MATERI KEGIATAN PERSARI SIAGA KWARTIR CABANG KARANGANYAR TAHUN 2018 Areal Uraian Materi Pelaksanaan Penilaian Pengembangan 1. Standar Kompetensi :Melaksanakan aturan-aturan di lingkungannya dengan benar dan melaksanakan ibadah sesuai agama yang dianutnya, berperilaku jujur serta setiap hari berbuat kebaikan 1. Agama/Spiritual a. Agama Islam : Menghafalkan surat-surat pendek : Nilai Total : 60 – 90 No.
1. Surat Al Ikhlas 2. Surat An Naas 3. Surat Al Kautsar 4. Surat An Nashr 5. Surat Al Falaq b. Agama Katholik : - Mengucapkan Do’a Salam Maria - Mengucapkan Do’a Iman c. Agama Kristen : - Mengucapkan Do’a Bapa Kami - Mengucapkan Do’a Harian d. Agama Hindu : - Mengucapkan Do’a Tri Rina - Mengucapkan Do’a Tri Sandya e. Agama Budha : - Mengucapkan Do’a Parita Puja - Mengucapkan Do’a Parita Pancasila 2.Standar Kompetensi : Taat pada aturan keluarga, perindukan dan sekolah serta lingkungannya, menghormati sesama, 2 Sosial Mengenal 4 Pahlawan Nasional dan 4 Hari Besar Nasional 1. Teuku Umar : Aceh 2. Imam Bonjol : Sumatrea Barat 3. Pangeran Diponegoro : DIY 4. Patimura : Maluku 5. Bung Tomo : Surabaya 6. Hari Pendidikan Nasional : 2 Mei 7. Hari Pahlawan : 10 November 8. HUT Pramuka : 14 Agustus 9. Hari Hari Sumpah Pemuda : 28 Oktober 10. Hari Kesaktian Pencasila : 1 Oktober 3 Permainan Besar Peserta mencari pasangan huruf jawa nglegeno yang dirangkai menjadi sebuah kalimat
Mengambil undian , kemudian melaksanakan sesuai undian.
Nilai 1 anak : 6 – 9 Kriteria : *Penjiwaan *Hafal dan lafal
(2 anak 1 Surat)
lingkungan serta mengetahui wawasan kebangsaan. Setiap peserta menjodohkan Nilai total : 0 – 100 soal/ gambar dengan Jawaban salah= 0 pernyataan yang benar Jawaban benar = 10
Tiap anak menukarkan huruf Jawa Nglegeno dengan peserta lain untuk disusun menjadi sebuah kalimat dalam barungnya
SEMUA DINILAI 100
4
Hasta Karya
5
Seni Budaya
6
Arti Kiasan Lambang Pramuka
Melukis pot bunga bahan : tanah ( gerabah ) diameter 30 cm , tinggi 22 cm
Barung melukis pot dari tanah Bahan/ alat melukis bebas Menarikan tari Kuda-kuda iringan kaset Ira rekord, pakaian pramuka (asesoris dan Barung menampilkan tari perlengkapan pendukung tidak termasuk penilaian) Kuda-kuda dengan iringan kaset Ira Record
Menguraikan kiasan Lambang Gerakan Pramuka : KIASAN a.Buah Nyiur dalam keadaan baru tumbuh /cikal b. Nyiur tumbuh di mana saja c. Nyiur tumbuh menjulang lurus ke atas d. Nyiur adalah pohon serba guna
e. Akar nyiur tumbuh kuat dan erat di dalam tanah f. Buah nyiur tahan lama
7
Kebudayaan Daerah
ARTI 1.Merupakan inti kelangsungan hidup bangsa.
Tiap peserta menjodohkan soal / tulisan dengan pasangan/ jawaban yang benar
Nilai : 70 – 90
Penilaian : - Gerak/Wirogo nilai : 20 –25 - Irama/Wiromo nilai: 20 – 25 Penampilan/Wiroso nilai:30–40 Nilai total : 70 -90 Nilai total :0 – 100 Jawaban benar = 10 Jawaban salah = 0
2. Dapat menyesuaikan diri di manapun berada 3. Cita – cita yang tinggi dan mulia 4. Tekad yang tidak mudah goyah 5. Berguna untuk kepentingann sesama umat manusia 6. Membaktikan diri pada kepentingan Bangsa dan NKRI. 7. Setiap Pramuka tidak menjadi beban orang lain. 8. Tekad dan keyakinan berdasarkan landasan yang baik, benar, kuat dan nyata. 9. Keyakinan kuat untuk mencapai cita-cita. 10.Jasmani dan rohani yang sehat,kuat, ulet serta besar tekadnya menghadapi tantangan
Memahami perayaan / upacara adat serta asal daerahnya PERAYAAN / UPACARA ADAT ASAL DAERAH 1. Kololi Kie Ternate ( Maluku Utara ) 2. Ngaben Bali 3. Barapen atau bakar batu Jaya wijaya ( Papua ) Toraja ( Sulawesi Utara ) 4. Rambu Solo 5. Karapan Sapi Madura 6. Tabuik Pariaman (Sumatera Barat ) 7.Kasada Probolinggo ( Jawa Timur ) 8. Dugderan Semarang ( Jawa Tengah ) 9. Aruh Baharain Dayak (Kalimantan Selatan) 10.Etu Flores
Tiap peserta menjodohkan soal / tulisan dengan pasangan/ jawaban yang benar
Nilai total :0 – 100 Jawaban benar = 10 Jawaban salah = 0
8
Olahraga
Permainan golf Setiap anak berusaha memasukan bola ke dalam lingkaran dengan cara memukul dengan tongkat, maksimal 3 kali pukulan. Alat : bola tenis, tongkat pramuka 100 cm / 1meter, dengan diameter kurang lebih 5 cm Jarak tempat awal memukul sampai lingkaran 5 meter .diameter lingkaran 50 cm Bola tenis
------------5 m ------------
Setiap peserta berusaha memasukan bola ke dalam lingkaran maksimal 3 kali pukulan , bola yang sudah berhenti di atas garis lingkaran dianggap masuk
Nilai total 0 - 100 Bola masuk : 10 Bola yang gagal masuk: 0
D = 50 cm tinggi 1 meter,
diameter = +4 cm Membuat simpul dan mengetahui manfaatnya: 9
10
Tali temali
Tugas : 10 Anak melaksanakan tugas berdasar kartu undian, 1 tugas untuk 1 atau 2 anak: 1. Buatlah simpul jangkar! 2. Buatlah simpul pangkal ! 3. Buatlah simpul anyam! 4. Buatlah simpul mati ! 5. Buatlah simpul Inggris/kembar/nelayan !
Pengamalan Pancasila
Memahami lambang Sila Pancasila dan Pengamalannya No 1 2 3
4
5
Tiap anak melakukan tugas sesuai dengankartu undian
Nilai total 0 – 100 Simpul benar : 5 Simpul salah : 0 Menyebutkan fungi benar : 5 Menyebutkan fungsi salah : 0
Setiap peserta menjodohkan Menjodohkan benar nilai : 10 contoh pengamalan Lambang Melambangkan Pengamalannya Pancasila dengan gambar / Menjodohkan salah Nilai : 0 - menjalankan ibadah sesuai dengan agamanya lambang Sila dalam Sila Ketuhanan Yang Nilai Total : 0 – 100 Bintang -tidak memaksakan suatu agama dan Pancasila Maha Esa kepercayaan kepada orang lain Sila Kemanusiaan Yang - saling mencintai sesama manusia Rantai Adil dan Beradab - tidak semena – mena terhadap orang lain -Bangga sebagai warga negara Indonesia Pohon Sila Persatuan Indonesia - Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan Beringin negara Sila Kerakyatan yang - Mengutamakan musyawarah untuk mencapai dipimpin oleh hikmah Kepala mufakat kebijaksanaan dalam Banteng - Tidak memaksakan kehendak kepada orang permusyawaratan lain perwakilan Padi dan Sila keadilan sosial bagi - Suka bekerja keras dan tidak boros Kapas seluruh rakyat Indonesia - Menghormati hak- hak orang lain
11
Pesan Berantai
Menyampaikan berita secara beranting, kepada temannya satu barung anak yang paling ujung/ belakang kemudia menulis berita yang telah diterima dari temannya dengan kalimat sebanyak 10 kata
PinRung 12
13
Pakaian Seragam
Mata Angin
Wa Pinrung
Berpakaian Seragam Harian Pramuka Siaga sesuai SK Kwarnas No. 174 tahun 2012 1. topi 6. Tanda pandu dunia 2. Baju/ atasan 7. TKU 3. rok/ celana 8.TKK 4. setangan leher 9. Badge Jawa Tengah 5. tanda pelantikan 10. Tanda barung Tugas Menentukan 8 arah mata angin Berdasarkan undian ( kartu soal ), 8 anak masing-masing menempatkan diri pada tempat yang menunjukan arah sesuai derajat kompas Kartu undian sejumlah 8 buah: Denah lokasi pelaksanaan:
No
Arah Yang Harus Ditempati
Kartu soal
1
Timur
90˚
2
Tenggara
135˚
3
Selatan
180˚
4
Barat Daya
225˚
5
Barat
270˚
6
Barat Laut
315˚
7
Timur Laut
45˚
8
Utara
Satu barung berbaris formasi bersaf dengan jarak rentang dua lengan , pinrung maju ke arah yuri untuk menerima perintah, kemudian kembali ke barisan dan membisikan kalimat kepada temanya sesuai dengan perintah, begitu seterusnya sampai pada Wapinru kemudian Wapinru maju ke arah yuri dan menuliskan berita yang diterimanya pada kertas yang sudah disediakan Setiap peserta memakai seragam pramuka /memasangkan tanda sesuai SK Kwarnas No. 174 Tahun 2012.
.Peserta secara perorangan melaksana kan tugas dengan urutan langkah: 1. Berdiri di luar area 2. Mengambil kartu soal yang disodorkan petugas 3. Menempatkan pada denah mata angin sesuai kartu soal
360˚ / 0˚
Keterangan : Garis-garis arah mata angin diletakkan di tanah/lapangan., arah mata angin Utara diberi tanda /bendera
Nilai total : 0 – 100 1 kata yang salah : 0 1 kata yang benar : 10
Nilai total : 0 – 100 Pemakaian / peletakan , posisi tanda salah nilai : 0 pemakaian/ peletakan , posisi tanda benar nilai :1
Nilai Total : 0 – 100
Penempatan salah : 0 Penempatan benar : 10
14
Organ Tubuh Manusia
Menyebutkan fungsi organ tubuh NAMA ORGAN TUBUH Jantung
FUNGSI ORGAN TUBUH - Pusat peredaran darah - Memompa darah ke seluruh tubuh
Setiap peserta menjodohkan Nilai Total : 0 - 100 pernyataan yang sesuai dengan gambar organ tubuh yang sudah tersedia. menjodohkan salah : 0 menjodohkan benar : 10
Otak
Paru - paru
ginjal
hati
- Pusat sistem syaraf yang memiliki fungsi mengatur Gerakan. - Pusat sistem syaraf yang memiliki fungsi mengatur perilaku - Pusat sistem syaraf yang memiliki fungsi mengatur fungsi tubuh - Memompa udara yang masuk melalui mulut dan hidung agar manusia dapat bernafas
- Pengatur air dan pencuci darah dalam tubuh - mendaur ulang bahan – bahan yang masih dapat digunakan dalam darah
- mengubah karbohidrat menjadi glukosa - mempertahankan kadar gula di dalam darah
15
Kebersihan Lingkungan
Peserta membersihkan rumah barung dan lingkungan sekitarnya. kantong plastik hitam untuk tempat sampah (Membawa dari Gudep)
16
Bumbung Kemanusian
Tiap anak memasukan uang senilai @Rp 5000,00 ke dalam bumbung kemanusiaan
- Kebersihan - Kekompakan - Tiap anak memasukan uang ke dalam kotak/ kardus yang sudah disediakan
SEMUA DINILAI 100 Nilai : 0 – 100