Apa saja Kunci Sukses LULUS UN? #1 Mindset Juara Hal mendasarkan yang membedakan juara dan yang tidak juara terletak pada pola pikir. Pola pikir akan mewujudkan dalam tindak. Orang bisa sukses karena tindakannya dan semua tindakan itu berasal dari pola pikir sukses. Kunci Sukses 1 yang akan kamu dapatkan adalah memiliki pola pikir pelajar sukses. #2 Hancurkan Penghambat Diri 80% masalah belajar disebabkan oleh emosi negatif. kamu sering merasa malas dan tidak termotivasi saat disuruh belajar. Tetapi, menjelang ujian kamu merasa takut tidak lulus, cemas, khawatir dan stress. Semua itu adalah penghambat yang harus dituntaskan. Kunci Sukses 2 yang saya bagikan adalah cara menghilangkan segala bentuk ketakutan, kecemasan, dan berbagai emosi negatifnya dalam belajar dan ujian. #3 Percaya Diri Menghadapi Ujian kamu pasti sering mendapat nilai jelek karena kesalahan sepele seperti tidak teliti, ragu-ragu, atau mengubah jawaban yang sebenarnya sudah tepat. Kesalahan ini timbul dari rasa kurang percaya diri. Kunci Sukses 3 yang akan kamu dapatkan adalah memiliki kepercayaan diri dalam menghadapi ujian. #4 Disiplin dalam Belajar Tidak disiplin dan suka menunda-nunda dalam belajar merupakan hal yang merusak persiapan ujian. Untuk mengatasi ini, kamu harus memiliki Kunci Sukses 4 yaitu berdisplin diri dan berperang dengan penundaan. #5 Strategi Manajemen Waktu Terlalu banyak bermain dan melupakan belajar membuat kamu mendapat nilai jelek. Sebaliknya terlalu banyak belajar dan tidak bermain membuat anak menjadi stres. Perlu ada keseimbangan antara belajar dan bermain dalam masa ujian. Kunci Sukses 5 yang harus kamu miliki adalah cara mengatur waktu belajar dengan sistem yang tepat. #6 Strategi Memahami Pelajaran Terlalu banyak materi yang dipelajari untuk ujian membuat kamu kelamaan dalam memahami pelajaran. Kunci Sukses 6, menguasai strategi menemukan poin-poin penting dalam pelajaran sehingga kamu bisa memahami pelajaran dengan mudah dalam waktu singkat. #7 Strategi Menghafal Pelajaran Menghafal adalah bagian dari pembelajaran di sekolah. Menghafal akan menjadi mudah jika tahu caranya. Kunci Sukses 7 yang akan kamu pelajari adalah cara menghafal daftar kata berurut, rumus, kata asing (cont: pelajaran biologi), dan proses (cont: metamorfosis). #8 Berlatih untuk Menghadapi Ujian Semakin banyak berlatih kamu semakin siap menghadapi ujian. Bagaimana berlatih yang tepat untuk melewati masa ujian dengan sukses? Jawabannya ada di Kunci Sukses 8. #9 Strategi Mengerjakan Soal Hal yang sering kali kamu lupakan adalah cara mengerjakan soal yang tepat saat ujian. Kunci Sukses 9 yang akan kamu miliki adalah cara mengerjakan soal ujian dengan tepat agar mendapatkan nilai maksimal.
Cara Menjadi Pahlawan Instan 1Kembangkan pemahaman Anda. Menjadi seorang pahlawan berarti mengambil beberapa kesempatan. Dan mungkin menghadapi marabahaya. Kunci menjadi seorang pahlawan instan adalah kemampuan untuk memahami esensi dari mengambil aksi untuk kebaikan orang lain. Jika Anda bersedia dan mampu melakukannya, Anda akan menjadi seorang pahlawan tidak peduli seberapa besar atau kecil aksi Anda. 2Bersikap sosial. Anda bisa berusaha untuk berada di antara orang-orang di tempat kerja atau tempat lainnya karena hal ini dapat menjamin hasil yang baik. Semakin sering Anda berada di antara orang-orang, semakin besar kesempatan untuk Anda memberikan dampak heroik. Ada beberapa aktivitas yang bisa Anda lakukan: Joging di taman atau kota. Berada di muka umum memberi akses ke kemungkinan melakukan aksi heroik. Menjadi relawan di yayasan. Melayani orang lain memberi kesempatan bagi Anda untuk melatih belas kasih dan empati Anda.Naik transportasi umum. Cara yang bagus untuk memperhatikan kebutuhan orang lain sehari-hari. 3Memberi reaksi saat dibutuhkan. Secara definisi, Pahlawan Instan berevoluesi dalam momen. Arketipe pahlawan ini lebih memiliki aksi-reaksi dibandingkan arketipe lainnya karena tergantung kepada situasi. Situasi ini bisa berupa gedung terbakar di mana seorang anak harus diselamatkan atau dompet yang jatuh yang harus dikembalikan kepada pemiliknya. Jadi, bagaimana cara Anda menanggapi sebuah momen akan mendefinisikan Anda.