Joob Sheet Creambath.docx

  • Uploaded by: indah ayu puspita
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Joob Sheet Creambath.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,299
  • Pages: 12
JOOB SHEET “Creambath Rambut Rontok” Perawatan & Tata Rias Rambut

Disusun oleh Nama

: Indah Ayu Puspita

Nim

: 5182144008

Kelas

: A-Reguler

Dosen Pengampuh

: Dra. Rohana Aritonang, M.Pd Dian Maya Sari, M.Pd

Program Studi

: Pendidikan Tata Rias (S-1)

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN TAHUN AJARAN 2019

LEMBAR PENGESAHAN

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN FAKULTAS TEKNIK JURUSAN PKK PRODI PENDIDIKAN TATA RIAS Jln.Willem Iskandar Psr.V.Kontak Pos No.1589 Medan 20221 Telp.(061) 6625973.Fax (061) 614002-613319 Laman : www.unimed.ac.id Materi Perkuliahan

: Creambath

Jumlah SKS

: 3 SKS

Dosen Pengampu

: Dra. Rohana Aritonang, M.Pd Dian Maya Sari, M.Pd

Waktu & Tempat Pelaksanaan

: 08.00-12.00 Wib di Laboratorium Tata Rias

A. Kompetensi Dasar 1. Mengetahui dan memahami alat-alat kosmetik untuk perawatan rambut rontok 2. Memahami bagaimana cara melakukan perawatan rambut rontok.

B. Tujuan Pembelajaran 1. Mahasiswa dapat mengetahui dan mampu memahami alat-alat kosmetik untuk perawatan rambut rontok. 2. Mahasiswa mampu mencari solusi untuk mengurangi kerontokan pada rambut klien. C. Manfaat Pembelajaran 1. Memahami tentang perawatan rambut berupa Creambath untuk rambut rontok 2. Untuk mengurangi masalah rambut klien dan menutupi kekurangan pd rambut klien

KARTU DIAGNOSA KULIT KEPALA DAN RAMBUT A. Identitas Pelanggan 

Nama Operator

: Indah ayu puspita



Nama Client

: Nafisa Nurhayati



Usia

: 18 Tahun



Hari/Tanggal

: maret 2019

A. Diagnosis Jenis Rambut

a. Berminyak b. Normal c. Kering

Jenis Kulit Kepala

a. Berminyak b. Normal c. Kering

Bentuk Rambut

a. Kasar b. Sedang c. Halus d. Lurus e. Keriting/Berombak Asli f. Keriting/Berombak Buatan

Warna Rambut

a. Hitam b. Coklat c. Coklat Kehitam-hitaman d. Merah e. Putih f. Pirang

Penyakit pada Kulit Kepala

a. Penyakit Mutiara b. Sindap Kering c. Sindap Basah d. Rambut Terlalu Berminyak

e. Pertumbuhan Rambut Jarang f. Pertumbuhan Rambut Lebat g. Pertumbuhan Rambut Normal h. Pertumbuhan Rambut Jarang Dibagian Depan i. Berkutu/Telur Kutu j. Ujung Rambut Berbelah/Bercabang

B. Jenis Kosmetik yang Digunakan No 1

Jenis kosmetik Ginseng

 Chek list

Fungsi digunakan untuk jenis rambut yang rontok dan mudah patah.

2

Alpukat

untuk rambut kering dan rusak.

3

Lidah buaya

digunakan untuk jenis rambut normal.

4

Strowbery

digunakan untuk jenis rambut yang dicat

5

Kemiri

digunakan untuk jenis rambut

kusam

dan

kurang bercahaya.

C. Keselamatan Kerja 1. Area kerja dibersihkan dan ditata kembali hingga siap untuk digunakan lagi. 2. Alat dibersihkan dan disterilkan untuk disimpan di tempat yang telah disiapkan. 3. Bahan dan kosmetik yang digunakan dalam creambath dirapihkan kembali kemudian disimpan di tempat yang semestinya. 4. Sampah dibuang di tempat sampah yang telah disediakan. 5. Lenna yang digunakan, seperti : handuk, waslap, cape make-up dan penutup kepala yang sudah dipakai, diletakkan di tempat kembali

Job Sheet : Creambath I. Pengertian Creambath merupakan salah satu cara untuk merawat kealamian serta kesegaran rambut dengan cara pemberian cream khusus pada rambut diamana krem tersebut mengandung nutrisi penting yang sangat dibutuhkan oleh rambut. Bahan yang terkandung dalam krem ini terdiri dari asam amino dan vitamin B kompleks, biotin dan kalsium yang bermanfaat bagi nutrisi rambut. Creambath ini jadi makin terasa manfaatnnya kalau dilengkapi dengan pijatan-pijatan pada kulit kepala.

II. Tujuan Creambath > untuk membersihkan kulit kepala dan rambut > untuk menyehatkan kulit kepala dan rambut > untuk merangsang rambut/merangsang pertumbuhan rambut kepala > mencegah kerontokan rambut > melancarkan peredaran darah > melemaskan ketegangan otot-otot di kepala > untuk menormalisasi berkerjanya kelenjar-kelenjar kulit

III. Persiapan Creambath Alat, Bahan, Kosmetik Alat yang diperlukan No

Alat

Jumlah

1

Sisir jarang

1

Fungsi Untuk menyisir rambut dan menghilangkan kekusukkan rambut sebelum shampooing.

Gambar

2

Sisir blow

1

Berguna untuk membentuk model rambut jika menggunakan hair dryer.

3

Sikat rambut

1

Untuk menghilangkan kotoran pada kulit kepala dan rambut.

4

Kep bebek

1

Menjepit rambut sebelum pemakaian kamisol pada klient.

5

Pingkle

3

Untuk membagi rambut jika pemberian hair tonic dilakukan.

6

Steamer

1

Digunakan

untuk

penguapan setelah cream

creambath

dioleskan.

7

Hair dryer

1

Untuk mengeringkan rambut setelah pencucian

Bahan yang diperlukan No

Bahan

Jumlah

Fungsi

1

Handuk good 2

Untuk

morning

mengeringkan rambut basah dan penutup dada dan punggung klient.

2

kamisol

1

Berguna untuk menutupi badan klient

3

Wash bak

1

Untuk tempat berbaring klient

4

baskom

1

Tempat air hangat dan busa pada saat penyampoan.

5

Cawan kecil

1

Untuk meletakkan cream & shampoo serta conditioner.

6

Kapas

Secukupnya Untuk mengaplikasikan hair tonic

Gambar

Kosmetik yang digunakan No

Kosmetik

Jumlah

1

Shampoo

Secukupnya

Fungsi Shampo

Gambar gingseng

yang berguna untuk mengurangi

kadar

kerontokan rambut. 2

Conditioner

Secukupnya

Untuk

membuat

rambut terasa halus dan lembut. 3

Cream

Secukupnya

crembath

crembath

berfungsi

memberi

nutrisi

kepada

rambut

sehingga

bisa

memperlancar peredaran darah dan mencegahkerontokan rambut serta menyuburkan rambut . 4

Hair tonic

Secukupnya

Untuk menguatkan akar rambut agar tidak mudah rontok dan memberikan kesegaran pada kulit kepala.

5

Vitamin

Secukupnya

Untuk

rambut

menjaga

kondisi rambut agar tetap sehat.

IV. LANGKAH KERJA :

No

PROSES KERJA

GAMBAR

WAKTU

PERSIAPAN a. Persiapan area kerja 1.

 

Sterilisasi ruangan Merapikan area kerja dan menyusun alat,bahan dan lenan,kosmetik

5 menit

b. Persiapan pribadi

2.

 Mengenakan pakaian rapih sebagai operator  Melepaskan perhiasan  Rambut ditata rapi  Melakukan sanitasi diri  Merias wajah agar terlihat lebih cantik dan tidak pucat

5 menit

c. Persiapan klien

3.

4

 Mempersilahkan klien duduk ditempat yang telah disediakan  Mengenakan cape rambut penyampoan yang kemudian dilapisi dengan handuk kecil  Melepas perhiasan, jepit rambut, dll untuk disimpan ditempat yang aman Persiapan kosmetik  Shampo untuk rambut rontok  Conditioner untuk rambut rontok  Memilih hair tonik untuk rambut rontok  Vitamin

5 menit

10 menit

Pelaksanaa proses pencucian rambut  Klient

duduk

dengan

nyaman dan memakai cape rambut penyampoan yang dilapisi handuk kecil  Rambut disisir

terlebih

depan 5

tamu/pelanggan

ke

belakang

dahulu belakang,

kedepan,

ke

samping kiri dan kanan, lalu

dari

depan

ke

belakang kembali. Tujuan penyisiran adalah untuk menghilangkan kekusutan rambut

dan

melepas

rambut yang Penyampoan rambut telah rontok.

20 Menit

V.PROSEDUR KERJA Ø Persiapan area kerja, pribadi & klient dibutuhkan waktu 20 menit Langkah-langkah creambath adalah sebagai berikut: Ø Cucilah rambut dengan shampo untuk rambut rontok yang. Gunakan shampoo, dengan tipe untuk rambut normal, berminyak, kering, after color, after rebonding, atau after perming, merata sampai ke seluruh permukaan kulit kepala. Kemudian bilas sampai bersih. Pastikan rambut bersih dari segala kotoran. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 5 menit Lokasi : wash bak Ø

Lanjutkan dengan conditioner yang disesuaikan dengan kondisi rambut. Gunakan

conditioner dengan tipe untuk rambut normal, kering, berminyak, after color, after rebonding, atau after perming. Lakukan pijatan-pijatan ringan di kepala klien Anda sampai ia merasa rileks dan menikmati sesi pengeramasan ini. Bilas sampai bersih. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 5 menit Lokasi : wash bak Ø Setelah rambut dicuci bersih, keringkan dengan menggunakan handuk sampai kondisi rambut menjadi setengah kering. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 5 menit Lokasi : tempat duduk salon Ø Aplikasikan cream untuk creambath sebanyak 1 ampul untuk rambut pendek, dan 2-3 ampul bagi rambut sedang atau panjang. Lakukan pemijatan perlahan sampai ke batang rambut, pastikan sampai meresap dengan baik. Pisahkan rambut dengan kepala dengan had band. Diamkan dan steam selama 15-20 menit. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 30 menit (rambut pendek), 40 menit (rambut panjang) Lokasi : tempat duduk salon

Ø Bilas rambut dengan air sampai bersih setelah rambut diaplikasikan dengan cream. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 5 menit Lokasi : wash bak Ø Setelah rambut dikeringkan dengan handuk sampai setengah kering, pilah-pilah rambut menjadi beberapa bagian. Oleskan rambut yang telah dipilah-pilah tersebut dengan hair tonic sebanyak 1-2 tube. Lakukan pemijatan perlahan sampai ke batang rambut. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 5 menit. Lokasi : tempat duduk salon Ø Blow dry rambut dengan suhu rendah untuk mendapatkan kondisi rambut yang setengah kering. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 10 menit Lokasi : tempat duduk salon. Ø Terakhir, tatalah rambut klien Anda sesuai dengan keinginannya. Perkiraan waktu yang dibutuhkan : 10 menit Jumlah waktu yang dipergunakan adalah selama 90 menit

Related Documents

Joob Sheet Creambath.docx
December 2019 13
Sheet
October 2019 32
Sheet
November 2019 27
Sheet
November 2019 28
Sheet Ghoul-sheet Phantom
December 2019 22
Sheet 2b
April 2020 0

More Documents from ""

Joob Sheet Creambath.docx
December 2019 13
Bab I,ii,iii,iv,v.docx
November 2019 25
3. Bab I.docx
November 2019 22
Angket Tik.doc
December 2019 32
Pemfis Wajah Leher.doc
June 2020 11