PETUNJUK PENGISIAN BERKAS TPG, TAMSIL DAN TKH 1. STPJM ditanda tangani oleh Kepala Sekolah, dibubuhi materai 6000 dan diketahui oleh Pengawas binaan. 2. Berkas tunjangan diserahkan terlebih dahulu ke KACABDIN masing2 daerah untuk diverifikasi dan dibuatkan surat pengantarnya
KOP SEKOLAH SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK (SPTJM) Nomor :.............................................. Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama
:.................................................................
NIP
:.................................................................
Jabatan
:.................................................................
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa: 1. Bertanggungjawab sepenuhnya terhadap: a) Surat Pernyataan Tanggungjawab Mutlak (SPTJM), beserta lampiran-lampirannya. b) Bahan/berkas bukti pendukung pembayaran Tunjangan Khusus Triwulan-1 Tahun 2019 telah kami verifikasi berdasarkan peraturan dan perundang-undangan berlaku, dan diarsipkan diunit kerja kami guna kebutuhan pemeriksaan keuangan. 2. Tenaga Pendidik yang datanya pada Lampiran SPTJM adalah calon penerima Tunjangan Khusus Guru PNSD Triwulan-1 Tahun 2019 yang berada pada satminkal kami. 3. Tenaga Pendidik yang diberi tugas tambahan sebagai wakil kepala sekolah, ketua program keahlian, kepala labor, kepala bengkel, kepala unit produksi kepala perpustakaan, yang terdapat pada satminkal kami telah diangkat berdasarkan peraturan dan perundangan-undangan berlaku. 4. Lampiran SPTJM adalah bagian yang tidak terpisahkan dari Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak ini. 5. Nomor Rekening yang akan digunakan untuk penyaluran Tunjangan Khusus kami adalah rekening yang kami cantumkan dalam Lampiran SPTJM ini. 6. Apabila dikemudian hari ditemukan kesalahan yang disebabkan kelalaian kami yang mengakibatkan kerugian negara, kami bersedia untuk mempertanggungjawabkan sesuai dengan peraturan dan perundang-undangan berlaku. Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya.
........................... , Mengetahui /Menyetujui. Penagwas Binaan ……………..
31 Maret 2019
Kepala Sekolah,
Materai 6000 .................................................... NIP. .......................................
............................................. NIP. .....................................
Lampiran SPTJM
Diisi oleh Guru KOP SEKOLAH
SURAT PERNYATAAN MELAKSANAKAN TUGAS Yang bertandatangan dibawah ini : Nama NIP Pangkat/Golongan Pendidikan Ijazah Terakhir/ Tahun NUPTK NRG Nomor Peserta Nomor Sertifikat Mata Pelajaran Pada Sertifikat Mata Pelajaran Yang Diajarkan No.SK Kemdikbud / No.urut Tugas Tambahan Unit Organisasi
: : : : / : : : : : : : : :
/
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa pada triwulan 1 tahun 2019, saya : 1. Telah melaksanakan Tugas sebagai Guru Profesional dengan jumlah Jam tatap muka ......... Jam per minggu, dilengkapi dengan adminstrasi pendukung yang berkaitan dengan TUPOKSI sebagai Guru Profesional, mengacu pada aturan / ketentuan yang berlaku. 2. Telah melaksanakan tugas tambahan sebagai ............................ sesuai dengan uraian tugas yang telah ditetapkan, serta telah menyiapkan bukti fisik yang diperlukan sesuai dengan tugas tambahan/bidang tugas yang diamanahkan kepada saya. 3. Bertanggungjawab sepenuhnya terhadap pernyataan yang saya nyatakan di atas. 4. Apabila dikemudian hari ditemukan/terdapat kesalahan/pemalsuan data atau bukti fisik, yang mengakibatkan kerugian Negara, saya bersedia untuk bertanggungjawab dan menanggung resiko sesuai Undang Undang, Peraturan dan ketentuan yang berlaku. Demikian pernyataan ini kami buat dengan benar untuk dapat dipergunakan sebagimana mestinya. ........................... ,
31 Maret 2019
Mengetahui /Menyetujui. Kepala Sekolah ……………..
Guru Yang bersangkutan
.................................................... NIP. .......................................
............................................. NIP. .....................................
Format Kelayakan Usulan Pembayaran Tunjangan Khusus Triwulan I Tahun 2019
No
Nama
NIP
Tempat Tugas
1
Contoh, S.Pd
12345601 178900 1 002
SMAN Contoh 1
2
Lagi Contoh, S.Pd
34523678 190876 4 004
3
Ujang Perwira
12378901 199003 2 009
Nama Contoh
Rekening Bank
Nomor
Golongan
Gaji Pokok
Bulan Kelayakan Januari Februari Maret
Keterangan
Bank Nagari Cabang Padang
1234.0210.09876-1
III/C
2.850.000
√
√
√
SMKN Percontohan Lagi Contoh
Bank Nagari Payakumbu
0222.3055.09876-2
IV/A
3.915.000
√
√
x
Bulan Maret Cuti
SLB Contoh
Bank Nagari Kantor Kas Solok
0555.0202.09876-3
III/B
2.675.000
√
x
x
Bulan Februari dan Maret Cuti
Ujang P
4 5 dst
Petunjuk Pengisian Format 1. Kolom nama di isi dengan nama lengkap sesuai dengan SKTP 2. NIP di isi sesuai dengan penulisan yang benar 3. Tempat tugas sesuai dengan sekolah induk 4. Kolom rekening di isi sesuai dengan data di buku rekening Mohon pengisian kolom rekening sesuai dengan data buku tabungan agar tidak terjadi retur 5. Golongan sesuai dengan SK Kepegawaian 2019 6. Gaji sesuai dengan SKTP yang terbit di tahun 2019 7. Bulan kelayakan di centang (√) pada kolom bulan yang akan dimintakan
Mengetahui, Pengawas Binaan
................................., .................. 2019 Kepala Sekolah
Nama NIP.
Nama NIP.