Bab Ii.docx

  • Uploaded by: Perkak
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab Ii.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 350
  • Pages: 4
BAB II TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

2.1. Sejarah Bengkel SDH AUTO SERVICE Sebelum SDH AUTO SERVICE berdiri pemiik bengkel yaitu bapak suyanto bekerja di dealer Suzuki mitra lestari . Beliau menjadi kepala bengkel dari tahun 2000 sampai dengan tahun 2009. Pada tahun 2009 beliau memutuskan untuk mendirikan usaha bengkel sendiri yang bernama SDH AUTO SERVICE. Lokasi bengkel sangat strategis karena berada di pinggir jalan dan didekat lingkungan pemda pringsewu. Alamat bengkel SDH berada di jalan A.Yani.

2.2. Struktur Organisasi bengkel SDH AUTO SERVICE

Kepala Bengkel Suyanto

Administrasi Wati

Mekanik

Mekanik

Deni

Mariadi

Gambar 1. Struktur organisasi Bengkel SDH AUTO SERVICE 5

2.3. Tugas Organisasi Tugas dan tanggung jawab yang harus dilakukan yaitu sebagai berikut : 1.

Kepala bengkel memilik fungsi yang lebih pokok pada sebuah bengkel, mengatur, mengkondisikan, dan memberikan tugas kepada bawahan/ mekanik. Pengecekan kendaraan pun menjadi tugas dari seorang kepala bengkel.

2.

Administrasi memiliki fungsi membuat estimasi biaya perbaikan (perkiraan biaya) dan lama pengerjaa.nya.

3.

Mekanik

memiliki

tugas

untuk

memperbaiki

keluhan-keluhan

konsumen terhadap kendaraan yang dimilikinya. Segala sesuatu yang dilakukan oleh seorang mekanik dalam bekerja harus menunggu perintah dari kepala bengkel atau wakil kepala bengkel.

6

2.4. Denah bengkel

Jalan Raya Body repair

Parkir mobil pelanggan

Parkir

Area service

keryawan

Toilet R.Tunggu

Toko dan kasir

Gambar 2. Layout Bengkel SDH AUTO SERVICE.

2.5. Prosedur Service Pada

saat

pelanggan

datang

hendak

service,

pelanggan

tersebut

memarkirkan kendaraan di area parkir pelanggan. Setelah itu pelanggan disambut oleh mekanik untuk menanyakan keperluannya. Apabila pelanggan ingin melakukan perbaikan, maka mekanik mempersilahkan pelanggan untuk menunggu di ruang tunggu. Selanjutnya mekanik melakukan pengecekan kendaraan pelanggan untuk mengetahui kerusakan yang terjadi pada kendaraan tersebut. Setelah itu mekanik ke ruang toko dan kasir untuk melaporkan jenis kerusakan dan sparepart. Lalu mekanik membawa sparepart keruang service untuk selanjutnya mekanik melakukan perbaikan terhadap kendaraan

7

pelanggan. Setelah mekanik selesai melakukan perbaikan maka dilakukan proses pengujian kendaraan. Setelah semua smua proses perbaikan sudah dilakukan maka kendaraan pelanggan diparkirkan kembali diarea parkir pelanggan. Kemudian mekanik memberi tahu kepada pelanggan bahwa kendaraan telah selesai diperbaiki dan selanjutnya pelanggan diarahkan ke ruang kasir untuk melakukan pembayaran. Setelah pelanggan melakukan pembayaran, pelanggan meninggalkan bengkel.

8

Related Documents

Bab
April 2020 88
Bab
June 2020 76
Bab
July 2020 76
Bab
May 2020 82
Bab I - Bab Iii.docx
December 2019 87
Bab I - Bab Ii.docx
April 2020 72

More Documents from "Putri Putry"