Kerangka Acuan Pemberian Vitamin A Dosis Tinggi.docx

  • Uploaded by: klatselrv0117
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kerangka Acuan Pemberian Vitamin A Dosis Tinggi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 347
  • Pages: 3
KERANGKA ACUAN PEMBERIAN VITAMIN A DOSIS TINGGI

No .Dokumen : No. Revisi

:

Tanggal Terbit :

PUSKESMAS KLATEN SELATAN TAHUN 2016

KERANGKA ACUAN PEMBERIAN VITAMIN A DOSIS TINGGI

A. LATAR BELAKANG Vitamin A selain bermanfaat untuk penglihatan, juga diperlukan untuk pertumbuhan, kesehatan kulit, serta untuk menjaga kekebalan tubuh terhadap infeksi. Pada ibunifas, juga bermanfaat untuk meningkatkan kandungan Vitamin Adalam ASI yang dihasilkannya. Vitamin A merupakan jenis vitamin yang larut dalam lemak sehingga dapat disimpan tubuh dalam jangka yanglama. Vitamin A sangat diperlukan oleh tubuh,akan tetapi makanan yang dikonsumsi belum tentu dapat mencukupi kebutuhan. Oleh karena itu, Vitamin A dosis tinggi perlu diberikan pada bayi umur 6 – 11 bulan, balita umur 12 – 59 bulan, serta ibu nifas.

B. TUJUAN Mencegah terjadinya kekurangan Vitamin A pada bayi, balita, dan ibu nifas.

C. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN 1. Distribusi kapsul vitamin A dosis tinggi kepada anak balita dan ibu nifas 2. Penyuluhan kepada masyarakat untuk meningkatkan konsumsi makanan sumber vitamin A

D. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN 1. Registrasi sasaran anak balita dan ibu nifas 2. Menggerakkan masyarakat menjelang bulan kapsul vitamin A pada bulan Januari dan Juli 3. Distribusi vitamin A melalui puskesmas, posyandu, dan sweping rumahrumah 4. Waktu pemberian 6 bulan sekali untuk balita pada bulan Februari dan Agustus, untuk ibu nifas aling lambat 30 hari setelah melahirkan 5. Pencatatan dan pelaporan

E. SASARAN 1. Bayi umur 6 – 11 bulan diberikan Vitamin A dosis tinggi warna biru. 2. Balita umur 12 – 59 bulan diberikan Vitamin A dosis tinggi warna merah. 3. Ibu nifas diberikan Vitamin A dosis tinggi warna merah.

F. JADWAL KEGIATAN NO KEGIATAN

1

1

X

Perencanaan

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

X

Kegiatan 2

Pelaksanaan Balita

X

X

Ibu Nifas

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

3

Laporan Hasil

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

4

Analisis Data

G. EVALUASI ELAKSANAAN DAN PELAPORAN 1. Evaluasi pelaksanaan dilakukan setiap bulan maret dan september setelah pemberian vitamin A 2. Pelaporan hasil kegiatan ke dinas kesehatan

X

Related Documents


More Documents from "Hetty Susilawati"