Assesmen Gizi.pptx

  • Uploaded by: Reny ER EL
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Assesmen Gizi.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 729
  • Pages: 13
ASSESMEN GIZI IDENTITAS PASIEN

Nama : Elpelina

No RM : 069641

Umur : 19 tahun

Ruangan : Raudhah 9

Jenis kelamin : perempuan

Tanggal Masuk : 22-08-2018

Pekerjaan : -

Tangal Kasus : 11-09-2018

Pendidikan : SMA

Alamat : Bawan, Pulang Pisau

Agama : Kristen

Diagnosa Medis : Ileus Parsial

Berkaitan dengan Riwayat Penyakit

Keluhan utama

Nyeri perut bawah kanan

Riwayat penyakit sekarang

Post op laparatomy hari ke 13

Riwayat penyakit terdahulu

GEA dengan dehidrasi ringan sedang

Riwayat penyakit keluarga

-

Berkaitan dengan Riwayat Gizi

Alergi makanan

Udang

Penyakit kronik

-

Kesehatan mulut

Sulit menelan (tidak), stomatitis (tidak), gigi lengkap (ya)

Masalah gastrointeinal

Nyeri ulu hati (tidak), mual (ya), muntah (ya), diare (ya), konstipasi (tidak), anoreksia (tidak), perubahan pengecapan/ penciuman (tidak)

Riwayat/ pola makan SMRS

Makanan pokok : @ 2 centong (200 gram) 3x / hari, mie instan kurang dari 3x/ minggu. Lauk hewani : 1-1 ½ ptg (50-75 gram) 3x/ hari. Lauk nabati : tahu dan tempe 1-1 ½ ptg (25-50 gram) 23x/ hari Sayuran : sayuran hijau 1 mangkok kecil (100 gram) 23x/hari Buah : 3-6x/minggu Selingan : jarang makan cemilan

Antropometri BB TB LILA IMT

: 49 Kg : 160 CM : 26 CM : 19,14 (Status Gizi Normal)

Biokimia Parameter Pemeriksaan Albumin

Hasil

Satuan

Nilai Rujukan

Tanggal

g/dl

3,5-5,0 g/dl

31/08/2018

2,32

g/dl

01/09/2018

3,1

g/dl

07/09/2018

Protein Total

4,5

g/dl

6,8-8,8 g/dl

01/09/2018

Hemoglobin

10,4

g/dl

12,0-16,0 g/dl

31/08/2018

11,6

g/dl

05/09/2018

Pemeriksaan Fisik Kesan Umum : Compos Mentis Vital sign Tensi : 90/60 mmHg Nadi : 110x/ menit Respirasi : 22 Suhu : 36 oC

DIAGNOSIS GIZI  (NI-2.1)

Asupan

Oral

inadekuat

berkaitan

dengan

kurangnya asupan zat gizi dibuktikan oleh hasil food recall 24 jam yang defisit (energy 1040 kkal, protein 40 g, lemak 32 g, dan karbohidrat 148 g).

 (NI-5.1)

Peningkatan kebutuhan energy dan protein

berkaitan dengan peningkatan kebutuhan zat gizi karena katabolisme yang berlebihan akibat kondisi pasien post op laparotomy dibuktikan oleh berkurangnya berat badan .

INTERVENSI GIZI

Planing a. Tujuan Diet : • Meningkatkan asupan gizi untuk memenuhi kebutuhan energy dan zat gizi hingga 80% • Mempertahankan status gizi tetap normal

b. Syarat/ Prinsip Diet :

Energy

tinggi dengan koreksi adanya factor stress Protein tinggi, yaitu 1,6 g/kg berat badan Lemak cukup, yaitu 25% dari total kebutuhan energy Karbohidrat cukup

c. Perhitungan Kebutuhan Energi dan Zat Gizi Kebutuhan energy (Harris Benedict) Perempuan : 655 + (9,6 x BB) + (1,8 x TB) – (4,7 x U) : 655 + (9,6 x 49) + (1,8 x 160) – (4,7 x 19) : 655 + (470,4 + 288 – 89,3) : 1.324,1 kkal Aktifitas Fisik : 1,30 x 1.324,1 kkal : 1.721,33 kkal Kebutuhan Protein : 1,6 X BB (kg) = 1,6 X 49 kg : 78,4 gram : 313,6 kkal Kebutuhan Lemak : 25% x 1.721,33 kkal : 430,33 kkal/ 9 : 47,81 gram Kebutuhan Karbohidrat

: 1.721,33 – 313,6 – 430,33 : 977,4 kkal / 4 : 244,35 gram

d. Terapi Diet, Bentuk Makanan, dan Cara Pemberian  Terapi diet

: TKTP, Rendah Lemak  Bentuk Makanan : Cair (berubah bertahap sesuai dengan kemampuan pasien)  Frekuensi : 4 x 200 cc = 1040 kkal (sekarang, sesuai kemampuan) rencana intervensi gizi yang akan diberikan adalah dg frekuensi 7 x 250 cc untuk mencapai energi total yaitu sebesar 1820 kkal (bertahap dan disesuaikan dg kemampuan pasien)  Cara Pemberian: NGT

e. Rencana Monitoring dan Evaluasi Yang Diukur Antropometri

Berat badan/ LILA

Pengukuran Setiap hari

Evaluasi/ target Tidak mengalami penurunan/ tetap

Biokimia

Albumin

Total Protein

Menyesuaikan

Meningkat mendekati

pemeriksaan LAB

normal

selanjutnya

Meningkat mendekati normal

Hemoglobin

Meningkat mendekati normal

Fisik Klinis

Tanda Vital : TD, respirasi,

Menyesuaikan

denyut nadi, suhu

pengukuran selanjutnya

Keluhan : nyeri perut

Dalam rentang normal

Berkurang

bawah kanan Asupan zat gizi

Asupan energy,lemak.karbohidrat

Setiap hari

Meningkat mendekati 80%

dan protein Daya terima

Membaik

f. Rencana Konsultasi Gizi Masalah Gizi Asupan oral inadekuat

Tujuan

Materi Konseling

Meningkatkan asupan zat gizi

Pentingnya memenuhi

untuk memenuhi kebutuhan

kebutuhan gizi yang meningkat pasien dan keluarga pasien

gizi hingga 80%

dalam proses penyembuhan Serta tahap pemberian makanan selama masa perioperatif sesuai daya terima pasien

Peningkatan kebutuhan energy Mempertahankan status gizi dan protein

Keterangan

-

Hubungan meningkatkan

normal selama masa

kebutuhan energy dan

perioperatif serta pasien

protein dengan penyakit

paham pentingnya mencegah

pasien

penurunan berat badan selama masa perioperatif

-

pentingnya mencegah penurunan berat badan lebih lanjut selama masa perioperatif

Konseling diberikan kepada

Related Documents


More Documents from "Ari Selastini"