B.docx

  • Uploaded by: Anonymous Th7hopkTGz
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View B.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 218
  • Pages: 1
B. Jawablah dengan singkat dan benar! 1. Sebuah partikel bergerak lurus dengan persamaan r = t 3 – 6t 2 + 4, r dalam meter dan t dalam sekon. Tentukan: a. posisi partikel mula-mula (t = 0), b. kecepatan pada saat t = 2 s dan t = 3 s, dan c. percepatan pada saat t = 2 s! 2. Suatu titik zat bergerak sepanjang garis lurus dengan persamaan percepatan a = (4t 3 – 3t 2 + 2) m/s2, dengan kecepatan awal v0 = 4 m/s. Hitunglah: a. kecepatan setelah bergerak 2 sekon, b. posisi benda pada saat t = 2 sekon! 3. Peluru ditembakkan dari tanah mendatar dengan kecepatan awal 100 m/s dan sudut elevasi α(cos α = 3/5). Jika g = 10 m/s2, hitunglah: a. posisi peluru setelah 2 sekon, b. kecepatan peluru setelah 2 sekon, c. tinggi maksimum peluru, dan d. jarak tembakan mendatar! 4. Sebuah benda bergerak rotasi dengan posisi sudut TETA = (8t + 2t 2) rad, dengan t dalam sekon. Hitunglah: a. kecepatan sudut awal, b. kecepatan sudut pada saat t = s sekon, dan c. kecepatan sudut rata-rata selama 5 sekon pertama! 5. Benda bergerak rotasi dengan percepatan sudut 2 rad/s2. Kecepatan awal dan posisi awal masing-masing 5 rad/s dan 10 rad. Hitunglah kecepatan sudut rata-rata selama 5 sekon pertama!

More Documents from "Anonymous Th7hopkTGz"