Klasifikasi Tempuyung.docx

  • Uploaded by: lutfiana nurjanah
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Klasifikasi Tempuyung.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 158
  • Pages: 1
Klasifikasi Tempuyung (Sonchus arvesis) Kingdom

: Plantae

Divisi

: Magnoliophyta

Kelas

: Magnoliopsida

Ordo

: Asterales

Family

: Asteraceae

Genus

: Sonchus L.

Spesies

: Sonchus arvesis l.

Ciri-ciri Tempuyung      

Kelopak bunganya berbentuk seperti lonceng Mahkota bunga nya bebrbentuk seperti kumpulan jarum berwarna putih atau kuning Tempuyung termasuk tumbuhan berdaun tunggal dengan daun berbentuk lonjong Batang tempuyung berlubang dan bila dipotong akan muncul getah, dan permukaan batangnya memiliki bulu-bulu Buah tempuyung berbentuk memanjang pipih dan memiliki rambut yang berwarna hitam Biji berada dalam buah tempuyung berukuran kecil dan ringan, berupa serbuk.

Tumbahan pembeda: Davalia denticulate Kingdom

: Plantae

Divisi

: Pteridophyta

Kelas

: Filicinae

Ordo

: Davialliales

Famili

: Polypodiceae

Genus

: Davalia

Spesies

: Davalia denticulate

Ciri-ciri Davalia denticulate  

Helaian daun berbentuk segitiga dan tepinya bergerigi dan daunnya kaku Memiliki sorus yang bulat atau memanjang, dimana sorus ini terletak pada sisi bawah daun atau sepanjang daun dan terpisah pisah

Related Documents

Klasifikasi
August 2019 82
Klasifikasi Batuan
October 2019 46
Klasifikasi Ilmiah
December 2019 41
Klasifikasi Usahatani.docx
November 2019 42
Klasifikasi Iklim
August 2019 52
Klasifikasi Lampu.docx
June 2020 27

More Documents from "Fahmi Syarofi"