Laporan Ttt 1.docx

  • Uploaded by: Fikri Fahrezzy
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Ttt 1.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 327
  • Pages: 2
UNIT 1 PEMBANGKITAN DAN PENGUKURAN TEGANGAN TINGGI ARUS BOLAK-BALIK (AC)

1.1. Maksud dan Tujuan 1. Dapat mengukur tegangan tinggi AC dengan berbagai macam jenis elektroda. 2. Mengetahui karakteristik tegangan dadal sela udara.

1.2. Alat dan Bahan 1. Transformator pengujian (test transformator). 2. Panel kontrol operator. 3. Multiplier. 4. Smoothing Condenser. 5. Kabel Penghubung. 6. Elektrode bola, piring, batang dan jarum. 7. Thermometer, Hygometer dan Barometer 8. Jangka sorong

1.3. Dasar Teori Untuk menghasilkan tegangan tinggi dapat menggunakan peralatan pembangkit tegangan tinggi bolak-balik (AC), peralatan pembangkit tegangan tinggi searah (DC) dan peralatan pembangkit tegangan tinggi impuls. Akan tetapi, peralatan pembangkit tegangan tinggi yang ada sekarang ini masih dalam sistem yang besar, susah dalam pengoperasiannya, dan memakan biaya yang mahal. Selain itu pembangkit tegangan tinggi AC yang ada umumnya memiliki frekuensi rendah (50 Hz). Untuk itu dibutuhkan sebuah alat pembangkit tegangan tinggi AC frekuensi tinggi yang memiliki dimensi tidak terlalu besar, mudah dioperasikan, dan tidak terlalu memakan begitu banyak biaya dan menimalisir biaya yang mahal.

Pembangkitan tegangan tinggi AC dapat dilakukan dengan menggunakan Generator sinkron (motor-driven synchronous generator), namun kebanyakan menggunakan trafo ujisatu phasa yang disupply oleh tegangan distribusi (110 V atau 240 V, 50/60 Hz). Untuk keperluan pengujian tegangan tinggi, dituntut tegangan yang naik secara perlahan-lahan( smooth and gradually). Untuk itu tegangan input distribusi yang merupakan fixed mainsVoltage terhubung dengan variable-voltage transformer yang berfungsi sebagai pengatur tegangan pada sisi primer trafo uji tegangan tinggi

1.4. Langkah Kerja 1. Memastikan peralatan terhubung sesuai dengan untai skema. 2. Mencatat kondisi temperatur, tekanan, dan kelembaban. 3. Mengatur jarak sela bola atau elektroda. 4. Memasukan saklar utama NFB1, pilot lamp S2 menyala, menekan push button ON maka lampu merah menyala. 5. Memutar perlahan SVR (Slidding Voltage Regulation) sampai terjadi lompatan bunga api (tegangan dadal). 6. Mencatat tegangan primer trafo, tegangan dadal efektif atau sekunder trafo. Mengambil sampel untuk jarak sela yang sama. Mencatat tegangan AC. 7. Mengulangi percobaan untuk jarak sela yang berbeda-beda dan elektroda yang berbeda pula. 8. Mencatat spesifikasi elektroda.

Related Documents

Laporan Ttt 1.docx
May 2020 14
Ttt
June 2020 17
Ttt
June 2020 10
Ttt
June 2020 10
Ttt
May 2020 18
Ttt
April 2020 20

More Documents from "bogdanradu"