Data Hadyan.docx

  • Uploaded by: Bintang
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Data Hadyan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,724
  • Pages: 7
Konselor

DATA KELOMPOK

Konselor/ Pemimpin Kelompok Anggota 1 Anggota 2 ( pengamat )

: hadyan Fakhri : Indah wahyunigtyas : Rubal Y.S (Pengamat)

Anggota 3

: Maulidyah bintang fajar

Anggota 4

: frezzy karina shinta

A. TAHAP PEMBENTUKAN

:Selamat pagi semuanya…(Sambil tersenyum dan berjabat tangan dengan setiap anggota kelompok)

Anggota

:Pagi Ibu ….

Konselor

:Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada anak-anak yang telah berkenan hadir dalam

Konselor

kegiatan konseling kelompok pada hari hari ini. sebelumnya ibu di sini mau tanya kalian kesini itu dapat informasi dari mana ..apakah dari mading,teman-teman kalian atau yang lain Anggota 1 : di mading pak Anggota 2 : di mading juga pak Anggota 3 : dari teman pak Anggota 4 : dari mading pak

Konselor :Baiklah, sebelum kita mulai kegiatan konseling kelompok pada pagi ini hari ini, marilah kita berdoa

Indah

terlebih dahulu supaya kegiatan ini berjalan dengan lancar dan tidak ada halangan suatu apapun. Silahkan dari teman-teman sekiranya ada yang berkenan memimpin doa? :Saya pak …..

Konselor :Oh iya, Silahkan… Indah

Berdoa menurut agama dan kepercayaan masing-masing, berdoa mulai..! selesai…!

Konselor

:Terima kasih kepada… mbaknya yang telah berkenan memimpin doa. Seperti yang telah saya utarakan di awal tadi bahwa pada pagi hari ini kita akan melaksanakan konseling kelompok, dari teman-teman ada yang pernah mengikuti konseling kelompok sebelumnya atau ada yang tau apa yang dimaaksud konseling kelompok ?

Anggota

:Belum pak…

Konselor

:Jika belum disini bapak akan menjelaskan pengertian dan tujuan Konseling kelompok.

Konselor

:Konseling kelompok adalah suatu kegiatan yang dilakukan dalam suasana kelompok untuk

Konselor

Konselor

Anggota Konselor

Konselor

membahas satu persatu masalah yang dialami oleh masing-masing anggota kelompok hingga masalah-masalah tersebut dapat terentaskan. :Cara pelaksanaanya dengan cara melingkar, tujuanya agar setiap anggota dalam kelompok dapat saling bertatap muka secara langsung dan mudah untuk berinteraksi satu sama lain. Di sini bapak akan menjelaskan beberapa asas-asas penting dari bimbingan kelompok

: yang pertama asas

sukarela

pengertiannya dalam

melaksanakan kegiatan Konseling

kelompok tidak ada unsur paksaan, setiap anggota datang sendiri secara sukarela untuk mengikutinya , saya ingin tanya pada kalian apakah ada yang dengan terpaksa mengikuti kegiatan konseling kelompok siang hari ini…? : Tidak ada pak… : Alhamdulillah….Jika semua mengikuti kegiatan ini dengan sukarela, tentunya suatu kegiatan yang didasari dengan sukarela, insya Allah hasilnya akan baik, Selain itu asas yang keuda adalah asas keterbukaan pengertiannya setiap anggota dalam kelompok harus saling terbuka satu sama lain tidak ada yang ditutup-tutupi, dalam arti setiap anggota dalam mengemukakan permasalahanya harus jujur apa adanya dan tidak ada yang ditutup-tutupi. Kemudian untuk menjaga agar kegiatan konseling kelompok pada siang hari ini dapat berjalan dengan lancar ada aturan-aturan dalam kelompok atau disebut ini asas kenormatifan di sini yang harus disepakati bersama, diantaranya apabila ingin mengutarakan pendapatnya harus mengacungkan tangan terlebih dahulu, tidak boleh berkata kotor, saling mengejek satu sama lain, dan saling menghargai pendapat dari setiap anggota kelompok, dll. :Dan yang terpenting setiap anggota dalam kelompok harus mampu menjaga rahasia, disini asas rahasia, termasuk asas ke 4 dalam rahasia artinya setelah kegiatan konseling kelompok berakhir

tiap-tiap anggota kelompok tidak boleh menceritakan permasalahan yang dibahas tadi pada orang lain yang tidak berkepentingan. Konselor

: Selanjutnya kita akan membuat kesepakatan waktu, dari teman-teman silahkan kegiatan ini akan dilaksanakan berapa menit/ jam…?

Anggota 1& 4 :30 menit pak… Anggota 2, 3,5:45 menit pak… Konselor

:Baiklah karena banyak yang 45 menit, kita sepakati bersama 45 menit ya….?

Anggota

:Iya pak ….(jawab serempak)

Konselor

:Oh ya… tadi kita belum perkenalan ya… kata pepatah tak kenal maka tak sayang

Konselor

:Agar perkenalanya semakin menarik bagaimana jikalau kita buat permainan, permainanya seperti ini, nanti setiap anggota urut satu persatu menyebutkan nama, alamat dan hobinya dengan bernyanyi, mengenai nyanyian/ nadanya itu terserah dari kreativitas masing-masing. Gimana setuju….?

Anggota

:Setuju…(jawab serempak)

Konselor

:Dimulai dari saya dulu ya… Nama saya hadyan, Alamat Malang , Hobi baca buku

Indah

: Nama saya Indah , Alamat janti , Hobi jalan-jalan.

Bintang

: Nama Saya Bintang alamat Klayatan 3 , hobi baca buku.

Frezzy

: Nama Saya Frezzy , alamat kedung kadem, Hobi dengerin musik.. saya memilih buah

Rubal

: Nama saya, Rubal , Alamat Tanjung Rejo, Hobi Makan.

B. TAHAP PERALIHAN

Konselor

:Baiklah saya rasa kita sudah saling mengenal satu sama lain, saya harap nantinya kita bisa saling terbuka satu sama lain, tidak ada rasa canggung lagi diantara anggota kelompok.

Konselor

:Saya akan menjelaskan kembali lagi apa itu konseling kelompok? Ada yang tau

Indah

: saya pak , Konseling kelompok yaitu suatu kegiatan yang dilakukan dalam suasana kelompok untuk membahas satu persatu masalah yang dialami oleh masing-masing anggota kelompok hingga masalah-masalah tersebut dapat terentaskan.

Konselor

:Ya benar pintar sekali. bagaimana apakah teman-teman sudah siap untuk melakukan konseling kelompok pada siang hari ini?

Anggota

:Siap….( Jawab serempak, kecuali anggota 3 menjawab dengan melamun)

Konselor

:Apakah (Anggota 3) Siap untuk melakukan konseling kelompok siang pagi ini? ( kata konselor mengulangi)

Bintang

:Siap pak … ( dengan sedikit senyum malu ) C. TAHAP KEGIATAN

Konselor

:Baiklah jika semua sudah siap, kita mulai saja konseling kelompok pada pagi hari ini. Seperti yang telah saya bicarakan dari awal bahwa dalam kegiatan konseling kelompok ini kita akan membahas satu persatu masalah yang dialami oleh setiap anggota kelompok, masalah tersebut dapat menyangkut masalah belajar, pribadi, social, ekonomi, dll.

Konselor

:Silahkan dari anggota kelompok siapa dulu yang berkenan mengutarakan permasalahanya…!

indah

:Saya bu … saya tidak bisa mengatur keuangan saya dengan baik bu

frezzy

:Saya kesulitan menentukan model belajar yang cocok bagi diri saya bu.

Bintang

:saya merasa dek dek an kalau ada orang yang marah-marah

rubal

:Saya habis diputusin tanpa alasan bu sama mantan saya

Konselor

:Dari permasalah-permasalahan yang telah diutarakan oleh masing-masing anggota barusan,kita

Rubal

sepakati terlebih dahulu permasalahan siapa yang akan dibahas terlebih dahulu. : Permasalahan frezzy pak ..

indah,feezy,bintang : Permasalahan bintang bu… Konselor

Konseli Konselor

Bintang

Konseli

Indah

:Karena banyak yang memilih permasalahan dari bintang , kita akan membahas terlebih dahulu permasalahan dari bintang yaitu “dek dek an ketika melihat orang marah ”. Bagaimana apakah semua setuju…? : setuju : Silahkan kamu ceritakan lebih detail permasalahan yang sedang kamu hadapi saat ini (memfasilitasi anggota yang masalahnya dijadikan topik) untuk anggota yang lain tolong dengarkan dengan baik dan dicatat ya kemudian pikirkan ide pendapat yang akan kalian berikan untuk permasalahan yang kita bahas.Baiklah saya persilahkan untuk Rubal untuk mengutarakan permasalahanya lebih lanjut… : begini ceritanya kenapa saya jmengalami dek dek kan atau takut setiap melihat orang marah Begini pak, dulu saya baik-baik saja, tapi sejak Tante saya sukses dan kaya ia menjadi sombong dan berkuasa di keluarga kami, ia mempunyai anak tunggal dan sangat dimanja. Dan siapa saja yang membuat anaknya menangis pasti dimarahi habis-habisan.Dan saya selalu kena sasarannya pak, karena saya yang paling tua, pernah suatu ketika kami bermain tiba-tiba sepupu saya bertengkar dengan saudara yang lain, dan saya dimarahi habis-habisan. Ini terjadi sering sekali pak. Jadi sejak itu saya kalo ada orang marah-marah pasti gemetar dan ketakutan. :Ya... bapak memahami perasaan mu, nampaknya kamu sangat terganggu sekali dengan keadaan ini. apakah teman-teman

ada yang ingin di tanyakan kepada mbak bintang terkait dengan

masalahnya : Gimana rekasi orangtua mbak saat mbak diperlakukan seprti itu

Bintang : orangtua saya tidak tau orangtua saya bekerja waktu kejadian itu berlangsung Frezzy : apa mbak pernah memberontak atau bilang ke orangtua mbak tentang masalah ini Bintang : saya tidak berani saya takut ,tante saya akan marah-marah ke saya Rubal : apakah orangtua atau nenek tidak menasehati kalau perbuatan tante mbak salah Bintang kebetulan nenek dan kakek saya meninggal saya hanya tinggal bersama keudaorangtua saya ,tante dan anknya Konseli : apa yang kamu inginkan saat ini Bintang :saya ingin saya bisa menghilangkan rasa ketakutan saya pak Konseli : Baiklah kalau begitu, jadi kamu sekarang sedang mengalami trauma akibat Tante kamu yang sering memarahi mu, ada yang bisa membantu mbak bintang untuk mengatasi ketakutannya ?

Indah : mungkin dia harus memberanikan diri unuk bicara kepada tantenya waktu tantenya lagi santai Frezzy : ya dia harus bilang ke orangtuanya biar orang tuanya tau dan mau menasehati tantenya Konselor : bapak ingin memilih beberapa teknik atau cara yang harus Anda pelajari bersamabapak . Teknik yang pertama pak Edi pilih adalah teknik relaksasi. Agar ketegangan yang kamu rasakan dapat direduksi sehingga kamu bisa lebih santai dan rileks. Dan kemudian kita akan menggunakan teknik yang kedua yaitu disentisasi sistematik yaitu teknik dimana kamu akan membayangkan keadaan/kondisi yang membuat kamu trauma, mulai dari yang kamu anggap terendah, sedang, sampai keadaan yang paling tinggi intensitasnya. Jadi kamu juga harus menyadari bahwa tidak ada kehidupan tanpa masalah, sehingga manusia harus berikhtiar untuk mencari solusinya. Ok, sekarang silahkan kamu memulainya.Rilekskan tubuhmu , ambil posisi duduk yang nyaman, kemudian tarik napas perlahan dari hidung dan keluarkan perlahan melalui mulut, lanjutkan hingga kamu benar-benar merasa nyaman dan rileks Bintang : saya sudah rilex pak Konselor : Baik, sekarang mari kita lakukan teknik yang kedua, pejamkan mata anda dan tetap melakukan relaksasi.Sekarang saya akan menyebutkan keadaan/situasi yang teringan, sedang, hingga yang terberat. Jika anda membayangkanya dan anda merasa tidak sanggup/tidak kuat angkat tangan anda. Mengerti Bintang : ya saya mengerti Konselor : Ok, bagus sekali mari kita mulai.Tetap rileks, bayangkan anda sedang bermain dengan saudara/sepupu anda di ruang keluarga dan tante anda ada di ruangan itu juga. Bintang : (tetap dalam posisi tenang) Konselor : Kemudian sepupu anda (anaknya tante) bertengkar dengan saudara yang lain dan menangis Bintang : (tetap dalam posisi tenang) Konselor : Bintang : (tetap dalam posisi tenang) Bintang : mimic wajah berubah, berusaha tetap tenang Konselor : Sekarang tante anda mulai berbicara dengan suara yang keras dan dan bayangkan raut wajahnya. Bintang : terlihat tegang dan gemetar) Pak saya ngeri membayangkannya. Konselor : Ok, sekarang buka mata mu, rileks tarik napas dari hidung perlahan dan keluarkan dari mulut, hingga anda benar-benar rileks dan tenang Bintang : Deg-degan pak, tapi sudah lebih baik. Konselor : Bagus sekali, ini suatu kemajuan.Bagaimana, kita lanjutkan

Bintang : iya pak Konselor : Bayangkan wajah seseorang yang sedang marah sekali, bahkan akan memukul. Bayangkan raut wajahnya, tatapan matanya, dan suaranya yang sangat keras. Bintang : (sudah dapat bersikap tenang) Konselor : Bagaimana? Apakah kamu sudah bisa melewatinya? Bintang : bisa Konselor : Sekarang buka matamu, rileks tarik napas dalam-dalam keluarkan perlahan Bintang : Huuuuhh… saya sudah lebih baik pak Konselor : Bagus, kamu berhasil melewatinya, selamat.setelah melakukan teknik DS ini langkah apa yang akan kamu lakukan? Bintang : saya mungkin harus berani melawannya saya akan bilang ke orangtua saya bagaimana sikap tante saya selama orangtua saya tidak ada di rumah

Related Documents

Data
July 2020 50
Data
May 2020 49
Data
December 2019 77
Data
November 2019 66
Data
June 2020 51
Data
November 2019 71

More Documents from ""