BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
V.1 Kesimpulan Berdasarkan hasil peraktikum mengenai Penetapan Kadar Total Golongan Metabolit yaitu Flavonoid total yang terkandung dalam simplisia atau bahan alam dari batang Jarak Pagar (Jatropha curcus L). Adapun kesimpulan yang didapatkan kadar flavonoid total sebesar 0,3764 % dengan nilai korelasi yaitu 0,9702 V.2 Saran a. Buat para praktikan diharapkan bisa bisa mengukur kadar golongan metabolit lain seperti kadar fenol total, golongan minyak atsiri, saponin, tanin, alkaloid, steroid dan kurkumin b. Diharapkan praktikan mampu melakukan metode instrumental yang digunakan untuk mengetahui kadar dari senyawa metabolit, adapun instument yang digunakan seperti Spektrofotometri Uv-Vis dan metode tandem HPLC-Ms, GC-MS dan NMR c. Ketersediaan alat yang lengkap dan mempuni demi berjalannya praktikum yang lancar