LEMBAR ANGKET WISATAWAN OBJEK WISATA PANTAI MENGANTI
Tanggal
:
No Responden
:
A. Profil Responden 1. Nama
:
2. Jenis Kelamin : 3. Usia
:
4. Pendidikan
: a. SD d. D3
b. SMP
c. SMA/SMK
e. S1
f. S2
5. Pekerjaan
:
6. Asal
: a. Kebumen b. Lain-lain ........
7. Bila dari kota lain a. Menginap di ........... b. Langsung pulang 8. Dalam rangka apa datang ke Pantai Menganti a. Rekreasi b. Bekerja c. Studi penelitian d. Lain-lain ......... B. Kuesioner mengenai potensi objek Wisata Pantai Menganti yang meliputi Atraksi, Fasilitas pelayanan, Akomodasi, Sarana prasarana dan Infrastruktur. Petunjuk Pengisian Berikan tanda cek (√) pada kolom alternatif jawaban atas pernyataan yang ada sesuai dengan kenyataan yang saudara/i rasakan atau alami ketika berkunjung ke objek wisata Pantai Menganti, Kecamatan Ayah, Kabupaten Kebumen. Skor 1
: Sangat Tidak Setuju (STS)
Skor 2
: Tidak Setuju (TS)
Skor 3
: Setuju (S)
Skor 4
: Sangat Setuju (SS)
No 1
2
3 4 5
6 7 8
9 10 11 12 13 14 15 16 17
18 19 20 21 22 23 24
Pernyataan Pemandangan alam pada pada objek wisata Pantai Menganti sangat indah dan menarik Kondisi alam berupa pantai dan perbukitan di objek wisata sangat indah dan menarik Kondisi pantai sebagai atraksi atau daya tarik utama objek wisata ini bersih Selain pantai atraksi pendukung di objek wisata bervariasi Souvenir atau cindramata yang berhubungan dengan objek wisata bervariasi Secara umum, objek wisata ini menarik untuk dikunjungi Jarak Pantai Menganti dari pusat kota Kebumen tidak begitu jauh Perjalanan menuju objek wisata Pantai Menganti dapat ditempuh dengan mudah Kondisi jalan menuju Pantai Menganti dalam kondisi baik Terdapat papan penunjuk menuju pantai menganti Terdapat transportasi umum menuju pantai menganti Jenis transportasi umum menuju objek wisata Pantai Menganti beragam Saat berada di pantai menganti tidak kesulitan mencari signal handphone Tersedia lahan parkir untuk kendaraan wisatawan Luas parkir kendaraan memadai Keamanan tempat parkir terjamin Terdapat pemisah parkir antara kendaraan roda dua dan kendaraan roda empat atau lebih Parkir dikelola oleh lembaga parkir tertentu Jumlah toilet memadai Kondisi toilet dalam keadaan baik Di dalam toilet terdapat air bersih Tersedia tempat sarana ibadah Kondisi tempat sarana ibadah memadai Terdapat restauran atau tempat makan di tempat wisata
STS
TS
S
SS
25 26 27 28 29 30 31
Menu makanan di tempat makan bervariasi Harga makanan di tempat makan terjangkau Jarak objek wisata dari mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) tidak terlalu jauh Jarak objek wisata dari fasilitas kesehatan tidak begitu jauh Terdapat penginapan di sekitar objek wisata Pantai Menganti Terdapat beragam pilihan tempat penginapan Harga penginapan yang ditawarkan terjangkau Saya dapat dengan mudah mendapat informasi tentang kawasan objek wisata Pantai Menganti
Kisi-kisi Kuesioner Wisatawan No 1
Variable Potensi objek wisata
Indikator Atraksi Aksesbilitas Fasilitas pelayanan Akomodasi
Nomor butir pertanyaan 1,2,3,4,5,6 7,8,9,10,11,12 14,15,16,17,18,19,20, 21,22,23,24,25,26 28,29,30
Infrastruktur
13,31
LEMBAR DOKUMENTASI
No 1
Data Jumlah wisatawan
2
Citra Geo-Eye kawasan Pantai Menganti RIPP
3
Sumber Data Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kebumen Google Earth Bappeda
LEMBAR WAWANCARA PENGELOLA OBJEK WISATA PANTAI MENGANTI
Tanggal
:
No Responden
:
C. Profil Responden 9. Nama
:
10. Jenis Kelamin : 11. Usia
:
12. Pendidikan
: a. SD d. D3
b. SMP
c. SMA/SMK
e. S1
f. S2
13. Pekerjaan
:
14. Asal
: a. Kebumen b. Lain-lain ........
D. Daftar Pertanyaan Mohon dijawab dengan keadaan yang sebenarnya 1. Menurut Bapak/Ibu/Sdra apa dampak negative dan positif dengan adanya objek wisata Pantai Menganti ini? 2. Siapa saja yang terlibat dalam pengelolaan objek wisata Pantai Menganti? Berdasarkan jawaban diatas, apa peran masing-masing pihak dan mana yang paling dominan? 3. Menurut Bapak/Ibu/Sdra bagaimana aksesbilitas menuju objek wisata ini mengingat pantai terletak di balik perbukitan? Apa mengalami kendala? Bagaimana cara mengatasinya? 4. Menurut Bapak/Ibu/Sdra sarana prasarana apa apa saja yang dapat mendukung objek wisata Pantai Menganti? Sarana prasarana apa saja yang masih kurang pada objek wisata Pantai Menganti? 5. Infrastruktur apa yang perlu ditingkatkan untuk menunjang kegiatan wisata di objek wisata Pantai Menganti? 6. Inovasi-inovasi apa yang telah dilakukan pengelola agar objek wisata Pantai Menganti masih tetap eksis dan tidak kalah dengan objek wisata lain yang ada di Kabupaten Kebumen mengingat semakin banyak wisata baru mulai bermunculan?
7. Rencana apa yang akan dilakukan untuk objek wisata Pantai Menganti? 8. Bagaimana pelaksanaan dari rencana tersebut? Apakah terdapat kendala? Jika terjadi kendala bagaimana cara mengatasinya? 9. Upaya-upaya apa yang dapat dilakukan agar objek wisata Pantai Menganti dapat berkembang lebih optimal? 10. Upaya apa yang telah dilaksakan, sedang dilaksakan maupun yang akan dilaksakan dalam pengembangan objek wisata Pantai Menganti?
LEMBAR WAWANCARA PEDAGANG YANG BERADA DI OBJEK WISATA PANTAI MENGANTI
Tanggal
:
No Responden
:
E. Profil Responden 15. Nama
:
16. Jenis Kelamin : 17. Usia
:
18. Pendidikan
: a. SD d. D3
19. Pekerjaan
:
20. Asal
:
b. SMP
c. SMA/SMK
e. S1
f. S2
F. Daftar Pertanyaan Mohon dijawab dengan keadaan yang sebenarnya 1. Bagaimana pendapat Bapak/Ibu/Sdra dengan adanya objek wisata Pantai Menganti? 2. Berapa sewa yang harus dibayar untuk berjualan di objek wisata Pantai Menganti? 3. Berapa omset atau penghasilan rata-rata dalam sebulan? Apakah penghasilan tersebut dapat memenuhi kebutuhan keluarga Bapak/Ibu/Sdra sehari-hari? 4. Apakah ada perbedaan pendapatan antara hari kerja dengan akhir pekan? 5. Apakah ada peningkatan pendapatan selama berjualan di objek wisata Pantai Menganti ini? 6. Apakah di objek wisata Pantai Menganti terdapat organisasi antar pedagang? 7. Apakah Bapak/Ibu/Sdra mendapatkan manfaat dari adanya objek wisata Pantai Menganti? Jika iya apa saja manfaat yang diperoleh dari adanya objek wisata tersebut?
LEMBAR OBSERVASI DAN PENGUKURAN KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG OBJEK WISATA PANTAI MENGANTI
A. Kesesuaian Sebagai Objek Wisata Tanggal : No unit area : No Parameter Hasil observasi ataupun pengukuran 1 Tipe pantai 2 Lebar pantai 3 Kemiringan pantai 4 Material dasar perairan 5 Penutup lahan pantai 6 Ketersediaan air tawar 7 Kedalaman perairan 8 Kecepatan arus 9 Tinggi gelombang 10 Biota berbahaya B. Daya Dukung Wisata Tanggal : No unit area : No Jumlah wisatawan 1