Kata Pengantar-1.docx

  • Uploaded by: Muhammad Moeharsah SN
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kata Pengantar-1.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 532
  • Pages: 3
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah dan karuniaNya serta tak lupa salam dan shalawat kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan para kerabatnya,Nabi yang diutus oleh Allah SWT sebagai pembawa rahmat bagi umat islam. Sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini sebagai persyaratan dalam menempuh ujian akhir Program Diploma III Akademi Keperawatan Mappa Oudang Makassar. Penyusunan Karya Tulis Ilmiah dimaksudkan untuk menguraikan secara singkat pelayanan dan perawatan klien yang mengalami“ Skizofrenia dengan masalah Keperawatan Waham Kebesaran“ di Ruang Keperawatan di Rumah Sakit Khusus Daerah Dadi Makassar. Dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini peneliti menemui banyak hambatan serta berbagai kendala. Namun berkat bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak akhirnya laporan hasil studi kasus ini dapat terselesaikan, olehnya itu penulis menghaturkan hormat dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuannya, terutama kepada : 1. Bapak KOMBES. Pol. dr. Aris Budiyanto, SP. THT, selaku Ketua Yayasan Brata Utama Bhayangkara makassar dan Sekaligus Sebagai Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Makassar. 2. Pimpinan / Pengelola Institusi D III Keperawatan Akper MappaOudang Makassar: a. Direktur : Dardin, S.Kep., Ns., M.Kep vii

b. Wadir I : Ns. Syaharuddin, SKM., S.Kep., M.Kes c. Wadir II : Ns. Rezeki Nur, S.Kep., M.MKes d. Wadir III : Ns. H. Hataul Madja, S.ST., S.Kep., M.Kes e. Ketua LPM : Muh. Saleh S, S.Pd., M.Pd., M.MKes 3. Fardi, S.Kep, M.Kes, selaku pembimbing 1 dan penguji yang telah banyak memberikan sumbangsih pemikiran, nasehat, dengan penuh kesabaran selama proses bimbingan di dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini dan Sekaligus Sebagai Dosen Keperawatan. 4. Bapak Mathius Tato, S.Kep., MM. Kep, selaku pembimbing 2 dan penguji yang telah memberikan banyak bantuan serta saran di dalam proses bimbingan penulisan Karya Tulis Ilmiah ini dan Sekaligus sebagai Dosen Keperawatan. 5. Ns. Hasbullah, S.Kep., M.Kes, selaku penguji I yang banyak memberikan kritikan dan masukan yang sangat berarti demi kesempurnaan Karya Tulis Ilmiah ini peneliti mengucapkan terima kasih. 6. H. Nasruddin, S.ST, selaku penguji II yang banyak memberikan kritikan dan masukan yang sangat berarti demi kesempurnaan Karya Tulis Ilmiah ini peneliti mengucapkan terima kasih. 7. Seluruh Dosen dan Staf Akademi Keperawatan Mappaoudang Makassar yang telah memberikan restu serta dorongan baik moral maupun material selama peneliti mengikuti Pendidikan. 8. Teristimewa dan Sembah sujudku kepada Ayahanda Wahyuddin Suyuti (Alm) dan Ibunda Sekar Arum, dan Adik saya Indah Utari yang dengan penuh kesabaran dan kasih sayang telah mengasuh, mendidik, memberikan dorongan viii

baik moral maupun material dan semangat serta doa yang tulus agar peneliti menjadi lebih baik. “tiada kata yang paling indah selain rasa syukur, Tiada kata yang paling bermakna selain terimah kasih, tapi tiada kata yang bisa saya ucapkan untuk menggambarkan kebahagiaan yang telah beliau berikan mulai dari kandungan sampai saat ini. Jasa-jasamu tak akan bisa ku balas hingga akhir hayatku”. 9. Terimakasih kepada Rekan-rekan Mahasiswa seperjuangan Angkatan IX Akademi Keperawatan Mappa Oudang Makassar

atas bantuannya selama

mengikuti Pendidikan, yang telah menemani peneliti selama III tahun mengikuti Pendidikan Akademi Keperawatan Mappa Oudang Makassar. Semoga Karya Tulis Ini dapat bermamfaat bagi masyarakat umumnya dan Tenaga Keperawatan khususnya dalam memberikan Asuhan Keperawatan. Akhirnya peneliti memohon kepada Allah SWT. Semoga apa yang telah diperbuat bernilai Ibadah dimatanya. Amin yaa Robbal Alamin.

Makassar, Juli 2018

Peneliti

ix

Related Documents

Kata.
June 2020 64
Menghadapi Kata-kata Sukar
December 2019 65
Sebuah Kata Kata
May 2020 53
Kata Kata Sempro.docx
May 2020 50

More Documents from "Gallardio Taniago Tutuarima"

Bab Iv.docx
December 2019 21
4. Bab V.docx
December 2019 23
Bab V.docx
December 2019 22
6. Daftar Pustaka.docx
December 2019 30
Sampul.docx
December 2019 8