BAB III HASIL 3.1 Rencana Produksi 3.1.1 Bahan Baku a. Kertas HVS b. Kertas Foto c. Tinta d. Baterai e. CD/RW 3.1.2 Alat/Teknologi a. Laptop b. Printer c. Drone Camera d. Kamera Foto e. Gunting f. Gadget 3.1.3 Proses Produksi Pertama-tama kita melakukan Briefing tentang rencana pemetaan, setelah pemetaan data-data yang diperoleh akan di proses untuk menghasilkan produk foto udara (foto diri ), peta kemiringan lereng, peta situasi, serta video tutorial.
3.1.4 Kapasitas Produksi Kapasitas yang dihasilkan dari usaha kami dalam sebulan total 900 lembar peta, dimana sudah termasuk foto udara (foto diri ), peta kemiringan lereng, peta situasi, dan 3 video tutorial dan 60 CD/RW.
3.2 Rencana Manajemen 3.2.1 Bentuk Usaha Bentuk usaha yang dilaksanakan berupa Fotografi, Pemetaan, dan Video Tutorial. 3.2.2 Struktur Organisasi
KETUA
Klinton Butar-Butar SIE. PEMETAAN GIVENSHE
ANGGOTA JOVIC M. TITALEY
ANGGOTA CALVIN G. WATTIMENA
SIE. PERLENGKAPAN SIE. EDITOR
Jusanli Leatemia
ABRAHAM A. SENGKA Anggota Evlyna Sara
3.2.3 Jumlah Tenaga Kerja Tenaga kerja yang dibutuhkan untuk menjalankan usaha ini berjumlah 7 orang.