OBAT
BENTUK SEDIAAN OBAT (BSO)
Sediaan yang berisi 1 atau lebih substansi aktif , biasanya dicampur dengan sejumlah medium yang sesuai untuk formulasi guna mendapatkan produk yang siap pakai dan aman
BAHAN PADAT
PULVIS ✘Serbuk yang tidak terbagi ✘Campuran kering bahan obat/zat kimia yang dihaluskan ✘Biasanya untuk penggunaan topikal ✘Dapat dikemas dalam wadah yang bagian atasnya berlubang Contoh : Serbuk Tabur (Powder) untuk Dermatologi Heroclyn, Caladine, Bedak Bayi
PULVERES ✘Biasa disebut Puyer ✘Serbuk terbagi dalam bobot yang sama, dibungkus oleh kertas perkamen, kertas yang dilapisi parafin, dll ✘Bahan aktif lebih dari satu ✘Cocok untuk anak-anak ✘Absorpsi lebih cepat ✘Tetapi tidak bisa disimpan dalam waktu yang lama dan rasanya pahit
TABLET ✘Mengandung satu jenis obat/lebih dengan atau tanpa bahan tambahan dimasukkan kedalam cetakan, lalu di tekan sekuat mungkin ✘Bentuknya tabung pipih atau sirkuler ✘Permukaan rata atau cembung • Tablet Kunyah • Tablet Hisap • Tablet Buih • Tablet Bersolut
KAPSUL ✘Terbungkus dalam cangkang keras atau lunak yang dapat larut (terbuat dari Metil, Selulosa, Gelatin) yang didalamnya ada obat serbuk, butir atau semi padat
KAPLET
PIL
✘ Tablet yang berbentuk ✘Pil adalah suatu sediaan kapsul berupa massa bulat, ✘Kaplet (kapsul tablet) mengandung satu atau adalah bentuk tablet yang lebih bahan obat dibungkus dengan lapisan gula dan biasanya diberi zat warna yang menarik.
SUPPOSITORIA ✘Berbentuk peluru yang diberikan melalui rectum, vagina, uretra ✘Dapat larut, melunak, atau meleleh pada suhu tubuh
BAHAN SEMI-PADAT
SALEP (UNGUENTA) ✘Lembut, ditujukan untuk obat luar (kulit) ✘Stabil – Bebas inkomp, stabil penyimpanan pada suhu kamar ✘Mudah dipakai ✘Harus kompatibel secara fisika dan kimia, tidak boleh rusak ✘Homogen – Terdistribusi merata
KRIM (CREAMORES) ✘Emulsi mengandung air ✘Ditujukan untuk obat luar ✘Digunakan pada daerah peka & mudah dicuci Mudah menyebar rata Praktis Mudah dibersihkan atau dicuci Cara kerja berlangsung pada jaringan setempat Tidak lengket terutama tipe m/a Susah dalam pembuatannya karena
pembuatan krim harus dalam keadaan panas Mudah pecah disebabkan dalam pembuatan formula tidak pas. Mudah kering dan mudah rusak
PASTA ✘Massa lembek dan lebih kenyal dari salep untuk obat luar ✘Lebih tebal, kaku dan kurang berminyak, serta tidak meleleh pada suhu tubuh, sehingga sering digunakan sebagai salep penutup atau pelindung.
GEL (GELONES) ✘ Suspensi terbuat dari makromolekul senyawa organik yang saling terserap oleh cairan ✘Efek pendinginan pada kulit saat digunakan ✘Daya lekat tinggi yang tidak menyumbat pori sehingga pernapasan pori tidak terganggu ✘Sangat mudah dicuci atau hilang ketika berkeringat
BAHAN CAIR
LARUTAN (SOLUTIO) ✘ Sediaan cair yang mengandung bahan kimia terlarut. ✘Larutan bersifat homogen.
SUSPENSI ✘ Mengandung partikel padat tidak larut yang terdispersi pada fase cair ✘Harus dikocok dulu agar tercampur sebelum diminum
EMULSI ✘Emulsi adalah sediaan yang mengandung bahan obat cair atau larutan obat, terdispersi dalam cairan pembawa, distabilkan dengan zat pengemulsi atau surfaktan yang cocok. ✘Emulsi minyak dalam air (O/W) dan Emulsi air dalam minyak (W/O)
GUTTAE ✘ Berupa cairan yang dipakai dengan cara diteteskan ✘Harus homogen dan tidak boleh ada endapan • Guttae Oris : Obat Kumur • Guttae Auriculares : Tetes telinga • Guttae Nasales : Tetes Hidung • Guttae Opthalmic : Tetes Mata
INJEKSI (suntik) ✘Harus steril ✘Disuntikkan dengan cara merobek jaringan ke dalam kulit atau melalui selaput lendir
BAHAN GAS
AEROSOL ✘Sediaan cair dalam wadah ✘Pendorong (Propelan). Gas cair atau campuran gas cair yang disebut inhaler ✘Jika disemprotkan melalui yang diberi tekanan. Bisa juga berfungsi sebagai pelarut atau hidung/mulut berupa gas pembawa cairan pekat produk. ✘Cairan pekat produk. Zat aktif yang dicampur deng an bahan pembantu yang dib utuhkan (antioksidan, emulgator, suspending agent, pelarut) untuk ketsabilan dan efektifitas produk.
DASAR PEMILIHAN BSO
Faktor Penyakit ✘Berat-Ringannya penyakit Berat butuh efek cepat Injeksi Ringan tidak butuh efek cepat peroral
✘ Lokasi Penyakit Kulit Salep, krim
Faktor Penderita ✘Umur ✘ Keadaan sosial ekonomi Bayi Obat tetes Puyer murah Anak-anak Pulveres Sirup mahal Dewasa Relatif semua BSO
✘ Keadaan pasien Sadar oral Tidak Sadar, Muntah, Habis Operasi, Tidak bisa minum obat injeksi / suppositoria
Faktor Obat ✘Rasa Pahit Kapsul, Sirup ✘Merangsang lambung jangan peroral
BIOAVAILABILITAS ✘Perbandingan kadar zat aktif yang mencapai peredaran darah terhadap jumlah obat yang diberikan
✘Menyangkut proses masuknya zat aktif ke dalam darah