Koran Tempo 10mrt09 Bl B1 Kekerasan Kekerasan Terhadap Perempuan Marak

  • Uploaded by: lp3y.org
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Koran Tempo 10mrt09 Bl B1 Kekerasan Kekerasan Terhadap Perempuan Marak as PDF for free.

More details

  • Words: 144
  • Pages: 1
KORAN TEMPO › Print Article

Page 1 of 1

.HNHUDVDQWHUKDGDS3HUHPSXDQ0DUDN SEMARANG - Kekerasan terhadap perempuan yang dilakukan kaum lelaki masih marak terjadi di Jawa Tengah. Data yang disodorkan Legal Resources Center untuk Keadilan Jender dan Hak Asasi Manusia, Semarang, menunjukkan, dalam empat bulan terakhir, mulai November 2008 hingga Februari 2009, terjadi 169 kasus kekerasan secara fisik, psikis, ekonomi, ataupun seksual. "Korban sebanyak 3 perempuan," kata Evarisan, Direktur Legal Resources Center, dalam rangka peringatan Hari Perempuan Internasional, yang jatuh tiap 8 Maret, kemarin. Evarisan menyatakan masih maraknya kasus kekerasan terhadap perempuan ini menunjukkan pemenuhan hak perempuan jauh dari harapan. Ia meminta pemerintah segera menindak pelaku kekerasan tanpa memandang status sosial atau dalil agama yang sering digunakan untuk mengesahkan kekerasan terhadap perempuan. "Agar mereka jera," katanya. Sebelumnya, selama November 2007 hingga Desember 2008, telah terjadi 383 kasus kekerasan dengan korban 1.017 perempuan. ROFIUDDIN

http://www.korantempo.com/korantempo/cetak/2009/03/10/Berita_Utama-Jateng/krn.20090310.1590 ... 3/11/2009

Related Documents