Asia Selatan Masa Kolonialisme.docx

  • Uploaded by: Fakhri Nurzaman
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Asia Selatan Masa Kolonialisme.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,076
  • Pages: 5
MASA KOLONIALISME DI ASIA SELATAN

Hingga pada tahun 1600, didirikanlahEnglish East India Company (EIC) yang dibentuk oleh pemerintahan Inggris

Persentuhan pertama bangsa-bangsa di Asia Selatan dengan sebagai perusahaan dagang agar dapat memanajamen kegiatan bangsa kulit putih di Eropa muncul pada awal Age of berdagang tersebut dengan baik. EIC diberi izin berdagang Discovery. Tokoh yang kala itu singgah ialah seorang oleh Raja Jahangir dari Kerajaan Mughal pada tahun 1617. penjelajah Portugal bernama VascodaGama pada tahun 1498 Pada masa saat EIC dibentuk, perekonomian di wilayah Asia di wilayah India bernama Calcutta. Persinggahan ini Selatan sedang memasuki masa keemasan. Para pedagang India membawa banyak dampak tak lain karena ditemukannya jalur menawarkan kerajinan khas negaranya seperti kain tenun, laut

baru

menuju

dunia

baru.

Penemuan

ini

lantas bahan sutra dan produk-produk pertanian seperti gula, indigo

dimanfaatkan melakukan perdagangan tidak hanya di wilayah dan opium. Mereka juga menyajikan pelayanan jasa-jasa tersebut, tapi juga membuka jalur bagi perdagangan laut Indoselama berdagang. Kualitas barang-barang dari India sangat Eropa.Inggris diketahui telah melakukan perdagangan dengan disenangi oleh pedagang mancanegara yang singgah.Saingan India sejak masa pemerintahan Akbar dari India. Setelah datang dari pihak Belanda, Verenigde Oost Indische Inggris turut datanglah bangsa-bangsa Eropa lain di India Compagnie (VOC) dan CompaginiedesIndes milik Perancis. dengan masksud dan tujuan yang sama, antara lain Belanda, Persaingan berlangsung, namun Inggris dapat dikatakan Portugal, Perancis. menguasai wilayah Asia Selatan, sehingga Belanda dengan

VOCnya mengundurkan diri dari persaingan teresebut untuk

lancar. Kerajaan Mughal hancur dan digantikan oleh berbagai

lebih fokus mengurusi perdagangan di wilayah Asia Tenggara.

negara bagian. Proses ini ternyata jauh dari anarki dan

Urusan dagang berdagang Inggris di India terbilang stabil, lancar dan sangat menguntungkan selama setengah dari abad ke-XVIII. Kestabilan terjadi karena tidak

kerusuhan, bahkan cukup banyak di antara negara bagian baru tersebut yang langsung dapat memperoleh pemerintahan stabil. Secara umum perekonomian di India masa itupun dapat disebut lancar.

adanya

intervensi

Kekuatan Inggris di Asia Selatan saat itu tak lepas dari tangan

militer

maupun

handal RobertClive yang beroperasi di wilayah Benggala,

pihak

sedang kekuatan Perancis ada di Tangan Dupleix yang berdiam

itu.

di wilayah Decca.Sebagai wilayah yang strategis, India banyak

politik manapun

dari kala

Sayangnya, keadaan tersebut berubah ketika Inggris mulai

menghadapi serangan dari bangsa lain. Selain bangsa kulit

mengintervensi India dalam jalur politik pada 1750an. Peran

putih Eropa, turut hadir pula kaum Persia yan//g kemudian

Inggris bisa dikatakan mulai cukup besar dalam pemerintahan

bertempur di medan perang oleh kaum Maratha. Hal ini dinilai

India saat itu. Ambisi untuk menjadi yang terdepan di kalangan

menguntungkan bagi Inggris. Ditambah dengan keputusan

monarki Eropa dapat dikatakan menjadi motivasi Inggris untuk

kerajaan Perancis untuk menarik Dupleix dari India, hal ini

melancarkan intervensi ini. Perubahan radikal yang semula

tentu mengokohkan kedudukan Inggris di Asia Selatan.

dikira akan melalui jalur terjal ini ternyata berjalan cukup

Perancis semakin tunduk pada Inggris setelah menelan pil pahit

dalam Perang Tujuh Tahun (1756-1763). Kekalahan ini

Keadaan pemerintahan di India kala itu masih sangat

mengakibatkan

bergantung pada potensi lokal. Pemerintahan di India

penyerahan

kekuasaan

sepenuhnya

atas

wilayah-wilayah koloni Perancis kepada Inggris. EIC menjadi semakin penting ketika ia menjadi representasi dari Kerajaan Inggris sendiri dalam memerintah wilayah terjajah India. EIC kini diawasi langsung oleh pemerintahan

dijalankan lewat dana dari pajak. Administrasi dalam pemerintahan masih dijalankan oleh penduduk pribumi. Sedangkan sepertiga hasil pertanian dikumpulkan di perantara dan diserahkan pada negara.

Monarki Inggris dan menjawab interogasi parlemen seputar

Nama seorang Robert Clive menjadi harum ketika ditasbihkan

India. Sementara di India keadaan juga berubah. Para Gubernur

sebagai peletak batu imperialisme Inggris di Asia Selatan.

EIC kini diangkat pula menjadi gubernur provinsi dan pegawai

Clive menjadi GubernurBenggala pertama di tahun 1757. Ia

dibawahnya diangkat pula menjadi pegawai pemerintahan.

naik daun karena berhasil menanggulangi The Tragedy of The

Meski menjadi bagian pemerintahan, EIC tetap melakukan

Black Hole, dimana ketika itu pasukan Inggris nyaris

kegiatan utamanya yakni berdagang. Efek samping lain dari

menanggung kekalahan dari Raja Benggala. Dalam durasi

perubahan ini ialah dibuatnya pasukan dalam jumlah besar,

enam hari, 140 pasukan Inggris berhasil ditawan dan dijejalkan

yang sebagian besar terdiri dari sepoy-sepoy India dan

dalam sebuah penjara kecil sehingga membunuh 120

sebagian kecil tentara Inggris, untuk mempertahankan wilayah

diantaranya. Clive kemudian diberi gelar Lord pada 1760

koloni dari negara-negara tetangga dan mencegah potensi

sebelum kemudian ditempatkan kembali ke India pada 1764-

konflik-konflik dalam negeri.

1767. Periode kedua Clive ini akan menjatuhkan dirinya karena

dianggap memperkaya diri hingga ia malu sampai mati bunuh

musuh agar tetap jauh dari jantung pemerintahan, sayangnya

diri dan digantikan oleh Warren Hastings.

karena dilandasi oleh motivasi yang salah, persekutuan ini

Warren

Hastings

berkedudukan di India sejak 1767 hingga 1784. Hastings dianggap

kejam

sehingga

mendapat

tentangan

banyak yang menjadi bumerang bagi Inggris. Prestasi terbaiknya ialah keberhasilan dalam membuat peta baru India yang dinilai akurat pada masa itu. Setelah Hastings, datanglah masa Lord Richard Wellesley.

keras

Masa ini tidak terlalu stabil, apalagi perang Inggris dengan

warga India sendiri. Masa

Napoleon memperkeruh suasana di kerajaan Inggris. Meski

pemerintahannya

begitu ia melakukan sesuatu yang cukup besar bagi India hari

penuh

dengan campur tangan dan tuntutan-tuntutan dari pihak

ini, yaitu menaikkan perbatasan ke pegunungan Afghanistan di

kerajaan. Kelemahan ini diakibatkan sikap Hastings yang

Barat dan melebarkan sayapnya ke Timur melalui Myanmar. Ia

meghalalkan segala cara dalam menyelesaikan visi misinya di

juga dikenal senantiasa menjadikan perang sebagai alat

Asia Selatan. Faktor lain yang membuat masa pemerintahannya

mempertahankan kekuasaan Inggris dengan wilayah tetangga

begitu sulit ialah berkurangnya kas Inggris karena perang-

India

perang dengan negara sekitar India. Negara-negara tetangga

diteruskan oleh LordBentinck.

India itu sebelumnya difungsikan sebagai sekutu untuk memperluas wilayah Inggris di Asia Selatan dan menjaga

yang

bertikai.

Tonggak

kepemimpinankemudian

Sebagai seorang liberalis, Bentinck membawa angin segar pada

mengira lemak tersebut lemak babi yang diharamkan.

pemerintahan kolonial di India. Meski ia tidak meliberalkan

PemberontakanSepoy terjadi pada tahun 1857 di wilayah

India seutuhnya, namun cukup banyak pula raihan yang ia

Meerut beberapa kilometer dari Delhi. Boleh dikatakan

torehkan selama menjabat, seperti merombak kepercayaan Satti

pemberontakan ini menjadi titik awal kebangkitan nasional di

dimana seorang janda harus turut mati pada hari pembakaran

India.

jasad suaminya. Sayangnya, karena ketidaksiapan masyarakat, ide-idenya seperti memajukan India dari aspek pendidikan dan ekonomi gagal dan justru memberatkan rakyat. Hal lain dari masa pemerintahannya ialah semakin jelasnya kesenjangan antara kaum kaya Inggris dan kaum miskin pribumi. Hal ini menimbulkan kebencian dan rasa dendam dalam bangsa India dan berujung pada terjadinya PemberontakanSepoy. Titik balik kemarahan rakyat pada Inggris adalah ketika turunnya perintah untuk menjilat peluru sebelum ditembakkan, dimana terjadi kesalahpahaman di kalangan tentara lokal yang beragama Hindu mengira lemak tersebut merupakan lemak lembu, yang notabene disucikan dan tentara Islam yang

Related Documents

Asia
November 2019 56
Asia
June 2020 30
Masa
June 2020 38

More Documents from ""