BAB 3 PENUTUP
3.1 KESIMPULAN Jantung merupakan sebuah organ yang terdiri otot. Cara bekerjanya menyerupai otot polos yaitu di luar kemauan kita (dipengaruhi oleh susunan saraf otonom) Lapisan jantung terdiri dari : Endokardium, Miokardium, Pericardium. Ruang Jantung terbagi atas empat ruang : Atrium kanan dan atrium kiri yang dipisahkan oleh septum intratrial, Ventrikel kanan dan ventrikel kiri yang dipisahkan oleh septum. Katup jantung terdiri dari : Katup Trikuspidalis, Katup pulmonal ,Katup Bikuspid, dan Katup Aorta. Pembuluh darah dalam jantung : Arteri Koroner, Vena Kava Superior, Vena kava Inferior, Vena Pulmonalis, Aorta, Arteri Pulmonalis
3.2 SARAN Makalah ini semoga berguna bagi pembaca,khususnya mahasiswa. Namun, alangkah baiknya jika pembaca tidak puas dengan materi yang kami buat dan bisa lebih memahami materi tentang anatomi jantung.
18