Dokumentasi Pada Keselamatan Pasien.pptx

  • Uploaded by: NdalemSanguDunia-Akhirat
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Dokumentasi Pada Keselamatan Pasien.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 294
  • Pages: 6
REGULASI DAN DOKUMEN TERKAIT DENGAN KESELAMATAN PASIEN DAN MANAJEMEN RISIKO

Dokumen regulasi • Kebijakan manajemen risiko dan keselamatan pasien dimasukkan dalam SK Kepala Puskesmas ttg kebijakan mutu puskesmas dan keselamatan pasien • Pedoman Manajemen Risiko dan Keselamatan Pasien • SOP-SOP: – – – –

SOP pelaporan insiden SOP RCA SOP investigasi sederhana SOP identifikasi pasien

• SOP-SOP: – – – – – – – – – – –

SOP komunikasi efektif pada saat operan SOP komunikasi efektif pelaporan lewat telpon SOP komunikasi efektif ketika menerima instruksi lewat telpon SOP penyampaian hasil lab kritis SOP penyampaian hak-hak pasien dan keluarga SOP pemasangan gelang kuning pada pasien dengan risiko jatuh SOP asesmen pasien dengan risiko jatuh SOP cuci tangan SOP pelayanan obat SOP evakuasi jika terjadi bencana atau kebakaran Dsb

• Program mutu Puskesmas dan Keselamatan Pasien (yang didalamnya termasuk program-program kegiatan yang dipersyaratkan terkait dengan manajemen risiko dan keselamatan pasien)

Formulir yang perlu disiapkan • • • • • • • •

Form pelaporan insiden Form RCA Form investigasi sederhana Form FMEA Form operan Form transfer pasien Form asesmen pasien dengan risiko jatuh Form telaah resep

Dokumen bukti • • • •

Bukti pertemuan penyusunan register risiko Register Risiko Bukti laporan insiden (jika ada insiden) Bukti-bukti pertemuan dan rekam bukti pelaksanaan RCA jika terjadi insiden dengan risk grading merah atau kuning • Bukti-bukti pertemuan dan rekam bukti pelaksanaan investigasi sederhana • Bukti-bukti dalam rekam medis tentang pelaksanaan komunikasi efektif, asesmen jatuh, dsb.

Simulasi yang perlu disiapkan • Cuci tangan • Identifikasi pasien pada saat pendaftaran, akan melakukan tindakan/memberi obat/makan • Pemasangan gelang identitas • Pemasangan gelang kuning untuk pasien dengan risiko jatuh • SBAR dan TBK (komunikasi efektif) • Pelayanan resep, telaah resep dan pemberian obat (termasuk 5 benar) • BHD • Simulasi penggunaan APAR

Related Documents