Bab Iii.docx

  • Uploaded by: Anggraini Setyowati
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab Iii.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 161
  • Pages: 1
BAB III IMPLEMENTASI TINDAKAN Standar Operasional Prosedur Pijat Menggunakan Virgin Coconut Oil 1. Pengertian Terapi pijat menggunakan virgin coconut oil bertujuan untuk mencegah terjadinya luka tekan pada pasien yang mengalami tirah baring. 2. Tujuan 1. Mencegah terjadinya luka tekan pada pasien yang mengalami tirah baring 2. Merawat kesehatan kulit pasien 3. Memberikan kenyamanan pada tubuh pasien A. Persiapan Alat 1. Minyak Kepala Murni 2. Handuk 3. Handuk 2 buah 4. Bengkok 1 buah 5. Tisu B. Prosedur Tindakan 1. Jelaskan prosedur dan tujuan yang akan dilakukan kepada keluarga pasien 2. Pasang penyekat atau tutup tirai 3. Letakkan peralatan yang dibutuhkan dekat dengan pasien 4. Cuci tangan 5. Atur posisi nyaman pasien 6. Lakukan pijatan ringan dengan tenik efflurage dan menggunakan virgin coconut oil selama 4-5 menit. 7. Setelah selesai, bersihkan area sekitar tubuh pasien yang telah di pijat. 8. Bantu pasien merapikan dirinya untuk memperoleh kenyamanan 9. Rapikan alat 10. Cuci Tangan C. Evaluasi 1. Catat keadaan pasien setelah dilakukan pijat.

Related Documents

Bab
April 2020 88
Bab
June 2020 76
Bab
July 2020 76
Bab
May 2020 82
Bab I - Bab Iii.docx
December 2019 87
Bab I - Bab Ii.docx
April 2020 72

More Documents from "Putri Putry"

Bab I.docx
December 2019 14
Bab Iii.docx
December 2019 10
Promosi.docx
May 2020 5
Maping Epilepsi.docx
December 2019 20
Ca Ovarium.docx
June 2020 7