Leaflet Kb Implant.docx

  • Uploaded by: Lydia Lintong
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Leaflet Kb Implant.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 442
  • Pages: 3
EFEK SAMPING 1. Efek samping paling utama dari implant adalah perubahan pola haid, yang terjadi pada kirakira 6 % akseptor terutama selama 3-6 bulan pertama dari pemakaian. 2. Yang paling sering terjadi:  Bertambahnya hari-hari perdarahan dalam 1 siklus haid  Perdarahan bercak (spotting)  Berkurangnya panjang siklus haid 3. Amenore, meskipun jarang terjadi dibandingkan perdarahan lama atau perdarahan bercak.

Kelompok 3: 1. Jesika Runtunuwu 2. Maharany Ungkey 3. Meis Mangerongkonda 4. Eunike Ruindungan 5. Sherina Mamangkey 6. Charismatew Dalawa 7. Reynaldo Tahulending

8. Florentin Pioh 9. Feiby Mantiara 10.Linda Sodakh 11.Gebby Purukan 12.Sheiren Mamuko 13. Senia makagansa 14. Maria Ponidjan

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO 2019

APA ITU IMPLANT?

MEKANISME KERJA

Implant/susuk KB adalah kontrasepsi yang dilakukan dengan cara memasukkan tabung kecil di bawah kulit pada bagian tangan yang kecil berisi hormon tersebut akan terlepas sedikit-sedikit, sehingga mencegah kehamilan.

Jenis- jenis Implant  Norplan  6 batang (2,5 cm, d= 2,4mm)  isi 36 mg Levonorgestrel  lama kerja 5 thn

INDIKASI 1. Pemakaian KB yang jangka waktu lama 2. Masih berkeinginan punya anak lagi, tapi jarak antara kelahirannya tidak terlalu dekat. 3. Tidak dapat memakai jenis KB yang lain  Implanon:  1 batang lentur (±40 mm, d=2mm),  isi 68 mg 3-ketodesogestrel,  lama kerja 3 tahun

 Implanon dan jadedena  2 batang isi 75 mg Levonorgestrel  lama kerja 3 tahun

1. Mengentalkan lendir serviks sehingga menyulitkan penetrasi sperma 2. Menimbulkan perubahan-perubahan pada endometrium sehingga tidak cocok untuk implantasi zygote 3. Pada sebagian kasus dapat pula menghalangi terjadinya ovulasi. 4. Mengurangi transportasi sperma.

KEUNTUNGAN 1. Pengembalian tingkat kesuburan yang cepat setelah pencabutan 2. Tidak melakukan pemeriksaan dalam 3. Bebas dari pengaruh estrogen 4. Tidak mengganggu ASI 5. Klien hanya perlu kembali ke klinik jika ada keluhan 6. Perdarahan lebih ringan 7. Tidak menaikkan tekanan darah 8. Mengurangi nyeri haid 9. Mengurangi/ memperbaiki anemia 10. Melindungi terjadinya kanker endometrium 11. Menurunkan angka kejadian kelainan jinak payudara 12. Melindungi diri dari beberapa penyakit radang panggul KERUGIAN

KONTRAINDIKASI

1. Hamil atau diduga hamil 2. Perdaraham pervaginam yang belum jelas penyebabnya 3. Benjolan / kanker payudara atau riwayat kanker payudara 4. Tidak dapat menerima perubahan pola haid yang terjadi 5. Mioma uterus dan kanker payudara 6. Gangguan toleransi glukosa 7. Penyakit jantung, hipertensi, diabetes mellitus.

1. Timbul beberapa keluhan nyeri kepala, peningkatan/ penurunan berat badan, nyeri payudara, perasaan mual, pusing kepala, perubahan mood atau kegelisahan. 2. Membutuhkan tindak pembedahan minor untuk insersi dan pencabutan 3. Tidak memberikan efek protektif terhadap infeksi menular seksual, termasuk HIV/AIDS 4. Efektifitasnya menurun jika menggunakan obatobat tuberkulosis atau obat epilepsi. 5. Terjadinya kehamilan ektopik sedikit lebih tinggi (1,3 per 100.000 perempuan per tahun)

Related Documents

Leaflet Kb Suntik
June 2020 25
Leaflet Kb Implant.docx
April 2020 18
Leaflet
November 2019 96
Leaflet
December 2019 101
Leaflet
April 2020 64
Kb
June 2020 36

More Documents from ""

Sap Hiv Aids.docx
May 2020 24
Isi Makalah Ppdgj-iii.docx
December 2019 26
Hormon-1.docx
December 2019 29
Hormon.docx
December 2019 41
Hormon-1.docx
December 2019 24
Leaflet Kb Implant.docx
April 2020 18