Ganglion Bloker.docx

  • Uploaded by: M Rofiq
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ganglion Bloker.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 121
  • Pages: 1
Ganglion bloker Nikotin 



kerja obat : nikotin melepaskan epinefrin dari medula adrenal dan selanjutnya hormone mempercepat frekuensi jantung dan meningkatkan tekanan darah 1. meningkatkan frekuensi jantung dengan cara melumpuhkan ganglia parasimpatik 2. memperlambat frekuensi jantung dengan cara menstimulasi ganglia parasimpatik Efek samping : Mual, salivasi, nyeri abdomen, muntah, diare, berkeringat dingin, sakit kepala, pusing, gangguan pendengaran dan penglihatan, gangguan mental, dan rasa lemah yang nyata

Trimetafan dan Mekamilamin 



Kerja obat : Setelah diabsorpsi, bloker ammonium kuartener dan sulfonium berada diruang ekstrasel dan sebagian besar diekskresikan melalui ginjal dalam bentuk utuh. Efek samping : gangguan penglihatan, mulut kering, sufusi konjungtiva, ketidaklancaran urinasi, rasa dingin objektif, konstipasi sedang, kadang-kadang diare, rasa tidak nyaman pada abdomen, anoreksia, nyeri ulu hati.

Related Documents

Ganglion Cyst
May 2020 11
Ganglion Bloker.docx
June 2020 12
The Basal Ganglion
December 2019 10
8hand Carpal Ganglion
November 2019 10

More Documents from "Tya Veny"

Ganglion Bloker.docx
June 2020 12
Pasta Gigi.docx
June 2020 9
Kalibrasi.docx
June 2020 11