Iku Kabid Diklit.docx

  • Uploaded by: Pram Pramono
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Iku Kabid Diklit.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 438
  • Pages: 3
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ULIN Jalan Jend A. Yani No. 43 Telepon / Fax. 0511-252229 BANJARMASIN INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) INSTANSI JABATAN TUGAS

: : :

FUNGSI

:

No 1

RSUD ULIN BANJARMASIN KEPALA BIDANG PENDIDIKAN DAN PENILITIAN MENGKOORDINASIKAN PERENCANAAN KEBUTUHAN PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN PELATIHAN SERTA MELAKUKAN BIMBINGAN PELAKSANAAN, PEMANTAUAN, PENGAWASAN DAN PENILAIAN PELAKSANAAN KEGIATAN PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN PELATIHAN TENAGA MEDIS DAN NON MEDIS A. MENYUSUN PROGRAM, PEMBINAAN, PENGATURAN DAN EVALUASI KEGIATAN PENDIDIKAN, PELATIHAN DAN PENELITIAN. B. MENYUSUN PROGRAM, PEMBINAAN, PENGATURAN DAN EVALUASI KEGIATAN KERJASAMA DENGAN RUMAH SAKIT. C. MENYUSUN PROGRAM, PEMBINAAN, PENGATURAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN DIKLIT DENGAN UNIT-UNIT LAIN.

Kinerja Utama

Indikator Kinerja Utama

Penjelasan (Makna Indikator, Penanggungjawab Sumber Data Alasan Pemilihan Indikator, Cara Perhitungan Indikator) Makna Indikator : Wakil Direktur SDM, Diklit 1. Kepala Seksi Diklit Meningkatnya Mutu Pengelolaan Nilai Konversi IKM Bidang Menggambarkan bahwa serta Hukum Medik. Pendidikan dan Pelatihan serta Diklit Kepuasan terhadap pelayanan 2. Kepala Seksi Diklit Penelitian di Rumah Sakit yang diberikan oleh semua Non Medik perangkat Bidang Diklit menjadi salah satu tolok ukur kinerja Bidang Diklit Alasan Pemilihan : Kegiatan pada Bidang Diklit lebih banyak berinteraksi dengan pihak lain baik dari dalam

maupun dari luar RS Rumus Perhitungan : Dilakukan dengan cara Survey Kepuasan terhadap pengunjung atau pengguna layanan pada Bidang Diklit Wadir SDM, DIklit serta 1. Kepala Seksi Diklit Nilai Standar Akreditasi Makna Indikator : Bahwa salah satu pengukuran Hukum Medik. Rumah Sakit Bidang Diklit mutu RS adalah melalui proses 2. Kepala Seksi Diklit penilaian Akreditasi. Non Medik 3. Komkordik RSUD Ulin Alasan Pemilihan : 4. Institusi Pendidikan Sebagai RS Pendidikan, salah satu yang bekerjasama Bab dalan standar penilaian 5. Tim Pokja IPKP Akredi-tasi Edisi SNARS terkait dengan proses pelaksanaan pendidikan di RS adalah Pokja IPKP, yang mana dalam pemenuhan standar nya selalu bersinergi dengan tugas dan fungsi Bidang Diklit Rumus Perhitungan : Hasil Survey Akreditasi oleh Tim Komisi Akreditasi Rumah Sakit, Pokja IPKP harus mendapatkan nilai diatas 80 supaya bisa lulus dengan predikat paripurna Wadir SDM, DIklit serta 1. Kepala Seksi Persentase Kapasitas Makna Indikator : Menggambarkan Peningkatan Hukum Medik. Tenaga Medik dan Non jumlah SDM RS yang mengikuti 2. Kepala Seksi Medik yang mengikuti diklat sesuai kompetensi yang Non Medik Pelatihan dimiliki.

Diklit Diklit

Alasan Pemilihan : Untuk meningkatkan mutu pelayanan di RS, harus dilakukan upaya pengembangan kemampuan dan skill bagi setiap tenaga atau SDM, dan harus Sesuai UU ASN dan RPP, bahwa setiap ASN harus terpapar diklat minimal 20 jam per orang per tahun Rumus Perhitungan : Jumlah capaian berbanding dengan target dikali 100%

Banjarmasin, Januari 2019 Kepala Bidang Pendidikan dan Penelitian,

NOR AINUN, S.Sos Penata Tingkat I NIP. 19741230 199403 2 003

Related Documents


More Documents from ""