Kesehatan Dan Keselamatan Kerja(k3)unit Penyelenggaraan Makanan

  • Uploaded by: Farida Ningrum
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kesehatan Dan Keselamatan Kerja(k3)unit Penyelenggaraan Makanan as PDF for free.

More details

  • Words: 595
  • Pages: 17
K E S E H ATA N D A N K E S E L A M ATA N KERJA (K3) UNIT PENYELENGGARAAN MAKANAN

JURUSAN GIZI P O L I T E K N I K K E S E H ATA N K E M E N T E R I A N K E S E H ATA N J A K A R TA I I 2018/2019

POKOK BAHASAN Pengertian Keselamatan Kerja

Tujuan Keselamatan Kerja

Prosedur Keselamatan Kerja MSPM

Prinsip Keselamatan Kerja Pegawai MSPM

Alat Keselamatan Kesehatan Kerja (K3)

KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA Keselamatan dan kesehatan kerja adalah suatu pemikiran dan upaya untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan baik jasmaniah maupun rohaniah tenaga kerja pada khususnya, dan manusia pada umumnya, hasil karya dan budaya untuk menuju masyarakat adil dan makmur. Sumber : Jurnal Manajemen SDM

TUJUAN KESELAMATAN KERJA Pegawai mendapat jaminan keselamatan dan kesehatan kerja Perlengkapan dan peralatan kerja digunakan sebaik – baiknya Hasil produksi di pelihara keamanannya Pegawai merasa aman dan terlindungi dalam bekerja

Terhindar dari gangguan kesehatan yang disebabkan oleh lingkungan atau kondisi kerja Sumber : Jurnal Manajemen SDM

PRINSIP KESELAMATAN KERJA PEGAWAI DALAM UNIT PENYELENGGARAAN MAKANAN 1. Pengendalian Teknis • Letak, bentuk, dan konstruksi alat sesuai dengan kegiatan dan syarat yang ditentukan • Ruangan produksi cukup luas, denah sesuai arus kerja dan dapur • Perlengkapan alat kecil cukup & tempat penyimpanan praktis • Penyerapan dan ventilasi yang cukup memenuhi syarat • Tersedianya ruang istirahat untuk pegawai

LANJUTAN.. 2. Adanya pengawasan kerja yang dilakukan oleh penanggung jawab

3. Pekerjaan yang ditugaskan sesuai dengan kemampuan kerja pegawai 4. Adanya pelatihan mengenai keselamatan kerja bagi pegawai 5. Adanya fasilitas/ peralatan pelindung dan peralatan pertolongan pertama yang cukup 6. Petunjuk penggunaan alat keselamatan kerja

PROSEDUR KESELAMATAN KERJA A. Ruang Penerimaan dan Penyimpanan Bahan Makanan 1. Menggunakan alat pembuka bungkus bahan makanan dengan cara yang tepat. 2. Pergunakan tutup kotak yang sesuai, dan hindari tumpahan makanan 3. Tidak diperkenankan merokok di seluruh ruang unit produksi

LANJUTAN.. 4. Tidak mengangkat bahan makanan dalam jumlah besar karna dapat membahayakan badan dan kualitas barang 5. Membersihkan bahan yang tumpah atau keadaan licin di ruang penerimaan dan penyimpanan

ANGKAT DAN MELETAKKAN BARANG DENGAN BENAR

LANJUTAN.. B. Ruang Persiapan dan Pengolahan Makanan

1. Menggunakan peralatan yang sesuai SOP (Contoh :Talenan, Pisau) 2. Bersihkan mesin setelah pemakaian sesuai dengan SOP 3. Mengeringkan alat pengolahan menggunakan serbet yang bersih

LANJUTAN.. 4. Menggunakan mesin, gas, lampu dan listrik sesuai dengan SOP

5. Pada saat ingin menggunakan dan selesai menggunakan, cek kembali apakah semua alat sudah dimatikan mesinnya 6. Meletakkan alat menurut tempatnya dan atur dengan rapi

LANJUTAN.. 7. Bila ada alat pemanas perhatikan cara penggunaan dan pengisiannya 8. Bila membawa air panas, tutup dengan rapat dan jangan mengisi terlalu penuh 9. Perhatikan bila membawa makanan, diletakkan pada wadah yang sesuai, dan jangan sampai tumpah

LANJUTAN.. C. Di Unit Produksi Penyelenggaraan Makanan 1. Menggunakan peralatan yang bersih dan kering 2. Menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) di ruang produksi seperti celemek, topi, dan yang lainnya

3. Menggunakan dengan baik peralatan sesuai dengan fungsinya

LANJUTAN.. 5. Menata makanan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan 6. Membersihkan peralatan makan termasuk troli dan area unit produksi sesuai dengan prosedur 7. Membuang/ membersihkan sisa makanan segera setelah alat makan/ peralatan di unit produksi selesai digunakan

ALAT KESELAMATAN KERJA

Topi Masak

Apron

Sepatu/Sendal Tertutup

Masker

Sarung Tangan

Apar

ALAT KESEHATAN KERJA Standar kotak Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K) Kasa Steril

Gunting

Alkohol 70%

Perban

Peniti

Plester

Sarung tangan

Gelas pencuci mata

Kapas

Senter

Kain segitiga (mittela)

Masker Pinset

Kantong plastik Buku panduan P3K

Sumber : Permenaker PER.15/MEN/VIII/2008

TERIMA KASIH 

Related Documents


More Documents from "Angga Karisto"