Bab I.docx

  • Uploaded by: Slamet Barokah
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab I.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 205
  • Pages: 1
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Turbin angin pada awalnya dibuat untuk mengakomodasi kebutuhan para petani dalam melakukan penggilingan padi, keperluan irigasi, dan kegiatan yang lainnya. Turbin angin banyak dibangun di Denmark, Belanda, dan Negara-Negara Eropa lainnya yang lebih dikenal dengan nama Windmill. Turbin angin modern lebih banyak digunakan untuk mengakomodasi kebutuhan listrik masyarakat dengan menggunakan prinsip konversi energi dari sumber daya alam yang dapat diperbaharui, yaitu angin. Turbin air pada dasarnya juga digunakan untuk akomodasi listrik di daerahdaerah tertentu yang memang akses listriknya terbatas dan adanya sumber daya air akhirnyapun digunakan utuk Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA). Selain itu turbin air digunakan unuk masyarakat pedesaan untuk pengairan irigasi di sawah.

1.2 Rumusan Masalah 1. Apa yang dimaksud dengan turbin angin dan turbin air? 2. Apa saja macam-macam turbin angin dan turbin air? 3. Apa yang dimaksud dengan daya turbin angin dan turbin air? 4. Bagaimana cara menghitung rumus turbin angin dan turbin air?

1.3 Tujuan 1. Untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan turbin angin dan turbin air 2. Untuk mengetahui apa saja macam-macam turbin angin dan turbin air 3. Untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan daya turbin angin dan turbin air 4. Untuk mengetahui bagaimana cara menghitung rumus turbin angin dan turbin air

1

Related Documents

Bab
April 2020 88
Bab
June 2020 76
Bab
July 2020 76
Bab
May 2020 82
Bab I - Bab Iii.docx
December 2019 87
Bab I - Bab Ii.docx
April 2020 72

More Documents from "Putri Putry"