Ham (pkn).docx

  • Uploaded by: Josua Tenda
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ham (pkn).docx as PDF for free.

More details

  • Words: 409
  • Pages: 4
MAKALAH PKN MATERI KELEBIHAN DAN KEKURANGAN HAM DALAM DEMOKRASI PANCASILA

KELOMPOK 5 ALVA HENDRO KAENDO RANDY YONATHAN RURUT DAVID BAWENGKET CHRIS WILLIAM ROMPAS JENWAR LADI

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN HAM DALAM DEMOKRASI PANCASILA kelebihan: · mutlak · kodati (milik hidup kemerdekaan/kebebasan) · perlindungan diri · penegakan demokrasi intinya hak asasi manusia melindungi hak-hak kodrati. HAM secara (+) dapat menimbulan demokrasi. kekurangan: · tak terbatas · kurang ada pedoman · melanggar hak rang lain · lebih mengutamakan hak dariada kewjiban · penyalahgunaan hak · jika tidak konsisten, dapat merugika bangsa sendiri · menganggap hak sama dengan kebebasan

Demokrasi Pancasila merupakan demokrasi yang konstitusional berdasarkan mekanisme kedaulatan rakyat di setipa penyelenggaraan negara dan penyelenggaraan pemerintahan menurut konstitusi yaitu UUD 1945. Sebagai demokrasi Pancasila terikat dengan UUD 1945 dan implementasinya (pelaksanaannya) wajib sesuai dengan apa yang terdapat dalam UUD 1945.

Ciri-Ciri Demokrasi Pancasila Ciri-Ciri Demokrasi Pancasila - Prinsip yang terdapat dalam demokrasi Pancasila sediki berbeda dengan prinsip demokrasi secara universal. Ciri-ciri demokrasi Pancasila adalah sebagai berikut..    



Pemerintah berjalan sesuai dengan konstitusi Terdapat pemilu secara berkesinambungan Adanya penghargaan atas Hak Asasi Manusia dan perlindungan untuk hak minoritas Merupakankompetisidariberbagaiidedancaradalam menyelesaikan masalah Kelebihan: 1. Selalu menghargai dan melindungi hak-hak asasi manusia Demokrasi ini selalu menghendaki adanya persamaan hak dan kewajiban sehingga dalam setiap melakukan proses politik yang berlaku di negara Indonesia melibatkan seluruh pelaku negara termasuk setiap warga negara, seperti dalam pemilihan umum. 2.Selalu menjunjung tinggi hukum Sistem ini selalu menghendaki suatu pemerintahan yang benar-benar menjunjung tinggi hukum dan bukan berdasarkan kekuasaan belaka . Dengan demikian, segala tindakan atau kebijaksanaan harus berdasarkan pada hukum yang berlaku. Hal ini menghapus kewenangan politik secara semena-mena sehingga membuat masyarakat lebih lancar melibatkan diri dalam proses politik di dalam berbangsa bernegara. 3. Menghendaki proses politik secara musyawarah dalam pengambilankeputusanHal ini memang sangat diperlukan untuk menegakkan keadilan di Indonesia, sehingga politik di dalam suatu negara tidak menimbulkan perselisihan apalagi dalam perebutan kekuasaan pemerintahan. Musyawarah ini harus diliputiolehsemangatkekeluargaan. 4. Bebas, terbuka dan jujur untuk mencapai tujuan bersama

Hal ini menjadi penyaluran pemikiran politik dari masyarakat sehingga tidak tertutup kemungkinan jika politik pemerintahan dikritikmasyarakatitusendiri. 5.MengungkapkanseperangkatnormaMenghambat politik tak bertanggung jawab sebagai substansi dari norma- norma dan kaidah-kaidah yang menjadi pembimbing dan kriteria dalam mencapaitujuankenegaraan. kekurangan 1.Kepercayaan rakyat sangat mudah digoyahkan oleh pengaruh media. 2.Menurut beberapa ahli Kesetaraan hak dianggap tidak wajar karena pengetahuan politik setiap orang tidaklah sama. 3.Fokus pemerintah yang sedang berkuasa akan berkurang saat menjelang pemilihan umum berikutnya. Ide yang terbaik akan diterima ketimbang dari suara terbanyak

Related Documents

Ham
June 2020 30
Ham
June 2020 37
Ham Excel
November 2019 32
Ham Find
April 2020 21
Ham Bands
November 2019 33
Beck Ham
May 2020 8

More Documents from ""