Is it away from area of examination? Apakah marker tidak pada area pemeriksaan / organ yang diperiksa? Is it legible?/apakah sudah yakin dengan keseluruhan penempatan marker?

Area Under Examination/area organ yang diperiksa~A Limits of the examination superiorly, inferiorly and laterally / medially Batas – batas pemeriksaan telah benar (superior, inferior, lateral dan medial)? Sebutkan? Has all relevant anatomy been included? Apakah semua anatomi obyek telah masuk dalam radiograf?

Ya

Tidak

Marker terpasang dan sudah tampak pada radiograf

Salah

Posisi marker benar, yaitu marker R terdapat pada kanan objek dan posisinnya terbaca Karena marker tidak menutupi anatomi yang dibutuhkan Karena marker sudah pada posisi yang tepat, tidak terbalik, tidak terpotong dan tidak menutupi objek yang diperiksa

 Benar

 Ya

Tidak

 Ya

Tidak



Benar

Salah



Ya

Tidak

Semua anatomi objek dari L1-L5 telah masuk dalam radiograf serta tidak terpotong -Tampak L1-L5 sampai sacrum -Intervertebral joint terbuka -Sacroilliac joint equidistant dengan columna vertebrae

Tidak

Kolimasi sudah dapat mencakup keseluruhan vertebrae lumbal, dari L1L5 tidak terpotong Kolimasi sudah tepat



Name relevant anatomy. Sebutkan anatomi yang relevan tersebut!

Collimation (lapangan penyinaran)~C Does it include all the relevant information? Apakah Pengaturan luas lapangan kolimasi mencakup semua informasi yang dibutuhkan? Is the field too large/too small? Apakah luas lapangan kolimasi terlalu besar atau kecil? What corrections should be made if necessary? Koreksi apa yang perlu dilakukan bila diperlukan? Image Quality~I Is there sufficient density and penetration to visualize the required bony and/or soft tissue structures? adakah densitas yang dihasilkan sudah dapat menampakkan struktur tulang maupun soft

Ya

 Ya

Batas superior : T11 Batas inferior : Sacrum Batas lateral :Lateral margin dari psoas muscles

Tidak

 Tidak ada

Ya

Tidak



Densitas yang di hasilkan sudah sangat baik. dapat dibedakan tingkat kehitaman antara tulang, soft tissue dan udara

tissue? Is there sufficient radiographic contrast to visualize the required bony and/or soft tissue structures of interest? Adakah kontras yang dihasilkan sudah dapat membedakan struktur tulang maupun soft tissue? Is there any unsharpness? of which type Adakah suatu bentuk ketidaktajaman gambar? Apa jenis ketidaktajaman nya? Could the image quality be improved? How? Dapatkah kualitas gambar ditingkatkan? Bagaimana caranya? Are there any avoidable artifacts? Apakah tampak artefak pada radiograf yang tidak terhindarkan? If YES, describe. Jika ya, tolong jelaskan! Anatomical Variation of Gross Pathology (variasi secara anatomi karena kondisi patologi)~A Describe any anatomical variation or gross pathology demonstrated on the radiograph. Gambarkan variasi secara anatomi atau patologi yang tampak pada radiograf!

Diagnostic Acceptability~D Tingkat penerimaan gambar secara diagnostik Does this radiograph require a repeat? If YES, why? Apakah radiograf yang Saudara buat perlu diulang? Jika ya, mengapa?

Ya

Tidak



Ya

Tidak

 Ya

Tidak

 Tidak

Ya

Karena gambar sudah terlihat dengan jelas. Karena kontras dan densitas yang dihasilkan sudah baik Tidak ada artefak yang terlihat.



-Tampak vertebrae lumbal, yaitu dari L1-15 tidak terpotong -Tampak intervertebral joint terbuka -Sacroilliac joint equidistant dengan columna vertebrae

Ya

Tidak



If NO would you describe the radiograph as a ‘gold standard’ for this examination? Jika “Tidak” tolong jelaskan bahwa radiograf ynga dihasilkan telah sesuai dengan standar baku dari pemriksaan ini?

State any improvements that could be made, if it is not at gold standard.~S Pernyataan beberapa pengembangan yang dapat dibuat, jika tidak sesuai dengan standar baku Is there a need for further projections?

dengan jelas Kontras yang di hasilkan sudah dapat membedakan antara tulang dan soft tissue dengan baik

Ya

Tidak

Karena keseluruhan sudah baik dan sesuai dengan kriteria yang diinginkan, namun tidak terdapat ID pasien pada radiograf, Central point sudah tepat Kolimasi sudah cukup Penempatan marker tepat Seluruh anatomi yang di butuhkan sudah masuk dalam penyinaran Densitas dan konras yang dihasilkan sudah baik, trabecular tulang terlihat dengan jelas

yaitu proyeksi lateral

Adakah dibutuhkan proyeksi lanjutan pada pemeriksaan ini ? If YES, why and what projections are necessary? Jika “Ya”, mengapa dan proyeksi apa yang diperlukan?

 Proyeksi lateral. Karena untuk melihat patologi pada pasien minimal membutuhkan dua proyeksi. Alasannya karena posisi anatomi yang tampak pada posisi AP dan Lateral akan berbeda.

Kesimpulan akhir hasil evaluasi Radiograf: Radiograf diatas dapat diterima, karena keseluruhan aspek yang di nilai sudah tepat serta sesuai dengan kriteria yang dinginkan, namun ID pasien tidak terdapat pada radiograf. Nama Kelompok

: Kelompok 2

Kelas/Semester

: 2B semester 3

Tgl/Bln/Th

: 09.11.2015

Related Documents

Lumbal Anfis.docx
November 2019 24
Crf Lumbal Ap.docx
July 2020 10
Ap
November 2019 70
Ap
June 2020 27

More Documents from "Natalia Krein"