LAPORAN KEGIATAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN (DIKLAT) PENGURUS DPP FMKI 2019
Disusun oleh: Meli Ruslinar (17.7.04.061) Teknik Kelautan/ IV
POLITEKNIK KELAUTAN DAN PERIKANAN KARAWANG-JAWA BARAT 2019
I.
II.
DAFTAR NAMA Nama : Meli Ruslinar NIT : 17.7.04.061 Semester : IV (empat) Program Studi : Teknik Kelautan
MAKSUD KEGIATAN 1. Mempromosikan kampus Politeknik Kelautan dan Perikanan Karawang dengan cara mengikuti DIKLAT FMKI 2019. 2. Meningkatkan eksistensi kampus. 3. Menambah ilmu pengetahuan keorganisasian di luar Senat Taruna. 4. Menambah kepercayaan Perguruan Tinggi Kedinasan dengan melihat Sumberdaya Manusia Politeknik KP Karawang yang mumpuni. 5. Menambah pengalaman berpendapat di muka umum dalam keorganisasian. 6. Menambah pengalaman untuk calon kader/ delegasi kampus selanjutnya.
III.
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN Hari/tanggal Waktu Lokasi
: Minggu, 24 Februari 2019 : 07:00 s/d selesai WIB : BRSDM HUKUM DAN HAM Jl. Raya Gandul no.4 Cinere, Depok Politeknik Ilmu Permasyarakatan (POLTEKIP)
IV.
HASIL KEGIATAN 1. Menjadikan kampus Politeknik KP Karawang lebih dikenal oleh seluruh Perguruan Tinggi di Indonesia. 2. Membuat struktur kerja pada bidang-bidang dalam kepengurusan DPP 2019. 3. Lebih memahami dan mempelajari dari tiap-tiap bidang yang digeluti. 4. Menyusul rencana kerja untuk 1 tahun kedepan. 5. Mensukseskan setiap rencan kerja yang telah dibuat oleh masing-masing bidang. 6. Untuk Bidang Pengembangan Sumberdaya Manusia yang dibawahi langsung oleh Ketua Bidang Perencanaan dan Pengembangan yang memfokuskan pada 3 rencana kerja. 7. Rencana kerja tersebut terdiri dari Pendidikan dan Pelatihan (DIKLAT), Rapat FMKI, dan Kaderisasi Nasional (KADERNAS). 8. Semua program tersebut akan dilaksanan oleh koordinator yaitu saya sendiri.
9. Mengadakan KADERNAS bertujuan untuk Meningkatkan rasa Kepemimpinan dan untuk menemukan penerus bagi kepengurusan Ketua Dewan Pimpinan Pusat Forum Mahasiswa Kedinasan Indonesia Periode selanjutnya. 10. Dilanjutkan dengan DIKLAT setelah melaksakan Musyawarah Nasional (MUNAS). 11. DIKLAT sendiri bertujuan unutuk merumuskan/ merencanakan program kerja sebelum ke langkah selanjutnya yaitu RAKERNAS yang bertujuan memaparkan semua rencan kerja yang tela dibuat pada DIKLAT. 12. DIKLAT meningkatkan pemahaman pada tugas dari seorang Pengembang Sumberdaya Manusia. 13. Setelah adanya DIKLAT, RENJA yang telah dibuat oleh PSDM yaitu RAPAT FMKI, yang bertujuan mencetuskan iuran V.
LAMPIRAN