Fahmi'sway.docx

  • Uploaded by: Daftar akun
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Fahmi'sway.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,281
  • Pages: 7
ARAH GERAK MILIS ITB 1. Arah Gerak Ukhuwah Islamiyah Latar Belakang Milis ITB merupakan Lembaga Dakwah Fakultas (LDF) MIPA. LDF sendiri memiliki peran yang sangat penting dalam menggerakan dakwah di fakultas dan dalam lingkup kampus. LDF berperan untuk mengajak para mahasiswa muslim dan stakeholder kampus untuk menjadi insan yang agamis dan berperan aktif. Namun hal tersebut akan sulit terlaksana bila tanpa adanya ukhuwah islamiyah pada sesama muslim. Ukhuwah islamiyah sendiri bermakna persaudaraan di antara muslim-muslim. Namun sudah bukan hal yang rahasia lagi jika persaudaraan sesama muslim saat ini sudah rapuh, bahkan banyaknya umat islam di saat ini hanya semacam buih di lautan. Oleh karena hal itu, MILIS ITB sebagai lembaga yang bergerak dalam ruang lingkup fakultas MIPA sangat penting untuk menggerakan ukhuwah islamiyah pada sesama mahasiswa muslim di FMIPA bersama dengan LDPS seperti An-Najm, Kamamuki, KM3, dan Maifi. Hal itu tidak lain dan tidak bukan karena Islam mengajak umatnya untuk berada pada nikmatnya naungan persaudaraan, sebagaimana Firman Allah Ta'ala dalam surah aliImran ayat 103:

‫ت ل‬ ‫صكموُاَ ببنحمببل ل‬ ‫ف بنمينن قككلوُببككمم‬ ‫اب نجبميءعاً نوُنل تنفنلركقوُاَ نوُاَمذكككروُاَ نبمعنم ن‬ ‫اب نعلنميككمم إبمذ ككمنتكمم أنمعنداَءء فنأ نلل ن‬ ‫نوُاَمعتن ب‬ ‫ذ‬ ‫شنفاً كحمفنرةة بمنن اَللناًبر فنأ نمنقننذككمم بممننهاً نكنذلبنك يكبنييكن ل‬ ‫اك لنككمم آنياًتببه لننعللككمم‬ ‫صبنمحتكمم ببنبمعنمتببه إبمخنوُاَءناً نوُككمنتكمم نعلنذى ن‬ ‫فنأ ن م‬ ‫تنمهتنكدوُنن‬ Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah, dan janganlah kamu berceraiberai, dan ingatlah akan nikmat Allah kepadamu ketika dahulu (masa Jahiliyah) bermusuhmusuhan, maka Allah mempersatukan hatimu, lalu karena nikmat Allah, menjadilah kamu orang yang bersaudara; dan kamu telah berada di tepi jurang neraka, lalu Allah menyelamatkan kamu daripadanya. Demikianlah Allah menerangkan ayat-ayat-Nya kepadamu, agar kamu mendapat petunjuk. [Ali Imrân/3:103] Deskripsi Ukhuwah Islamiyyah merupakan arah gerak MILIS ITB yang berfokus pada kebersamaan, mengikat tali persaudaraan, peduli agama temannya, dan menunaikan hak-hak sesama muslim. Strategi Ta'arruf (saling mengenal)

Tafahum (Saling memahami)

Tafakul wa ta'awwun (Saling menanggung dan saling tolong menolong)

Sub divisi arah gerak -- Kekeluargaan 1. Fungsi Kekeluargaan memiliki fungsi sebagai wadah mahasiswa muslim FMIPA untuk kembali kepada rumahnya dengan meningkatkan kegiatan-kegiatan yang menguatkan kebersamaan, memperkuat silaturahim, saling tolong menolong sesama muslim serta Bersama-sama meningkatkan semangat berdakwah. 2. Arahan A) Mengadakan kegiatan yang mengumpulkan massa FMIPA untuk menghidupkan kebersamaan dan semangat dalam memperjuangkan nilai-nilai ukhuwah Islam pada Fakultas MIPA. B) Mengadakan kegiatan rutin buka bersama C) Menjamin kebutuhan dan mengadakan kegiatan yang menunjang kebutuhan akademik mahasiswa muslim TPB FMIPA dalam menghadapi ujian. D) mengadakan kegiatan PKM (Peduli Keluarga MILIS ITB) E) Memberikan apresiasi kepada mahasiswa muslim FMIPA yang berprestasi. F) Melakukan agenda jalan-jalan ataupun olahraga bersama untuk melakukan penyegaran dan meningkatkan kembali semangat dakwah -- Mentoring 1. Fungsi Mentoring memiliki fungsi untuk mengadakan pembinaan ruhiyah pada massa muslim FMIPA melalui kegiatan halaqoh. 2. Arahan Mengadakan kegiatan halaqoh yang berkaitan dengan menambah wawasan Islam, kontrol amalan yaumi serta pengembangan bacaan Al-Qur'an yang baik dan benar. -- Hubungan Luar 1. Fungsi Hubungan luar memiliki fungsi sebagai penghubung dan penjaga ikatan silaturahim antara MILIS ITB dengan alumni MILIS ITB dan lembaga dakwah lainnya. 2. Arahan a) Melaksanakan pendataan alumni pengurus MILIS ITB

b) Menjaga hubungan baik dengan alumni MILIS ITB c) Mengupayakan terjadinya kerja sama mutualisme antara MILIS ITB dengan alumni d) Mengirimkan perwakilan MILIS ITB dalam setiap agenda GAMAIS ITB jika diperlukan e) Mengirimkan perwakilan MILIS ITB dalam setiap agenda kampus lain jika terdapat undangan f) Menjaga hubungan baik antara MILIS ITB dengan LDF lain. -- Roket FMIPA 1. Fungsi Roket FMIPA ITB memiliki fungsi sebagai agen syiar TPB di fakultas MIPA, menciptakan suasana islam di TPB FMIPA, dan tercipta ukhuwah Islamiyah antar muslim TPB FMIPA ITB. 2. Arahan A) mengagendakan kegiatan 'Alhamdulillah it's Friday' (ALIF) B) mengagendakan kegiatan belajar bersama C) Mengadakan kegiatan pengaryaan berupa Pengabdian Sosial kepada masyarakat D) Mengagendakan kegiatan PMB dan Simfoni wilayah E) Membimbing mahasiswa muslim angkatan selanjutnya F) Agen kebaikan.

2. Arah Gerak Syiar Media Latar Belakang Kampus merupakan tempat bernaungnya orang-orang yang memiliki kemauan keras untuk maju, baik jasmani, rohani, maupun pikiran. Kampus juga perlu memiliki basis keislaman agar menjadi tempat bagi mahasiswa untuk memiliki keseimbangan dalam 3 hal, yaitu iman, ilmu, dan teknologi. Tiga hal tersebut dapat dimanfaatkan melalui dakwah mahasiswa untuk mengatasi permasalahan-permasalahan umat seperti merosotnya akhlak umat Islam, menjauhnya manusia dari syariat Allah, dan jatuhnya akidah seorang muslim. Dakwah itu sejatinya menyeru manusia kembali kepada yang haqq (benar) sesuai yang diperintahkan Allah dalam kitabNya dan Sunnah Rasulullah shalallahu alaihi wa salam. Oleh karena itu, dakwah kampus merupakan implementasi dakwah tersebut di lingkup Perguruan Tinggi. Lebih dalam lagi, pergerakan dakwah kampus perlu diperkuat dengan kehadiran Lembaga Dakwah Fakultas seperti MILIS ITB yang berfokus pada dakwah dalam lingkup FMIPA bersama LDPS, seperti An-Najm, Kamamuki, KM3, dan Maifi.

Tantangan dakwah pada zaman ini berkutat pada bergesernya metode dakwah konvensional (mimbar) menuju dakwah kreatif yang memanfaatkan media sosial dan kecanggihan teknologi untuk menyampaikan syiar-syiar islam yang rahmatan lil 'alamin. Dengan demikian, MILIS ITB yang identik dengan Sains perlu menyampaikan syiarsyiar islam yang inovatif kepada para mahasiswa Fakultas FMIPA dibalut dengan semangat untuk menggali kebesaran-kebesaran Allah di seluruh penjuru semesta. Selain itu, dakwah ini merupakan tanggung jawab bersama dalam rangka memecahkan masalah-masalah yang terjadi pada umat sekarang dan sebagai salah satu pemenuhan wasiat dari Rasulullah shalallahu 'alayhi wa sallam, yaitu

‫بنليكغوُاَ نعينى نوُلنموُ آينةء‬ “Sampaikanlah dariku walau hanya satu ayat” (HR. Bukhari) Dan juga sebagai menjalankan Firman Allah Ta'ala dalam surah Adz-Dzariyat ayat 55 dan surah Al-Ashr ayat 1-3.

‫وُ ذكر فأن اَلذكر تنفع اَلمؤمنين‬ "Dan tetaplah memberi peringatan karena sesungguhnya peringatan itu bermanfaat bagi orang-orang beriman." (Surah Adz-Dzariyat: 55)

َ‫صببموُا‬ ‫صببموُاَ بببباًملنح ي‬ ‫ساًنن لنبفيِ كخ م‬ ‫نوُاَملنع م‬ ‫( إبلل اَللبذينن آننمكنوُاَ نوُنعبمكلوُاَ اَل ل‬٢) ‫سةر‬ ‫ق نوُتننوُاَ ن‬ ‫ت نوُتننوُاَ ن‬ ‫( إبلن اَ م بلمن ن‬١) ‫صبر‬ ‫صبباًلبنحاً ب‬ ‫صمببر‬ ‫بباًل ل‬ "Demi Massa; Sesungguhnya manusia ada dalam kerugian; kecuali orang-orang yang beriman dan beramal sholeh serta mengingatkan dalam kebaikan dan mengingatkan dalan kesabaran." (Surah Al-'Ashr : 1-3) Deskripsi Syiar Media merupakan arah gerak MILIS ITB yang berfokus pada dakwah kreatif yang menyeru kaum mahasiswa yang berintelektual untuk lebih dekat kepada Allah Ta'ala. Strategi Kemasan yang bagus

Kekinian

Lillahi Ta’ala

Sub divisi arah gerak -- Dakwah Kreatif 1. Fungsi Dakwah kreatif memiliki fungsi untuk menjalankan dakwah kekinian dengan mad'u (objek dakwah) massa FMIPA. 2. Arahan A) Menghidupkan social media MILIS ITB dengan postingan-postingan yang dapat menambah wawasan keislaman, pengetahuan peradaban islam, kondisi umat islam, cerita/nasihat bermanfaat, dan pengaplikasian ilmu sains dalam kehiduan sehari-hari dengan bernuansa keislaman. B) Membuat poster berkaitan kegiatan MILIS ITB C) Memberikan reminder harian D) Menghidupkan Jum'at berkah di lingkungan FMIPA E) Membuat video/komik bernuansakan islam -- Kajian Islam dan Sains 1. Fungsi Kajian Islam dan Sains memiliki fungsi untuk memfasilitasi mahasiswa muslim FMIPA untuk belajar tentang Islam dan kaitannya dengan Sains. 2. Arahan A) Menjalankan kajian kitab tentang Adab dan pelembut hati B) Mengadakan kajian Sains-Islam bersama LDPS -- Syiar Annisa 1. Fungsi Syiar Annisa memilih fungsi sebagai tempat terwujudnya ukhuwah Islamiyah di kalangan Muslimah FMIPA, mensyiarkan dakwah khusus Muslimah berdasarkan Al-Qur’an dan AsSunnah, serta sebagai tempat meningkatan potensi diri dan tsaqofah Islamiyah. 2. Arahan A) Mengadakan agenda rutin akhawat yang berkaitan dengan Al-Qur’an B) Mengadakan kolaborasi ke-akhawatan dengan LDPS di FMIPA yang berkaitan dengan menyebarkan syiar kemuslimahan dan pengembangan potensi diri

C) Mengadakan seminar kolaborasi kemuslimahan bersama dengan GAMAIS ITB D) Menjadi mediator akhawat di kepengurusan MILIS ITB

Arahan Tambahan

1. Sekretaris/Bendahara Fungsi nya berkaitan dengan surat/menyurat MILIS ITB, mendata inventaris dan mengolah keuangan MILIS ITB Arahan : -

Membuat surat-menyurat Melakukan pendataan secara berkala inventaris MILIS ITB Membuat notulensi dalam setiap syuro’ MILIS ITB Mengolah pemasukan dan pengeluaran MILIS ITB

2. M-Preneur Fungsi :

Rancangan Organogram MILIS ITB 2019 Ketua MILIS

Korwat MILIS

Sekben Sekjen M-Preneur Syiar Annisa

Ukhuwah islamiyah

Syiar Media

Dakwah Kreatif

Kajian Islam dan Sains

Kekeluargaan

Hubungan Luar

Mentoring

Roket FMIPA

More Documents from "Daftar akun"