KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY NOMOR : 007/SK/DIR/RSIAGF/V/2018 TENTANG PENANGGUNGJAWAB DATA UNIT DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY Menimbang : a.
Bahwa dalam rangka mewujudkan kualitas pelayanan kesehatan yang memadai dan terhindar dari kejadian yang tidak diharapkan pada pasien di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Grand Family maka diperlukan petugas penanggungjawab data unit untuk mengukur mutu pelayanan yang diberikan;
b.
Bahwa dalam penyelenggaraan kegiatan pengumpulan data perlu ditetapkan Penanggungjawab Data Unit di Rumah Sakit Ibu dan Anak Grand Family;
c.
Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, dipandang perlu menetapkan Keputusan Direktur Tentang Penanggungjawab Data Unit di Rumah Sakit Ibu dan Anak Grand Family.
: 1.
Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit;
2.
Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;
3.
Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktek Kedokteran;
4.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34 Tahun 2017 Tentang Akreditasi Rumah Sakit;
5.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 Tentang Keselamatan Pasien;
6.
Keputusann Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 129/Menkes/SK/II/2008 Tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit.
Mengingat
MEMUTUSKAN Menetapkan
:
KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY TENTANG PENANGGUNGJAWAB DATA UNIT DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY
KESATU
:
Adapun nama petugas penanggungjawab data pada masing – masing unit sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini;
KEDUA
:
Petugas Penanggung Jawab Data pada masing – masing unit bertanggung jawab terhadap proses pengumpulan data, pencatatan, dan pelaporannya kemudian di teruskan kepada Komite Mutu dan Manajemen Risiko untuk dilaporkan kepada Direktur Rumah Sakit Ibu Dan Anak Grand Family;
KETIGA
:
Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di Pada tanggal
: Jakarta : 02 Mei 2018
Direktur
dr. Sari Dewi Rosady, M.Gizi., MM
LAMPIRAN KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY TANGGAL : 02 Mei 2018 NOMOR : 007/SK/DIR/RSIAGF/V/2018
PETUGAS PENANGGUNGJAWAB DATAUNIT DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK GRAND FAMILY Penanggung Jawab Pengumpul Data Penanggung Jawab Pengumpul Data IGD Penanggung Jawab Pengumpul Data Poliklinik Penanggung Jawab Pengumpul Data Fisioterapi Penanggung Jawab Pengumpul Data Farmasi Penanggung Jawab Pengumpul Data Radiologi Penanggung Jawab Pengumpul Data Administrasi Penanggung Jawab Pengumpul Data Kasir Penanggung Jawab Pengumpul Data Rekam Medis Penanggung Jawab Pengumpul Data Kamar Bedah Penanggung Jawab Pengumpul Data Laboratorium Penanggung Jawab Pengumpul Data Kamar Bersalin Penanggung Jawab Pengumpul Data Ruang Perawatan Intensif Penanggung Jawab Pengumpul Data Ruang Perawatan Lantai 2 Penanggung Jawab Pengumpul Data Kamar Bayi Penanggung Jawab Pengumpul Data Ruang Perawatan Lantai 3 Penanggung Jawab Pengumpul Data SDM dan DIKLAT Penanggung Jawab Pengumpul Data Keuangan Penanggung Jawab Pengumpul Data Bagian Umum Penanggung Jawab Pengumpul Data Marketing Penanggung Jawab Pengumpul Data Gizi
Nama Ivana Natalia Novianti AMd.Kep Mila Karmilah AMd.Keb Sumarsono, Amd.Ft Yuyun Yuniarti, S. Farm., Apt Meliana Purba, Amd. Rad Evi Arivia, Amd Firmansyah, Amd Swanti Manullang, Amd Sumi Astuti AMd.Kep Kayunah, Amd.AK Margaretha. Y. Beding, AMd.Keb Jatu Puspita Sari, AMd.Kep Rosrimta Br Ginting, AMd.Kep Sri Sumari, AMd.Keb Vinalia Victor Pali, AMd.Kep Rebecca Napitupulu. S.Psi Yusuf A. S.E Parti Septiana. SKM Yuniar Reza Yanti Miki Triadi, S.Gz
Ditetapkan di Pada tanggal
: Jakarta : 02 Mei 2018
Direktur
dr. Sari Dewi Rosady, M.Gizi., MM