Lp Ibu Hamil Normal.docx

  • Uploaded by: Nabila Bella
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lp Ibu Hamil Normal.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 597
  • Pages: 4
LAPORAN PENDAHULUAN KEKURANGAN ENERGI KRONIS (KEK) Definisi: Kekurangan Energi Kronik (KEK) adalah salah satu keadaan malnutrisi. Dimana keadaan ibu menderita kekurangan makanan yang berlangsung menahun (kronik) yang mengakibatkan timbulnya gangguan kesehatan pada ibu secara relative atau absolut satu atau lebih zat gizi (Helena, 2013).

Etiologi: Faktor-faktor yang mempengaruhi Kekurangan Energi Kronik (KEK). 1. Jumlah asupan makanan 2. Usia ibu hamil 3. Beban kerja/Aktifitas 4. Penyakit /infeksi 5. Pengetahuan ibu tentang Gizi 6. Pendapatan keluarga 7. Pemeriksaan Kehamian( Perawatan Ante Natal)

AKIBAT 1. Akibat KEK pada ibu hamil yaitu : a. Terus menerus merasa letih b. Kesemutan c. Muka tampak pucat d. Kesulitan sewaktu melahirkan e. Air susu yang keluar tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan bayi, sehingga bayi akan kekurangan air susu ibu pada waktu menyusui.

2. Akibat KEK saat kehamilan terhadap janin yang dikandung antara lain : a. Keguguran b. Pertumbuhan janin terganggu hingga bayi lahir dengan berat lahir rendah (BBLR) c. Perkembangan otak janin terlambat, hingga kemungkinan nantinya kecerdasaan anak kurang, bayi lahir sebelum waktunya (Prematur) d. Kematian bayi (Helena, 2013).

Pathway Tanda dan gejala kehamilan 1.

Tanda-tanda

KEK

menurut

Krisis ekonomi,politik dan sosial

sediaoetomo (2002), meliputi: a.

Lingkar lengan atas (LILA)

Pengangguran,inflasi, kurang pangan dan kemiskinan

kurang dari 23,5 cm b.

Badan kurus

c.

Rambut kusam

d.

Turgor kulit kering

e.

Conjungtiva pucat

f.

Tensi

kurang

Kurang pendidikan, pengetahuan dan ketrampilan

dari

100

mmHg g.

Hb kurang dari normal (<11 gr%)

2.

Gejala

KEK

menurut

Persediaan makan tidak cukup

Kesling dan yankes tidak memadai

Pola asuh tidak memadai

winkjosastro (2002), meliputi: a.

Nafsu makan kurang

b.

Mual

c.

Badan lemas

d.

Mata berkunang-kunang

Konsumsi gizi tidak cukup

Penyakit

Ibu hamil KEK

Penatalaksanaan 1. Memberikan penyuluhan dan melaksanakan nasehat atau anjuran. a. Tambahan Makanan Keadaan gizi pada waktu konsepsi harus dalam keadaan baik, dan selama hamil harus mendapat tambahan protein , mineral, dan energi. b. Istirahat lebih banyak Ibu hamil sebaiknya menghemat tenaga dengan cara mengurangi kegiatan yang melelahkan . siang 4 jam / hari, malam 8 jam/hari 2. Pemberian Makanan Tambahan (PMT) a. Contoh makanan tambahan antara lain : susu untuk ibu hamil. Makanan yang berprotein (hewani dan nabati), susu, roti, dan biji-bijian, buah dan sayuran yang kaya vit C, sayuran berwarna hijau tua, buah dan sayuran lain b. Cara mengolah makanan menurut Proverawati (2009) Sebaiknya makanan jangan terlalu lama disimpan. Untuk jenis sayuran segera dihabiskan setelah diolah, susu sebaiknya jangan terlalu lama terkena cahaya karena akan menyebabkan hilangnya vitamin B, jangan digarami daging atau ikan sebelum dimasak dan apabila makanan yang mengandung protein lebih baik dimasak jangan terlalu panas. c. Apabila terjadi atau timbul masalah medis, maka hal yang perlu dilakukan adalah : Rujuk untuk konsultasi, Perencanaan sesuai kondisi ibu hamil, Minum tablet zat besi tatau tambah darah, Periksa kehamilan secara teratur

Pemeriksaan penunjang 1. Pemeriksaan Antropometri antara lain: pengukuran LILA(Lingkar Lengan Atas) < 23,5 cm, IMT < 18,5 2. Pemeriksaan Klinis yaitu tampak lemah dan pucat, conjungtiva pucat, nadi lemah atau lambat, keringat dingin 3. Pemeriksaan Laboratorium yaitu serum albumin 4. Sensitivity dan Specifity dalam penelitian ini pengukuran LILA tidak dapat digunakan untuk memantau perubahan status gizi dalam jangka pendek melainkan jangka panjang (kronis) karena mencerminkan tumbuh kembang jaringan lemak dan otot yang tidak berpengaruh banyak oleh cairan tubuh. LILA hanya sensitif untuk mereka wanita usia subur dan ibu hamil.

Diagnosa keperawatan 1. Ibu cemas dengan keadaannya dan khawatir dengan keadaan bayinya. 2. Ibu kurang pengetahuan tentang gizi ibu hamil. Intervensi 1. Berikan support mental pada ibu. 2. Memberi pengetahuan pada ibu tentang gizi ibu hamil.

Daftar Pustaka http://sulteng.surveilans-respon.org/wanita-usia-subur-kurang-energi-kronis/. http://www.eurekaindonesia.org/dampak-anemia-dan-kekurangan-energi-kronikpada-ibu-hamil/ http://askep-askeb.cz.cc/2010/02/kurang-energi-kronis-kek-pada-ibu-hamil.htm http://www.gizi.net/kebijakan-gizi/download/GIZI%20MAKRO.doc.

Banjarmasin, Januari 2019 Ners Muda,

(Lutia Normawati)

Preseptor Klinik

(

)

Related Documents

Lp Ibu Hamil Normal.docx
October 2019 60
Leaflet Ibu Hamil
July 2020 26
Psikologis Ibu Hamil
May 2020 34
Kak Kelas Ibu Hamil
August 2019 70
Anemia Pada Ibu Hamil
October 2019 50
Anemia Pada Ibu Hamil
June 2020 35

More Documents from "Bimasena"