PEMERINTAH KABUPATEN BANJARNEGARA
DINAS PENDIDIKAN SMP NEGERI 2 RAKIT Jl. Raya Lengkong, Kec. Rakit Kab. Banjarnegara Telp. 0286 - 5800980 Website : smpnegeri2rakit.wordpress.com ULANGAN TENGAH SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2008 / 2009 KISI – KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER Mata Pelajaran Kelas / Semester Hari / Tanggal Waktu No
Standar Kompetensi
: Teknologi Informasi dan Komunikasi : VIII ( Delapan ) / 1 : :
Kompetensi Dasar
Kls / Smt
Uraian Materi
Indikator
No. soal
Bentuk Soal
I.
Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi
1.1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata.
Tampilan menu dan ikon •
1.2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata
Tampilan menu dan ikon pada menu bar
•
•
Tampilan menu dan ikon pada formatting menu
•
•
Tampilan menu dan ikon pada standar menu
•
•
•
Tampilan menu dan ikon pada
Siswa dapat mengidentifikasi tampilan menu bar Siswa dapat mengidentifikasi menu dan ikon pada standar menu Siswa dapat mengidentifikasi menu dan ikon pada formatting menu Siswa dapat mengidentifikasi menu dan ikon pada drawing menu
1-6 1
Pilgan Essay
7-8
Pilgan
9-12
Pilgan
13
Pilgan
14-15
Pilgan
16-18
Pilgan
19-22
Pilgan
menu drawing VIII / I Fungsi menu dan ikon •
Fungsi menu ikon pada menu bar
•
Fungsi menu dan ikon pada standar menu
•
Fungsi menu dan ikon pada formatting menu
•
Fungsi menu dan ikon pada menu drawing
• • • •
Siswa dapat menjelaskan fungsi menu bar Siswa dapat menjelaskan fungsi menu dan ikon pada standar menu Siswa dapat menjelaskan menu dan ikon pada formatting menu. Siswa dapat menjelaskan fungsi menu dan ikon pada ikon drawing.
•
1.3. Membuat dokumen pengolah kata sederhana
Membuat dan menyimpan
•
dokumen baru •
Membuka dokumen lama
•
•
Format teks
•
•
Edit teks
•
Format paragraf
•
Format paragraf
•
VIII / I
•
•
Siswa dapat membuat dokumen baru melalui menu file atau ikon toolbar Siswa dapat menyimpannya dalam media penyimpanan Siswa dapat membuka dokumen yang pernah dibuat dan disimpan Siswa dapat melakukan format teks melalui menu file atau ikon toolbar ( jenis ukuran huruf, tebal, miring, garis bawah ). Mengedit teks melalui menu file atau ikon toolbar meliputi : menghapus , menyisipkan , mengkopi, memindah teks. Mengatur paragraph melalui menu format atau ruler meliputi : spasi antar baris atau antar paragraph , perataan paragraph.
23
Pilgan
24
Pilgan
25 2
Pilgan Essay
26-27
Pilgan
3
Essay
28-29
Pilgan
30-40
Pilgan
4-5
Essay
Rakit, 09 Oktober 2008 Mengetahui Kepala Sekolah
NGALIMAN, S.Pd,M.M.
Guru Mata Pelajaran TIK
Puput Setyaningrum, S.Pd
Suhardi Ahmad, S.Kom
Pembina NIP. 131 788 682