Kelompok Metlit Rifki.docx

  • Uploaded by: Lya SaSa
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kelompok Metlit Rifki.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 322
  • Pages: 2
Nama kelompok : 1. Muhammad Rifqi Yudhistira (41216010018) 2. Dani setiawan

(41216010039)

3. Guntur Haryo

(41216010065)

4. Muhammad Nurul Fikri

(41216010056)

5. Dwi Prayogi

(41216010066)

6. Renaldy Juli Anggara

(41216010065)

1. Apa itu Penelitian ? 

Menurut Fellin, Tripodi dan Meyer (1996) mengemukakan bahwa penelitian adalah suatu cara sistematik untuk maksud meningkatkan, memodifikasi dan mengembangkan pengetahuan yang dapat di sampaikan (dikomunikasikan) dan diuji (diverifikasi) oleh peneliti lain.



Dalam buku Introduction to Research, Hillway (1956) mengemukakan bahwa penelitian tidak lain dari suatu metode studi yang dilakukan seseorang melalui penyelidikan yang hati-hati dan sempurna terhadap suatu masalah, sehingga diperoleh pemecahan yang tepat terhadap permasalahan tersebut.



Menurut Soetrisno Hadi adalah upaya untuk menemukan, mengembangkan dan mencari pengetahuan tentang pengetahuan, upaya mana dilakukan dengan menggunakan metode penelitian.

2. Apa saja yang harus ada didalam suatu penelitian ?       

Mengidentifikasi area yang bermasalah Mendefinisikan tujuan penelitian Mengembangkan hipotesis Menetapkan metode pengukuran variabel Mengumpulkan data Menganalisis data Menginterpretasi data

3. Apa perbedaan antara Penelitian dengan Perancangan ? Penelitian merupakan kegiatan pengembangan pengetahuan tentang persoalan spesifik tertentu. Fenomena tertentu diurai menjadi persoalan-persoalan kecil, karakteristik persoalan tersebut diidentifikasi, ciri-khas yang dimiliki dan pattern (ilmu) yang tersembunyi di dalamnya diungkap menggunakan metode-metode analisis. Analisis (mengurai) merupakan core kegiatan penelitian. Sebaliknya, perancangan merupakan kegiatan merangkai berbagai persoalan menjadi satu kesatuan yang utuh. Berbagai persoalan dipahami dan dirangkai menjadi satu kesatuan ruang dan bentuk. Sintesis (merangkai) merupakan core kegiatan perancangan.

Kegiatan penelitian dan perancangan memiliki karakter yang berbeda. Penelitian berusaha memahami persoalan tertentu, perancangan menerapkan pemahaman semua persoalan, yang terkait perancangan. Penelitian cenderung bersifat dekomposisi, konvergen, fokus, rasional dan ilmiah, sehingga prosedur pengerjaannya harus benar (valid) dan dapat dipercaya (reliable). Perancangan cenderung bersifat rekomposisi, divergen, keutuhan, intuitif dan tidak harus ilmiah, sehingga prosedur pengerjaannya tidak baku dan tidak harus (tidak perlu) valid. Akurasi analisis sangat penting dalam penelitian. Kreativitas sintesis sangat penting dalam perancangan, karena alternatif dan variasi kemungkinan kombinasi/rangkaian berbagai persoalan tidak terbatas (infinite).

Related Documents

Metlit
October 2019 40
Tugas Metlit
April 2020 25
Metlit 4
October 2019 33
Metlit Mklh
May 2020 31

More Documents from ""