Format_asuhan_keperawatan_keluarga[1].docx

  • Uploaded by: Alawiyah
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Format_asuhan_keperawatan_keluarga[1].docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,275
  • Pages: 8
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TAHAP II KELUARGA DENGAN MENGASUH ANAK

A. Pengkajian 1. Data Umum a. Nama Kepala Keluarga (KK)

: Tn. A

b. Usia

: Tn.A berusia 27 Tahun

c. Pendidikan

: Tn.A hanya Tamatan SMA

d. Pekerjaan

:Tn.A

berkerja

sebagai

wiraswasta

dipabrik kertas di daerah tanggerang alam sutera e. Alamat

: Tn.A beralamat di Kp.Lengkong karya

rt.11/rw 05 f. Komposisi anggota keluarga

No. Nama

1

2

Ny.T

Jenis kelamin P

Hub dengan

Umur

Pendidikan Pekerjaan

23

SMA

IRT

3

Belum

-

Bulan

sekolah

KK Istri

tahun By. S

P

Anak

g. Genogram : Laki-laki : Peremuan -------- : Tinggal satu rumah : Meninggal

h. Tipe keluarga

: Keluarga Tn.A termasuk keluarga inti

(Nuclear family), merupakan keluarga yang terdiri dari ayah, ibu dan anakanak. i. Suku bangsa

: Keluarga Tn.A dan Ny T sama sama

berasal dari jawa, sehari hari berkomunikasi dengan bahasa jawa tengah dengan bahasa yang halus. j. Agama

: Agama Tn.A dan Ny. T adalah islam,

mereka taat beribadah, setiap hari selasa Ny. T mengikuti pengajian k. Status social ekonomi keluarga

:

a.Anggota yang mencari nafkah

: Tn.A

b. Penghasilan

: Rp. >1.000.000/bln

c. Harta benda yang dimiliki (Perabotan, transportasi dll) : Tn.A memiliki kendaraan motor 1 buah. l. Aktivitas rekreasi keluarga : Keluarga Tn.A kadang kadang berekreasi diakhir pekan dengan berolahraga ditaman kota atau hanya berkumpul untuk menonton tv dan membuat makanan favorit bersama

2. Riwayat Dan Perkembangan Keluarga a. Tahap perkembangan keluarga saat ini

: Keluarga Tn.A berada pada

tahap II yakni keluarga Child Bearing karena baru memiliki anak 3 bulan b. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi

: saat ini keluarga

Tn.A dan Ny.T sebagai keluarga yang baru memilli anak pertama usia 3 bulan belum ada pengalaman cara merawat anak sebelumnya tugas perkembangan yang belum terpenuhi adalah belum tahu cara merawat anak mereka masih belajar cara merawat anak dengan tetangganya. c. Riwayat keluarga inti

: Tn.A dan Ny.T serta By.S tidak ada

yang menderita penyakit berat, hanya kadang kadang terkena flu dan radang. d. Riwayat keluarga sebelumnya : menurut pengakuan keluarga tidak ada yang memiliki penyakit keturunan seperti Dm dan hipertensi

3. Lingkungan a. Karakteristik rumah 1. Luas rumah

: Keluarga Tn.A memiliki rumah

kontrakan 4×6 meter 2. Type rumah

: Keluarga Tn.A memiliki type rumah

Tidak permanen karena masih sewa 3. Kepemilikan

: Keluarga Tn.A kepememiliki rumah

sewa dan belum punya rumah sendiri 4. Jumlah dan ratio kamar/ruangan: Keluarga Tn.A memiliki 2 buah kamar dari rumah yang disewanya 5. Pemanfaatan ruangan

: Keluarga Tn.A memanfaatkan ruang

kamar tidur, ruang tamu, dapur dan toilet 6. Septic tank

: Keluarga Tn.A memiliki jarak air dari

septic tank >10 meter 7. Sumber air

: Keluarga Tn.A memiliki air PAM

untuk dimasak/ diminum 8. Kamar mandi/wc

: Keluarga Tn.A memiliki 1 buah kamar

mandi yang bersatu dengan WC dan jamban yang digunakan adalah kloset jongkok 9. Sampah limbah RT

: Keluarga Tn.A memiliki tempat

pembuangan sampah sementara, kondisi tempat tetutup dan jarak penampungan sampah dengan rumah >5 meter 10. Kebersihan lingkungan

: Keluarga Tn.A keadaan kebersihan

lingkungan cukup bersih dan kadang kadang ventilasi jarang dibuka 11. Keadaan didalam rumah

: Rumah keluarga Tn.A bukan milik

pribadi, rumah yang ditempati sewa, dengan luas 4 × 6 meter, lantai rumah menggunakan tagel, rumah memiliki ventilasi yang jarang dibuka , pada ruangan dalam rumah seperti kamar, dapur, ruang tamu

cukup gelap karena jendela-jendelanya jarang dibuka setiap harinya, hanya dibuka kadang kadang dan penerangan dimalam hari menggunakan listrik secara umum ventilsi dan pencahayaan didalam rumah kurang akibat ventilasi yang tidak dimanfaatkan secara optimal. Secara umum kebersihan rumah baik hanya ruang tamu yang sedikit berantakan karena banyak barang barang dan penataan yang tidak rapih.

b. Karakteristik tetangga dan komunitas: Kebiasaan setiap seminggu sekali mengikuti pengajian dimushollah c. Mobilitas geografis keluarga

: menurut Ny.T selama ini keluarganya

jarang mengunjungi sanak saudara karena merantau dan tempat tinggal yang jauh. d. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat : menutut Ny.T dan keluarga suaminya tidak terdapat pengkumpulan perkumpulan khusus dan biasanya hanya berkumpul hanya diwaktu waktu tertentu seperti lebaran, dan acara tertentu. e. System pendukungkeluarga

: saat ini dalam keluarga Tn.A

tidak

terdapat anggota keluaga yang sakit, Ny.T serta By.S sebagai penyemangat jika merasa lelah bekerja.

4. Struktur Keluarga a. Pola komunikasi keluarga : Keluarga Tn.A sehari hari berkomunikasi dengan bahasa jawa. b. Pola kekuatan keluarga

: keluarga Tn.A dalam pengambilan keputusan

selalu memutuskan secara bersama-sama atau musyawarah c. Pola peran keluarga

: Tn.A sebagai kepala keluarga berkewajiban

mencari nafkah untuk keluarganya, Ny.T sebagai istri melayani suami dan mengasuh anak.

d. Nilai dan norma budaya

: keluarga Tn.A memiliki nilai nilai dan norma

yang dianut seperti sopan santun terhadap orang tua dan berbakti kepada suami/ istri.

5. Fungsi Keluarga a. Fungsi afektif dan koping

:keluarga Tn.A dan Ny.B sama sama

masih belajar peran baru merawat anak By.S b. Fungsi sosialisasi

:Hubungan Tn.A dengan Ny.B berjalan

harmonis ditambah kehadiran By.S c. Fungsi reproduksi

:Keluarga Ny.T berencana memiliki satu

anak lagi d. Fungsi ekonomi

:Keluarga Ny.T mengatakan penghasilan

suaminya sudah cukup untuk memenuhi kebutuhan sehai hari.

6. Stress Dan Koping Keluarga a. Stress jangka pendek

: Menurut Ny.B dirinya khawatir jika Tn.A sakit

karena Ny.T membutuhkan Tn.A untuk membagi peran merawat anak dan ibu Ny.T yang jauh sehingga ketika sakit meminta bantuan ketetangga b. Kemampuan keluarga berespons terhadap masalah: Keluarga Tn.A jika terdapat masalah selalu diselesaikan dengan diskusi c. Strategi koping yang digunakan

: Ny.T lebih banyak berdiskusi dengan

suaminya jika ada masalah kesehatan By.S dan konsultasi kebidan dekat rumahnya.

7. Pemeriksaan Fisik Keluarga No

:

Pemeriksaan Nama anggota keluarga fisik

1 2

Tn.A

Ny.T

By.S

BB

60kg

50kg

8,6kg

TB

160 cm

155cm

62 cm

Distribusi rambut

Distribusi rambut

Distribusi rambut

normal, warna hitam

normal, warna

normal, warna

tidak terdapat lesi

hitam dan tidak

hitam dan tidak

dan terdapat

terdapat lesi

terdapat lesi

Bentuk simetris kiri

Bentuk simetris

Bentuk simetris

dan kanan,

kiri dan kanan,

kiri dan kanan,

kongjungiva tidak

kongjungiva tidak

kongjungiva tidak

anemis, sclera tidak

anemis, sclera

anemis, sclera

ikterik

tidak ikterik

tidak ikterik

Bentuk normal tidak

Bentuk normal

Bentuk normal

ada lesi tidak ada

tidak ada lesi

tidak ada lesi tidak

nafas cuping hidung

tidak ada nafas

ada nafas cuping

cuping hidung

hidung

Bibir tidak tampak

Bibir tidak

Bibir tidak tampak

pucat tidak tampak

tampak pucat

pucat tidak tampak

kemerahan di

tidak tampak

kemerahan di

mukosa dan tidak

kemerahan di

mukosa dan tidak

Keadaan Umum

3

Kepala: Rambut

ketombe. Mata

Hidung

Mulut

tampak pembesaran

mukosa dan tidak

tampak

tonsil.

tampak

pembesaran tonsil.

pembesaran tonsil. Telinga

Simetris kiri dan

Simetris kiri dan

Simetris kiri dan

kanan tidak ada

kanan tidak ada

kanan tidak ada

kelainan bentuk

kelainan bentuk

kelainan bentuk

membrane timpani

membrane

normal pendengaran

timpani normal

normal.

pendengaran normal.

4

Leher

Simetris

kiri

dan Simetris kiri dan Simetris kiri dan

kanan tidak tampak kanan pembesaran

tidak kanan

pada tampak

tidak

tampak

leher tidak ada nyeri pembesaran pada pembesaran tekan.

leher tidak ada leher nyeri tekan.

5

Dada

Simetris kanan

tidak

pada ada

nyeri tekan.

kiri

dan Simetris kiri dan Simetris kiri dan

tidak

ada kanan tidak ada kanan tidak ada

nyeri tekan saat di nyeri tekan saat di nyeri tekan saat di dengarkan vesikuler

7

Abdomen

dengarkan

dengarkan

vesikuler

vesikuler

Distensi tidak ada Distensi tidak ada Distensi tidak ada bising usus normal bising

usus bising usus normal

dan tidak ada nyeri normal dan tidak dan tidak ada nyeri

8

Genital

tekan

ada nyeri tekan

tekan

-

-

-

8. Harapan keluarga terhadap asuhan keperawatan keluarga : a. Terhadap masalah kesehatan: Keluarga Tn.A berharap anggota keluarganya tidak ada yang sakit dan selalu dalam keadaan sehat b. Terhadap petugas kesehatan: Dengan adanya petugas kesehatan yang datang kerumahnya keluarga Tn.A mengharapkan petugas kesehatan bisa memberikan pengetahuan kepada masyarakat dengan penyuluhan penyuluhan kesehatan.

More Documents from "Alawiyah"