Job Safety Observation Ikram.docx

  • Uploaded by: Ikramulloh
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Job Safety Observation Ikram.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 300
  • Pages: 2
JOB SAFETY OBSERVATION Observasi dilakukan oleh

: Moch. Hanif Rafi’i

Jabatan

: HSE Manager

Tanggal

: 30 Oktober 2018

Nama pekerjaan

: Intervensi Panel Listrik

Nama Pekerja

: Aulia Ikramulloh

Pengalaman kerja

: 3 tahun, 7 bulan

1. Apakah pekerja menggunakan pakaian yang sesuai? Jawab: YA 2. Apakah pekerja menggunakan APD? Jawab: YA Tahap Pekerjaan

Bahaya

Risiko

Pengendalian

Unjuk Kerja*

1. Persiapan alat

Alat tidak aman

Tersetrum

Memastikan alat sudah aman

3

2. Berjalan ke area kerja

Lalu lintas kendaraan/ orang Tegangan listrik

Tertabrak

Berjalan di area pejalan kaki

2

Tersetrum

Mematikan listrik dan memasang Lock out tag out

3

Sisa tegangan listrik

Tersetrum

Mengecek dengan tespen apakah masih ada listrik

3

4. Intervensi panel listrik

Tegangan Listrik

Tersetrum

Menggunakan sarung tangan dan sepatu karet

2

5. Kembali ke tempat kerja

Tegangan listrik

Tersetrum

Mengecek terlebih dahulu apakah semua saluran listrik sudah terpasang kembali atau belum

3

Alat tertinggal

Barang hilang

Mengecek apakah semua barang sudah kembali ke tempat semula atau belum

3

3. Persiapan intervensi listrik

*1= Tidak memuaskan, *2=Harus observasi kembali, *3=Memuaskan

3. Apakah ada prosedur operasi yang tertulis? Jawab: YA 4. Apakah pekerja melakukan tugasnya sesuai dengan prosedur operasi? Jawab: YA 5. Apakah pekerja patuh pada peraturan K3? Jawab: YA 6. Apakah pekerja melakukan tugasnya dengan aman? Jawab: YA 7. Apakah pekerja mempunyai sikap yang baik terhadap K3? Jawab: YA 8. Apakah pekerja perlu pelatihan? Jawab: YA 9. Apakah pekerja perlu dipindah dari pekerjaan ini? Jawab: TIDAK 10. Apakah pekerja pernah mengunkapkan kelainan dalam tugas? Jawab: TIDAK 11. Rekomendasi tindakan perbaikan : Jawab:  Perlu dilakukan perawatan rutin peralatan pelindung diri  Perlu dilakukan pengecekan terhadap alat-alat kerja  Perlu dilakukan pelatihan terhadap pekerja baru 12. Apakah JSO direview oleh pekerja? Jawab: YA Nama Supervisor Tanda tangan Tanggal

: Moch. Hanif Rafi’i : : 30 Oktober 2018

Related Documents


More Documents from ""