Kontrak Art Director.docx

  • Uploaded by: Nanda Iqbal
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kontrak Art Director.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 600
  • Pages: 3
PT. NEVSKY PROSPEKT INDONESIA www.nevsky.co.id Jl. Kh. Abdullah Syafe’i No. 23, Tebet, Jakarta Selatan 12820, Jakarta Jl. Sanggar Kencana XXIII No. 1 Sanggar Hurip – Bandung 40286, Jawa Barat

SURAT PERJANJIAN IKATAN KERJA

1. Yang bertandatangan di bawah ini, Daniel Yorick Meyners bertindak selaku Executive Producer yang berkedudukan di Komp. GBI blok i5-no.2 Bojongsoang Bandung, untuk selanjutnya disebut PIHAK KESATU. 2. Nama : Iman Arry Rochmana No. KTP : 3671110810760009 Alamat : Jl. Lesung VI no.29 RT006/RW012 Desa Abadijaya kec. Sukmajaya DEPOK

Untuk selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Pada hari ini, 3 juli 2018 telah sama-sama bersepakat membuat perjanjian seperti tertera dalam pasal-pasal dibawah ini.

PASAL 1 PIHAK KEDUA menyatakan kesediaan dan kesanggupannya untuk menjadi KRU di dalam Produksi FILM PIHAK KESATU dengan judul “YORICK” dengan profesi sebagai KRU Art Director

PASAL 2 Sesudah menanda tangani Surat Perjanjian Kerja ini PIHAK KEDUA akan memenuhi panggilan untuk persiapan/latihan/pengambilan gambar dan pengisian suara serta kegiatan promosi yang berhubungan dengan Produksi dalam Pasal 1, pada setiap waktu dan jam kerja yang ditetapkan oleh PIHAK KESATU.

PASAL 3 PIHAK KEDUA akan mematuhi semua peraturan-peraturan/instruksi yang dikeluarkan oleh PIHAK KESATU, baik yang tertulis maupun yang lisan, demi kelancaran produksi. Dalam hal ini dilapangan maupun waktu kerja sehari-hari PIHAK KESATU diwakilkan kepada Pimpinan Produksi atau Pimpinan Unit.

PASAL 4 Selama dalam kurun waktu Perjanjian Ikatan Kerja dengan PIHAK KESATU, maka PIHAK KEDUA tidak dibenarkan membuat perjanjian ikatan kerja dengan pihak lain ( Perusahaan

PT. NEVSKY PROSPEKT INDONESIA www.nevsky.co.id Jl. Kh. Abdullah Syafe’i No. 23, Tebet, Jakarta Selatan 12820, Jakarta Jl. Sanggar Kencana XXIII No. 1 Sanggar Hurip – Bandung 40286, Jawa Barat

Film/ Rumah Produksi ), kecuali telah mendapat persetujuan secara tertulis dari PIHAK KESATU. Adapun yang dimaksud dengan kurun waktu perjanjian ikatan kerja batasannya adalah saat ditandatangani Surat Perjanjian Ikatan Kerja ini, sampai produksi/promosi FILM ini telah dinyatakan selesai oleh PIHAK KESATU.

PASAL 5 PIHAK KESATU memberikan imbalan kepada PIHAK KEDUA sebesar Rp 75.000.000,- ( Tujuh Puluh Lima juta rupiah ) Pajak atas honor ( Pph 2,5 % ) menjadi tanggungan PIHAK KEDUA.

PASAL 6 Imbalan dalam PASAL 5 di atas sebagai berikut : 1. 30% dibayar DP setelah penanda tanganan kontrak 2. 30% dibayar pada saat awal proses shooting 3. 40% dibayar satu minggu pelunasan setelah shooting dinyatakan selesai

PASAL 7 Shooting dilaksanakan selama 30 hari shooting days

PASAL 8 Semua foto-foto hasil pengambilan pada opname dari adegan ataupun pose-pose pada saat sedang berlangsungnya produksi film ini adalah menjadi hak penuh PIHAK KESATU dan PIHAK KESATU berhak mempergunakan foto-foto tersebut diatas untuk maksud tujuan mempromosikan film yang bersangkutan.

PASAL 9 Jangka waktu Ikatan Perjanjian Kerja ini berlaku selama 6 Bulan terhitung dari mulai ditandatanganinya surat ini sebagai kru/karyawan, kecuali pemain/pemeran apabila PIHAK KESATU telah menyatakan selesai untuk pengambilan gambar dan suara maupun kegiatan promosi sebelum film bersangkutan dilaunching & Premiere.

PASAL 10 Jika salah satu PIHAK melanggar pasal-pasal tertera dalam Surat Perjanjian Ikatan Kerja ini, maka KEDUA BELAH PIHAK akan menyelesaikannya dengan cara musyawarah mufakat dan jika dalam musyawarah mufakat dan perundang-undangan yang berlaku untuk menyelesaikannya.

PT. NEVSKY PROSPEKT INDONESIA www.nevsky.co.id Jl. Kh. Abdullah Syafe’i No. 23, Tebet, Jakarta Selatan 12820, Jakarta Jl. Sanggar Kencana XXIII No. 1 Sanggar Hurip – Bandung 40286, Jawa Barat

PASAL 11 Segala hal yang belum diatur atau belum cukup diatur dalam kesepakatan kerja ini akan diatur lebih lanjut oleh para pihak dalam addendum yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kesepakatan kerja ini. Demikian Surat Perjanjian Ikatan Kerja ini dibuat dalam rangkap 2 ( dua ) bermaterai cukup sehingga masing-masing memiliki kekuatan hukum yang sama.

Bandung, 3 Juli 2018 PIHAK KESATU

Daniel Yorick M

PIHAK KEDUA

Iman Arry Rochmana

Related Documents

Kontrak
April 2020 48
Kontrak Pemb
June 2020 26
Adm-kontrak
June 2020 22
Kontrak Sosial
June 2020 28

More Documents from ""